Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Daftar kecamatan dan kelurahan di Sulawesi Selatan

Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Provinsi Sulawesi Selatan terdiri dari 21 kabupaten, 3 kota madya, 307 kecamatan, 792 kelurahan dan 2.255 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya diperkirakan mencapai 9.522.503 jiwa dengan total luas wilayah 46.717,48 km².[1][2]

No. Kode
Kemendagri
Kabupaten/Kota Ibukota Luas Wilayah
(km2)
Penduduk
(jiwa)
2017
Kecamatan Kelurahan Desa
1 73.03 Kab. Bantaeng Bantaeng 395,83 196.358 8 21 46
2 73.11 Kab. Barru Barru 1.174,71 173.683 7 15 40
3 73.08 Kab. Bone Watampone 4.559,00 866.245 27 44 328
4 73.02 Kab. Bulukumba Ujung Bulu 1.284,63 432.141 10 27 109
5 73.16 Kab. Enrekang Enrekang 1.784,93 239.707 12 17 112
6 73.06 Kab. Gowa Sungguminasa 1.883,32 752.896 18 46 121
7 73.04 Kab. Jeneponto Bontosunggu 706,52 409.693 11 31 82
8 73.01 Kab. Kepulauan Selayar Benteng 1.357,03 135.809 11 7 81
9 73.17 Kab. Luwu Belopa 3.343,97 375.535 22 20 207
10 73.24 Kab. Luwu Timur Malili 6.944,88 294.383 11 3 124
11 73.22 Kab. Luwu Utara Masamba 7.502,58 364.828 12 7 166
12 73.09 Kab. Maros Kota Turikale 1.619,12 397.937 14 23 80
13 73.10 Kab. Pangkajene dan Kepulauan Pangkajene 1.132,08 361.636 13 38 65
14 73.15 Kab. Pinrang Watang Sawitto 1.961,67 411.837 12 39 69
15 73.14 Kab. Sidenreng Rappang Pangkajene Sidenreng 1.883,23 310.493 11 38 68
16 73.07 Kab. Sinjai Sinjai Utara 798,96 255.853 9 13 67
17 73.12 Kab. Soppeng Watansoppeng 1.557,00 249.768 8 21 49
18 73.05 Kab. Takalar Pattallassang 566,61 286.390 9 24 76
19 73.18 Kab. Tana Toraja Kota Makale 1.990,22 283.214 19 47 112
20 73.26 Kab. Toraja Utara Kota Rantepao 1.215,55 239.558 21 40 111
21 73.13 Kab. Wajo Kota Sengkang 2.504,06 460.719 14 48 142
22 73.71 Kota Makassar - 199,26 1.663.479 15 153 -
23 73.73 Kota Palopo - 252,99 182.690 9 48 -
24 73.72 Kota Parepare - 99,33 177.651 4 22 -
TOTAL 46.717,48 9.522.503 307 792 2255

Kabupaten Bantaeng

Kabupaten Bantaeng terdiri dari 8 Kecamatan, 21 Kelurahan dan 46 Desa dengan luas wilayah 395,83 km² dan jumlah penduduk sebesar 196.358 jiwa dengan sebaran penduduk 496 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Bantaeng, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.03.02 Bantaeng 8 1 Desa
Kelurahan
73.03.01 Bissappu 7 4 Desa
Kelurahan
73.03.03 Eremerasa 9 Desa
73.03.06 Gantarangkeke 2 4 Desa
Kelurahan
73.03.05 Pajukukang 10 Desa
73.03.08 Sinoa 6 Desa
73.03.04 Tompobulu 4 6 Desa
Kelurahan
73.03.06 Uluere 6 Desa
TOTAL 21 46

Kabupaten Barru

Kabupaten Barru terdiri dari 7 Kecamatan, 15 Kelurahan dan 40 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.174,71 km² dan jumlah penduduk sebesar 173.683 jiwa dengan sebaran penduduk 148 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Barru, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.11.07 Balusu 1 5 Desa
Kelurahan
73.11.03 Barru 5 5 Desa
Kelurahan
73.11.05 Mallusetasi 3 5 Desa
Kelurahan
73.11.06 Pujananting 1 6 Desa
Kelurahan
73.11.04 Soppeng Riaja 2 5 Desa
Kelurahan
73.11.01 Tanete Riaja 1 6 Desa
Kelurahan
73.11.02 Tanete Rilau 2 8 Desa
Kelurahan
TOTAL 15 40

Kabupaten Bone

Kabupaten Bone terdiri dari 27 kecamatan, 44 kelurahan dan 328 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 4.559,00 km² dan jumlah penduduk sebesar 866.245 jiwa dengan sebaran penduduk 190 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan [3] dan kelurahan [4] di Kabupaten Bone, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.08.18 Ajangale 2 12 Desa
Kelurahan
73.08.24 Amali 1 14 Desa
Kelurahan
73.08.16 Awangpone 1 17 Desa
Kelurahan
73.08.09 Barebbo 1 17 Desa
Kelurahan
73.08.26 Bengo 9 Desa
73.08.01 Bontocani 1 10 Desa
Kelurahan
73.08.20 Cenrana 1 15 Desa
Kelurahan
73.08.10 Cina 1 11 Desa
Kelurahan
73.08.19 Dua Boccoe 1 21 Desa
Kelurahan
73.08.02 Kahu 1 19 Desa
Kelurahan
73.08.03 Kajuara 1 17 Desa
Kelurahan
73.08.13 Lamuru 1 11 Desa
Kelurahan
73.08.12 Lappariaja 9 Desa
73.08.06 Libureng 2 18 Desa
Kelurahan
73.08.07 Mare 1 17 Desa
Kelurahan
73.08.15 Palakka 15 Desa
73.08.27 Patimpeng 10 Desa
73.08.11 Ponre 9 Desa
73.08.04 Salomekko 1 7 Desa
Kelurahan
73.08.08 Sibulue 1 19 Desa
Kelurahan
73.08.21 Tanete Riattang 8 Kelurahan
73.08.22 Tanete Riattang Barat 8 Kelurahan
73.08.23 Tanete Riattang Timur 8 Kelurahan
73.08.25 Tellu Limpoe 11 Desa
73.08.17 Tellu Siattinge 2 15 Desa
Kelurahan
73.08.05 Tonra 11 Desa
73.08.14 Ulaweng 1 14 Desa
Kelurahan
TOTAL 44 328


Kabupaten Bulukumba

Kabupaten Bulukumba terdiri dari 10 kecamatan, 27 kelurahan dan 109 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.284,63 km² dan jumlah penduduk sebesar 432.141 jiwa dengan sebaran penduduk 336 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Bulukumba, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.02.03 Bonto Bahari 4 4 Desa
Kelurahan
73.02.04 Bontotiro 1 12 Desa
Kelurahan
73.02.07 Bulukumpa 3 14 Desa
Kelurahan
73.02.01 Gantarang 3 18 Desa
Kelurahan
73.02.05 Hero Lange-Lange 2 6 Desa
Kelurahan
73.02.06 Kajang 2 17 Desa
Kelurahan
73.02.08 Kindang 1 12 Desa
Kelurahan
73.02.10 Rilau Ale 1 14 Desa
Kelurahan
73.02.02 Ujung Bulu 9 Kelurahan
73.02.09 Ujung Loe 1 12 Desa
Kelurahan
TOTAL 27 109

Kabupaten Enrekang

Kabupaten Enrekang terdiri dari 12 kecamatan, 17 kelurahan dan 112 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.784,93 km² dan jumlah penduduk sebesar 239.707 jiwa dengan sebaran penduduk 134 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Enrekang, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.16.05 Alla 3 5 Desa
Kelurahan
73.16.04 Anggeraja 3 12 Desa
Kelurahan
73.16.03 Baraka 3 12 Desa
Kelurahan
73.16.12 Baroko 5 Desa
73.16.06 Bungin 6 Desa
73.16.10 Buntu Batu 8 Desa
73.16.07 Cendana 7 Desa
73.16.08 Curio 11 Desa
73.16.02 Enrekang 6 12 Desa
Kelurahan
73.16.01 Maiwa 1 21 Desa
Kelurahan
73.16.09 Malua 1 7 Desa
Kelurahan
73.16.11 Masalle 6 Desa
TOTAL 17 112

Kabupaten Gowa

Kabupaten Gowa terdiri dari 18 kecamatan, 46 kelurahan dan 121 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.883,32 km² dan jumlah penduduk sebesar 752.896 jiwa dengan sebaran penduduk 400 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Gowa, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.06.02 Bajeng 4 10 Desa
Kelurahan
73.06.18 Bajeng Barat 7 Desa
73.06.12 Barombong 2 5 Desa
Kelurahan
73.06.11 Biringbulu 2 9 Desa
Kelurahan
73.06.15 Bontolempangan 8 Desa
73.06.06 Bontomarannu 3 6 Desa
Kelurahan
73.06.01 Bontonompo 3 11 Desa
Kelurahan
73.06.16 Bontonompo Selatan 1 8 Desa
Kelurahan
73.06.09 Bungaya 2 5 Desa
Kelurahan
73.06.14 Manuju 7 Desa
73.06.07 Pallangga 4 12 Desa
Kelurahan
73.06.05 Parangloe 2 5 Desa
Kelurahan
73.06.17 Parigi 5 Desa
73.06.13 Pattallassang 8 Desa
73.06.08 Somba Opu 14 Kelurahan
73.06.04 Tinggimoncong 6 1 Desa
Kelurahan
73.06.03 Tompobulu 2 6 Desa
Kelurahan
73.06.10 Tombolo Pao 1 8 Desa
Kelurahan
TOTAL 46 121

Kabupaten Jeneponto

Kabupaten Jeneponto terdiri dari 11 kecamatan, 31 kelurahan dan 82 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 706,52 km² dan jumlah penduduk sebesar 409.693 jiwa dengan sebaran penduduk 580 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Jeneponto, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.04.09 Arungkeke (ᨕᨑᨘᨃᨙᨀᨙ) 7 Desa
73.04.01 Bangkala (ᨅᨃᨒ) 4 10 Desa
Kelurahan
73.04.06 Bangkala Barat 1 7 Desa
Kelurahan
73.04.04 Batang 2 4 Desa
Kelurahan
73.04.03 Binamu 12 1 Desa
Kelurahan
73.04.07 Bontoramba 1 11 Desa
Kelurahan
73.04.05 Kelara 5 5 Desa
Kelurahan
73.04.10 Rumbia 12 Desa
73.04.02 Tamalatea 6 6 Desa
Kelurahan
73.04.11 Tarowang 8 Desa
73.04.08 Turatea 11 Desa
TOTAL 31 82

Kabupaten Kepulauan Selayar

Kabupaten Kepulauan Selayar memiliki 11 kecamatan, 7 kelurahan dan 81 desa dengan kode pos 92811 hingga 92863. Pada tahun 2010, jumlah penduduk diperkirakan 121.749 jiwa yang terdiri dari 57.685 jiwa laki-laki dan 64.064 jiwa perempuan dengan rasio jenis kelamin (sex ratio) sebesar 90,04 yang berarti jumlah penduduk laki-laki hampir sama besarnya dengan jumlah penduduk perempuan. Rasio tertinggi terdapat di Kecamatan Pasilambena yaitu sebesar 97,12 (setiap 100 perempuan terdapat 97 laki-laki) dan rasio terendah terdapat di Kecamatan Bontomatene yaitu sebesar 85,90 (setiap 100 perempuan terdapat 86 laki-laki). Kecamatan yang paling tinggi kepadatan penduduknya adalah Kecamatan Benteng yaitu sebanyak 2.649 jiwa/km² dan yang paling rendah adalah Kecamatan Pasimarannu yaitu sebanyak 51 jiwa/km².[5] Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.357,03 km² dan jumlah penduduk sebesar 135.809 jiwa dengan sebaran penduduk 100 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Kepulauan Selayar, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.01.01 Benteng 3 Kelurahan
73.01.02 Bontoharu 2 6 Desa
Kelurahan
73.01.04 Bontomanai 10 Desa
73.01.03 Bontomatene 2 10 Desa
Kelurahan
73.01.05 Bontosikuyu 12 Desa
73.01.11 Buki 7 Desa
73.01.09 Pasilambena 6 Desa
73.01.07 Pasimarannu 8 Desa
73.01.06 Pasimasunggu 7 Desa
73.01.10 Pasimasunggu Timur 6 Desa
73.01.08 Taka Bonerate 9 Desa
TOTAL 7 81

Kabupaten Luwu

Kabupaten Luwu terdiri dari 22 kecamatan, 20 kelurahan dan 207 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 3.343,97 km² dan jumlah penduduk sebesar 375.535 jiwa dengan sebaran penduduk 112 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Luwu, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.17.04 Bajo 1 11 Desa
Kelurahan
73.17.20 Bajo Barat 9 Desa
73.17.01 Basse Sangtempe 12 Desa
73.17.22 Basse Sangtempe Utara 12 Desa
73.17.07 Belopa 4 5 Desa
Kelurahan
73.17.14 Belopa Utara 2 6 Desa
Kelurahan
73.17.08 Bua 1 14 Desa
Kelurahan
73.17.05 Bua Ponrang 1 9 Desa
Kelurahan
73.17.13 Kamanre 1 7 Desa
Kelurahan
73.17.09 Lamasi 1 9 Desa
Kelurahan
73.17.18 Lamasi Timur 9 Desa
73.17.02 Larompong 1 12 Desa
Kelurahan
73.17.10 Larompong Selatan 1 9 Desa
Kelurahan
73.17.12 Latimojong 12 Desa
73.17.11 Ponrang 2 8 Desa
Kelurahan
73.17.21 Ponrang Selatan 1 12 Desa
Kelurahan
73.17.03 Suli 1 12 Desa
Kelurahan
73.17.19 Suli Barat 1 7 Desa
Kelurahan
73.17.06 Walenrang 1 8 Desa
Kelurahan
73.17.15 Walenrang Barat 6 Desa
73.17.17 Walenrang Timur 8 Desa
73.17.16 Walenrang Utara 1 10 Desa
Kelurahan
TOTAL 20 207

Kabupaten Luwu Timur

Kabupaten Luwu Timur terdiri dari 11 kecamatan, 3 kelurahan dan 125 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 6.944,88 km² dan jumlah penduduk sebesar 294.383 jiwa dengan sebaran penduduk 42 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan desa/kelurahan di Kabupaten Luwu Timur, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.24.05 Angkona 10 Desa
73.24.07 Burau 18 Desa
73.24.10 Kalaena 7 Desa
73.24.04 Malili 1 14 Desa
Kelurahan
73.24.01 Mangkutana 11 Desa
73.24.02 Nuha 1 4 Desa
Kelurahan
73.24.08 Tomoni 1 12 Desa
Kelurahan
73.24.09 Tomoni Timur 8 Desa
73.24.03 Towuti 18 Desa
73.24.11 Wasuponda 6 Desa
73.24.06 Wotu 17 Desa
TOTAL 3 125

Kabupaten Luwu Utara

Kabupaten Luwu Utara terdiri dari 15 kecamatan, 7 kelurahan dan 166 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 7.502,58 km² dan jumlah penduduk sebesar 364.828 jiwa dengan sebaran penduduk 48 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Luwu Utara, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.22.11 Baebunta 1 10 Desa
Kelurahan
73.22.14 Baebunta Selatan 10 Desa
73.22.02 Bone Bone 1 11 Desa
Kelurahan
73.22.01 Malangke 14 Desa
73.22.08 Malangke Barat 13 Desa
73.22.10 Mappedeceng 15 Desa
73.22.03 Masamba 4 15 Desa
Kelurahan
73.22.09 Rampi 6 Desa
73.22.05 Rongkong (sebelumnya bernama Limbong) 7 Desa
73.22.04 Sabbang 1 9 Desa
Kelurahan
73.22.15 Sabbang Selatan 10 Desa
73.22.07 Seko 12 Desa
73.22.06 Sukamaju 14 Desa
73.22.13 Sukamaju Selatan 11 Desa
73.22.12 Tana Lili 10 Desa
TOTAL 7 166


Kabupaten Maros

Kabupaten Maros terdiri dari 14 kecamatan, 23 kelurahan, dan 80 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.619,12 km² dan jumlah penduduk sebesar 397.937 jiwa dengan sebaran penduduk 246 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan jumlah kelurahan masing-masing kecamatan di Kabupaten Maros, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.09.03 Bantimurung 2 6 Desa
Kelurahan
73.09.05 Bontoa 1 8 Desa
Kelurahan
73.09.02 Camba 2 6 Desa
Kelurahan
73.09.10 Cenrana 7 Desa
73.09.12 Lau 4 2 Desa
Kelurahan
73.09.06 Mallawa 1 10 Desa
Kelurahan
73.09.01 Mandai 2 4 Desa
Kelurahan
73.09.04 Maros Baru 3 4 Desa
Kelurahan
73.09.08 Marusu 7 Desa
73.09.13 Moncongloe 5 Desa
73.09.09 Simbang 6 Desa
73.09.07 Tanralili 1 7 Desa
Kelurahan
73.09.11 Tompobulu 8 Desa
73.09.14 Turikale 7 - Kelurahan
TOTAL 23 80

Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan

Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan terdiri dari 13 kecamatan, 38 kelurahan, dan 65 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.132,08 km² dan jumlah penduduk sebesar 361.636 jiwa dengan sebaran penduduk 319 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.10.05 Balocci 4 1 Desa
Kelurahan
73.10.06 Bungoro 3 5 Desa
Kelurahan
73.10.07 Labakkang 4 9 Desa
Kelurahan
73.10.01 Liukang Tangaya 1 8 Desa
Kelurahan
73.10.02 Liukang Kalmas 1 6 Desa
Kelurahan
73.10.03 Liukang Tupabbiring 2 7 Desa
Kelurahan
73.10.13 Liukang Tupabbiring Utara 7 Desa
73.10.11 Mandalle 6 Desa
73.10.08 Ma'rang 4 6 Desa
Kelurahan
73.10.10 Minasatene 6 2 Desa
Kelurahan
73.10.04 Pangkajene 9 - Kelurahan
73.10.09 Segeri 4 2 Desa
Kelurahan
73.10.12 Tondong Tallasa 6 Desa
TOTAL 38 65

Kabupaten Pinrang

Kabupaten Pinrang Kepulauan terdiri dari 12 kecamatan, 40 kelurahan dan 69 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.961,67 km² dan jumlah penduduk sebesar 411.837 jiwa dengan sebaran penduduk 210 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Pinrang, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.15.12 Batu Lappa 1 4 Desa
Kelurahan
73.15.08 Cempa 1 6 Desa
Kelurahan
73.15.06 Duampanua 5 10 Desa
Kelurahan
73.15.10 Lanrisang 1 6 Desa
Kelurahan
73.15.07 Lembang 2 14 Desa
Kelurahan
73.15.03 Mattiro Bulu 2 7 Desa
Kelurahan
73.15.01 Matirro Sompe 2 7 Desa
Kelurahan
73.15.11 Paleteang 6 - Kelurahan
73.15.05 Patampanua 4 7 Desa
Kelurahan
73.15.02 Suppa 2 8 Desa
Kelurahan
73.15.09 Tiroang 6 - Kelurahan
73.15.04 Watang Sawitto 8 - Kelurahan
TOTAL 40 69

Kabupaten Sidenreng Rappang

Kabupaten Sidenreng Rappang Kepulauan terdiri dari 11 kecamatan, 38 kelurahan dan 68 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.883,23 km² dan jumlah penduduk sebesar 310.493 jiwa dengan sebaran penduduk 165 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sidenreng Rappang, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.14.04 Baranti 5 4 Desa
Kelurahan
73.14.09 Duapitue 2 8 Desa
Kelurahan
73.14.06 Kulo 6 Desa
73.14.07 Maritengngae 7 5 Desa
Kelurahan
73.14.01 Panca Lautang 3 7 Desa
Kelurahan
73.14.05 Panca Rijang 4 4 Desa
Kelurahan
73.14.11 Pitu Riase 1 11 Desa
Kelurahan
73.14.10 Pitu Riawa 2 10 Desa
Kelurahan
73.14.02 Tellu Limpoe 6 3 Desa
Kelurahan
73.14.03 Watang Pulu 5 5 Desa
Kelurahan
73.14.08 Watang Sidenreng 3 5 Desa
Kelurahan
TOTAL 38 68


Kabupaten Sinjai

Kabupaten Sinjai Kepulauan terdiri dari 9 kecamatan, 13 kelurahan, dan 67 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 798,96 km² dan jumlah penduduk sebesar 255.853 jiwa dengan sebaran penduduk 320 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sinjai, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.07.06 Bulupoddo 7 Desa
73.07.09 Pulau Sembilan 4 Desa
73.07.01 Sinjai Barat 2 7 Desa
Kelurahan
73.07.07 Sinjai Borong 1 7 Desa
Kelurahan
73.07.02 Sinjai Selatan 1 10 Desa
Kelurahan
73.07.04 Sinjai Tengah 1 10 Desa
Kelurahan
73.07.03 Sinjai Timur 1 12 Desa
Kelurahan
73.07.05 Sinjai Utara 6 - Kelurahan
73.07.08 Tellu Limpoe 1 10 Desa
Kelurahan
TOTAL 13 67

Kabupaten Soppeng

Kabupaten Soppeng Kepulauan terdiri dari 8 kecamatan, 21 kelurahan, dan 49 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.557,00 km² dan jumlah penduduk sebesar 249.768 jiwa dengan sebaran penduduk 160 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Soppeng, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.12.08 Citta 4 Desa
73.12.06 Donri Donri 9 Desa
73.12.07 Ganra 4 Desa
73.12.04 Lalabata 7 3 Desa
Kelurahan
73.12.02 Liliriaja 3 5 Desa
Kelurahan
73.12.03 Lilirilau 4 8 Desa
Kelurahan
73.12.05 Marioriawa 5 5 Desa
Kelurahan
73.12.01 Marioriwawo 2 11 Desa
Kelurahan
TOTAL 21 49

Kabupaten Takalar

Kabupaten Takalar Kepulauan terdiri dari 12 kecamatan, 24 kelurahan dan 86 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 566,61 km² dan jumlah penduduk sebesar 286.390 jiwa dengan sebaran penduduk 505 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Takalar, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah Desa Status Daftar
Desa/Kelurahan
73.05.09 Galesong 17 Desa
73.05.05 Galesong Selatan 13 Desa
73.05.06 Galesong Utara 1 13 Desa
Kelurahan
73.05.10 Kepulauan Tanakeke 6 Desa
73.05.12 Laikang 6 Desa
73.05.02 Mangarabombang 1 5 Desa
Kelurahan
73.05.01 Mappakasunggu 1 3 Desa
Kelurahan
73.05.07 Pattallassang 9 Kelurahan
73.05.03 Polongbangkeng Selatan 6 5 Desa
Kelurahan
73.05.11 Polongbangkeng Timur 8 Desa
73.05.04 Polongbangkeng Utara 6 4 Desa
Kelurahan
73.05.08 Sanrobone 6 Desa
TOTAL 24 86

Kabupaten Tana Toraja

Kabupaten Tana Toraja Kepulauan terdiri dari 19 kecamatan, 47 kelurahan dan 112 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.990,22 km² dan jumlah penduduk sebesar 283.214 jiwa dengan sebaran penduduk 142 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Tana Toraja, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Lembang
Status Daftar
Lembang/Kelurahan
73.18.02 Bittuang 1 14 Lembang
Kelurahan
73.18.03 Bonggakaradeng 1 5 Lembang
Kelurahan
73.18.19 Gandangbatu Sillanan 3 9 Lembang
Kelurahan
73.18.38 Kurra 1 5 Lembang
Kelurahan
73.18.05 Makale 14 1 Lembang
Kelurahan
73.18.29 Makale Selatan 4 4 Lembang
Kelurahan
73.18.27 Makale Utara 5 - Kelurahan
73.18.35 Malimbong Balepe 1 5 Lembang
Kelurahan
73.18.28 Mappak 1 5 Lembang
Kelurahan
73.18.31 Masanda 8 Lembang
73.18.12 Mengkendek 4 13 Lembang
Kelurahan
73.18.37 Rano 5 Lembang
73.18.11 Rantetayo 3 3 Lembang
Kelurahan
73.18.20 Rembon 2 11 Lembang
Kelurahan
73.18.01 Saluputi 1 8 Lembang
Kelurahan
73.18.13 Sangalla 2 3 Lembang
Kelurahan
73.18.33 Sangalla Selatan 1 4 Lembang
Kelurahan
73.18.34 Sangalla Utara 2 4 Lembang
Kelurahan
73.18.09 Simbuang 1 5 Lembang
Kelurahan
TOTAL 47 112

Kabupaten Toraja Utara

Kabupaten Toraja Utara terdiri dari 21 kecamatan, 40 kelurahan dan 111 Lembang (desa). Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.215,55 km² dan jumlah penduduk sebesar 239.558 jiwa dengan sebaran penduduk 197 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Toraja Utara, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Lembang
Status Daftar
Lembang/Kelurahan
73.26.21 Awan Rante Karua 4 Lembang Awan, Batu Lotong, Buntu Karua, Londong Biang
73.26.10 Balusu 2 5 Lembang Awa' Kawasik, Balusu Ao Gading, Balusu Bangunlipu, Karua, Palangi'
Kelurahan Balusu, Tagari
73.26.17 Bangkelekila 4 Lembang Bangkelekila', Batu Limbong, Tampan Bonga, To'yasa Akung
73.26.14 Baruppu 1 3 Lembang Baruppu Benteng Batu, Baruppu' Parodo, Baruppu' Utara
Kelurahan Baruppu Selatan
73.26.05 Buntao 2 4 Lembang Issong Kalua', Misa'ba'bana, Rindingkila', Sapan Kua-kua
Kelurahan Tongkonan Bassae, Tullang' Sura
73.26.13 Buntu Pepasan 1 12 Lembang Batu Busa, Buntu Minanga, Pangkung Batu, Paonganan, Parandangan, Pengkaroan Manuk, Ponglu, Pulu' Pulu', Rante Uma, Roroan Barra'-Barra', Sarambu, Talimbangan
Kelurahan Sapan
73.26.12 Dende' Piongan Napo 1 7 Lembang Buntu Tagari, Dende', Kapolang, Madong, Paku, Parinding, Piongan
Kelurahan Pasang
73.26.20 Kapala Pitu 6 Lembang Benteng Ka'do, Bontong Mamullu, Kantun Poya, Kapala Pitu, Polo Padang, Sikuku'
73.26.15 Kesu 2 5 Lembang Angin-angin, Rinding Batu, Sangbua',, Tadongkon, Tallu Lolo
Kelurahan Ba'tan, Pantanakan Lolo
73.26.03 Nanggala 1 8 Lembang Basokan, Karre Limbong, Karre Pananian, Lili'kira', Nanggala, Nanna' Nanggala, Rante, Tandung Nanggala
Kelurahan Nanggala Sanpiak Salu
73.26.18 Rantebua 2 5 Lembang Ma'kuan Pare, Pitung Penanian, Rantebua, Rantebua Sanggalangi', Rantebua Sumalu
Kelurahan Bokin, Buangin
73.26.01 Rantepao 9 2 Lembang Limbong, Saloso
Kelurahan Karassik, Laang Tanduk, Malangngo', Mentirotiku, Pasale, Penanian, Rante Pasele, Rantepao, Singki'
73.26.04 Rindingallo 2 7 Lembang Ampang Batu, Buntu Batu, Lempo Poton, Limbong Malting, Lo'ko' Uru, Mai'ting, Rindingallo
Kelurahan Pangala', Pangala' Utara
73.26.06 Sa'dan 2 8 Lembang Sa'dan Andulan, Sa'dan Ballo Pasange', Sa'dan Luku Lambe'na, Sa'dan Pebulian, Sa'dan Pesondongan, Sa'dan Tiroallo, Sa'dan Ulusalu, Sangkaropi
Kelurahan Sa'dan Malimbong, Sa'dan Matallo
73.26.07 Sanggalangi 1 5 Lembang Buntu La'bo', La'bo', Pata'padang, Tallung Penanian, Tandung La'bo'
Kelurahan Paepalean
73.26.02 Sesean 5 4 Lembang Bori' Lombongan, Bori' Ranteletok, Buntu Lobo', Parinding
Kelurahan Bori', Deri', Palawa', Pangli, Pangli Selatan
73.26.19 Sesean Suloara' 5 Lembang Landorundun, Lempo, Sesean Matallo, Suloara',, Tonga Riu
73.26.08 Sopai 1 7 Lembang Langda, Marante, Nonongan Selatan, Salu, Salu Sarre, Salu Sopai, Tombang Langda
Kelurahan Nonongan Utara
73.26.11 Tallunglipu 6 1 Lembang Buntu Tallunglipu
Kelurahan Rantepaku Tallunglipu, Tagari Tallunglipu, Tallunglipu, Tallunglipu Matalo, Tampo Tallunglipu, Tantanan Tallunglipu
73.26.09 Tikala 2 5 Lembang Benteng Ka'do To'rea, Buntu Batu, Embatau, Pangden, Sereale
Kelurahan Buntu Barana, Tikala
73.26.16 Tondon 4 Lembang Tondon, Tondon Langi', Tondon Matallo, Tondon Sibata
TOTAL 40 111

Kabupaten Wajo

Kabupaten Wajo terdiri dari 14 kecamatan, 48 kelurahan dan 142 desa. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 2.504,06 km² dan jumlah penduduk sebesar 460.719 jiwa dengan sebaran penduduk 184 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Wajo, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Status Daftar
Kelurahan
73.13.07 Belawa 3 6 Desa
Kelurahan
73.13.11 Bola 1 10 Desa
Kelurahan
73.13.13 Gilireng 1 8 Desa
Kelurahan
73.13.14 Keera 1 9 Desa
Kelurahan
73.13.05 Majauleng 4 14 Desa
Kelurahan
73.13.09 Maniang Pajo 3 5 Desa
Kelurahan
73.13.02 Pammana 2 14 Desa
Kelurahan
73.13.12 Penrang 1 9 Desa
Kelurahan
73.13.10 Pitumpanua 4 23 Desa
Kelurahan
73.13.01 Sabangparu 3 12 Desa
Kelurahan
73.13.04 Sajoanging 3 6 Desa
Kelurahan
73.13.03 Takkalalla 2 11 Desa
Kelurahan
73.13.08 Tanasitolo 4 15 Desa
Kelurahan
73.13.06 Tempe 16 Kelurahan
TOTAL 48 142

Kota Makassar

Kota Makassar terdiri dari 15 kecamatan dan 153 kelurahan. Pada tahun 2017, jumlah penduduk sebesar 1.663.479 jiwa dengan luas wilayah 199,26 km² dan tingkat kepadatan penduduk sebesar 8.348 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Makassar, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Daftar
Kelurahan
73.71.11 Biringkanaya 11
73.71.06 Bontoala 12
73.71.15 Kepulauan Sangkarrang 3
73.71.03 Makassar 14
73.71.02 Mamajang 13
73.71.12 Manggala 8
73.71.01 Mariso 9
73.71.09 Panakkukang 11
73.71.13 Rappocini 11
73.71.07 Tallo 15
73.71.14 Tamalanrea 8
73.71.10 Tamalate 11
73.71.04 Ujung Pandang 10
73.71.08 Ujung Tanah 9
73.71.05 Wajo 8
TOTAL 153

Kota Palopo

Kota Palopo terdiri dari 9 kecamatan dan 48 kelurahan. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 252,99 km² dan jumlah penduduk sebesar 182.690 jiwa dengan sebaran penduduk 722 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Palopo, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Daftar
Kelurahan
73.73.09 Bara 5
73.73.08 Mungkajang 4
73.73.07 Sendana 4
73.73.04 Tellu Wanua 7
73.73.01 Wara 6
73.73.06 Wara Barat 5
73.73.03 Wara Selatan 4
73.73.05 Wara Timur 7
73.73.02 Wara Utara 6
TOTAL 48

Kota Parepare

Kota Parepare terdiri dari 4 kecamatan dan 22 kelurahan. Pada tahun 2017, kabupaten ini memiliki luas wilayah 99,33 km² dan jumlah penduduk sebesar 177.651 jiwa dengan sebaran penduduk 1.788 jiwa/km².[1][2]

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Parepare, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Daftar
Kelurahan
73.72.01 Bacukiki 4
73.72.04 Bacukiki Barat 6
73.72.03 Soreang 7
73.72.02 Ujung 5
TOTAL 22

Referensi

Lihat pula

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

SimanindoKecamatanKantor Kecamatan SimanindoPeta lokasi Kecamatan SimanindoNegara IndonesiaProvinsiSumatera UtaraKabupatenSamosirPemerintahan • CamatParissan Lumbangaol[1]Populasi (2020)[2] • Total22.766 jiwa • Kepadatan115,00/km2 (297,8/sq mi)Kode pos22395Kode Kemendagri12.17.01 Kode BPS1217090 Luas198,20 km²Desa/kelurahan20 Desa1 Kelurahan Simanindo (Surat Batak: ᯘᯪᯔᯉᯉᯪ᯲ᯑᯬ) adalah sebuah kecamatan yang berada…

حلبة خيريز الموقع الرسمي الموقع الرسمي  تعديل مصدري - تعديل   36°42′30″N 6°02′03″W / 36.708333333333°N 6.0341666666667°W / 36.708333333333; -6.0341666666667 المسار حلبة خيريز (بالإسبانية: Circuito de Jerez)‏ هي حلبة سباق بطول 4.428 كيلومتر (2.751 ميل) موجودة بالقرب من مدينة شريش في إسبانيا. بدأ بناؤها في سنة…

Bolide von 1902 Bolide von 1902 Bolide von 1904 Bolide von 1904 Bolide war der Markenname eines französischen Herstellers von Automobilen.[1][2][3] Inhaltsverzeichnis 1 Unternehmensgeschichte 2 Fahrzeuge 3 Literatur 4 Weblinks 5 Einzelnachweise Unternehmensgeschichte Das Unternehmen Léon Lefèbvre & Cie. aus Paris, das bereits mit dem Léo Erfahrungen im Automobilbau gesammelt hatte, begann 1899 erneut mit der Produktion von Automobilen. 1905 wurde das Unternehmen u…

Опис італійський футболіст Армандо Тре Ре Джерело італомовна вікіпедія Час створення до 1958 Автор зображення невідомий Ліцензія Pubblico dominio Це зображення було створене в Італії і зараз належить у цій країні до суспільного надбання у зв’язку з закінченням терміну дії авторс…

Бонч-Бруєвич Віктор Леопольдовичрос. Виктор Леопольдович Бонч-БруевичНародився 8 січня 1923(1923-01-08)МоскваПомер 9 квітня 1987(1987-04-09) (64 роки)МоскваМісце проживання СРСРКраїна  СРСРДіяльність фізик-теоретик, фізикAlma mater фізичний факультет МДУГалузь фізикаЗаклад Московськи…

Association football club in England Football clubAnstey NomadsFull nameAnstey Nomads Football ClubNickname(s)The NomadsFounded1946GroundCropston Road, AnsteyChairmanKarl WatsonManagerTony BlanchardLeagueNorthern Premier League Division One Midlands2022–23United Counties League Premier Division North, 1st of 20 (promoted)WebsiteClub website Home colours Away colours Anstey Nomads Football Club is a football club based in Anstey, Leicestershire, England. They are currently members of the Northe…

Der Alte Marstall Breite Straße und Alter Marstall (linke Bildhälfte) im Jahr 1890 Der Alte Marstall ist Berlins einziges erhaltenes frühbarockes Zweckgebäude. Der Alte Marstall ist Bestandteil des denkmalgeschützten Gebäudeensembles auf den Grundstücken Breite Straße 32–37 in Berlin-Mitte. Inhaltsverzeichnis 1 Geschichte 2 Siehe auch 3 Literatur 4 Weblinks Geschichte Der Marstall wurde von 1665 bis 1670 von Michael Mathias Smids nach einem Entwurf von Johann Gregor Memhardt wiederaufg…

此條目需要补充更多来源。 (2015年2月15日)请协助補充多方面可靠来源以改善这篇条目,无法查证的内容可能會因為异议提出而被移除。致使用者:请搜索一下条目的标题(来源搜索:马来西亚省份 — 网页、新闻、书籍、学术、图像),以检查网络上是否存在该主题的更多可靠来源(判定指引)。 省(馬來語:Bahagian)是马来西亚位于婆罗洲岛上的沙巴(Sabah)和砂拉越(Sarawak)…

Europees kampioenschap voetbal mannen onder 19 – 2009 Юнацький чемпіонат Європи з футболу (U-19) 2009 Toernooi-informatie Gastland  Oekraïne Organisator UEFA Editie 58e Datum 21 juli – 2 augustus 2009 Teams 8 (van 1 confederatie) Stadions 4 (in 2 gaststeden) Winnaar  Oekraïne (1e titel) Toernooistatistieken Wedstrijden 15 Doelpunten 40  (2,67 per wedstrijd) Navigatie Vorige     Volgende Portaal    Voetbal Het Europ…

Former Phi Beta Kappa Memorial Hall entrance at The College of William & Mary. Phi Beta Kappa Memorial Hall is a multi-use building at the College of William & Mary in Williamsburg, Virginia, United States. It contains the largest auditorium on the campus, containing two floors of seating. The building is home to art shows, musical acts, theatre, assemblies and guest speakers. History Phi Beta Kappa Memorial Hall after demolitions were halted due to budgetary issues, September 2019 In 19…

ポータル 映画プロジェクト 映画 『学校の怪談』(がっこうのかいだん)は、日本の映画シリーズ。常光徹の小説『学校の怪談』(講談社)及び日本民話の会のコミック『学校の怪談シリーズ』(ポプラ社)が原作だが、内容はほぼオリジナルである。 概要 田舎の学校で起こる怪奇現象、いわゆる学校の怪談を題材とした作品。怪談ものではあるが、ホラーというよりは…

Slovenian footballer Damir Pekič Pekič in 2007Personal informationFull name Damir PekičDate of birth (1979-01-15) 15 January 1979 (age 44)Place of birth Maribor, SFR YugoslaviaHeight 1.80 m (5 ft 11 in)Position(s) StrikerYouth career0000–1995 Kovinar Maribor1995–1997 MariborSenior career*Years Team Apps (Gls)1997–2004 Maribor 96 (38)1999–2000 → Železničar Maribor (loan) 2000–2001 → Celje (loan) 29 (23)2004–2005 Rot Weiss Ahlen 0 (0)2005–2006 Marítimo 0…

Species of banyan tree Moreton Bay fig A specimen at The Domain, Sydney, planted in 1850 Fruit and leaves, photographed on Maui, Hawaii Scientific classification Kingdom: Plantae Clade: Tracheophytes Clade: Angiosperms Clade: Eudicots Clade: Rosids Order: Rosales Family: Moraceae Genus: Ficus Subgenus: F. subg. Urostigma Species: F. macrophylla Binomial name Ficus macrophyllaDesf. ex Pers. Natural range in Eastern Australia (in green) Synonyms Ficus huegelii Kunth & C.D.Bouche, 1846 Fic…

  关于与「李鴻鈞 (1959年)」標題相近或相同的条目,請見「李鴻鈞」。 李鴻鈞 中華民國第6屆監察院副院長现任就任日期2022年5月30日总统蔡英文監察院長陳菊前任孫大川 親民黨第4屆秘書長任期2019年4月9日—2022年5月30日辭職主席宋楚瑜前任秦金生傅學鵬(代理)继任馬傑明(副秘書長代理,後真除) 中華民國第5-9屆立法委員任期2002年2月1日—2020年1月31日…

Piala Negara IsraelMulai digelar1928Wilayah IsraelJuara bertahanHapoel Ramat GanTim tersuksesMaccabi Tel Aviv(22 gelar)Situs webSitus resmi Piala Negara Israel 2013–14 Piala Negara Israel adalah kejuaraan nasional sepak bola di Israel. Mulai diselenggarakan sejak 1928, pemenangnya berhak mengikuti Liga Eropa UEFA pada musim berikutnya. Distribusi juara Klub Jumlah gelar Jumlah runner-up Tahun juara Tahun runner-up Maccabi Tel Aviv 22 11 1929, 1930, 1933, 1941, 1946, 1947, 1954, 1955, 1958…

Ryan Taylor Informasi pribadiNama lengkap Ryan Anthony David TaylorTanggal lahir 19 Agustus 1984 (umur 39)Tempat lahir Liverpool, InggrisTinggi 1,73 m (5 ft 8 in)[1]Posisi bermain BekInformasi klubKlub saat ini Port ValeNomor 6Karier junior000?–2002 Tranmere RoversKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2002–2005 Tranmere Rovers 98 (14)2005–2009 Wigan Athletic 56 (6)2009–2015 Newcastle United 92 (6)2015–2016 Hull City 4 (0)2016–2017 Port Vale 12 (3)2017– Por…

Public Spanish children's television network For other uses, see Clan (disambiguation). Television channel ClanClan InternacionalCountrySpainBroadcast areaSpain, France, Italy, United States and Sub Saharan AfricaNetworkTVEHeadquartersPrado del Rey, Pozuelo de Alarcón (Madrid). SpainProgrammingLanguage(s)Spanish, English (via SAP)Picture format1080i HDTV(downscaled to 576i for the SDTV feed)OwnershipOwnerRTVESister channelsLa 1La 224 HorasTeledeporteTVE InternacionalStar TVE HDHistoryLaunched12…

Count of Portugal from 997 to 1008 Menendo GonzálezCount of PortucaleReignc. 997-1008PredecessorGonzalo MenéndezSuccessorAlvito NunesIssueElvira MenéndezIlduara MenéndezFatherGonzalo Menéndez Menendo González (Portuguese and Galician: Mendo Gonçalves;[a] died 6 October 1008)[2] was a semi-autonomous Duke of Galicia[b] and Count of Portugal (997–1008), a dominant figure in the Kingdom of León. He was the royal alférez, the king's armour-bearer (armiger reg…

Canadian comedian (born 1973) For people named Michael Ward, see Michael Ward (disambiguation). Mike WardWard in September 2016Birth nameMichael John WardBorn (1973-09-14) September 14, 1973 (age 50)Quebec City, Quebec, CanadaMediumtelevision, stand-up, radio, podcast & documentaryNationalityCanadianGenresBlack comedyNotable works and rolesChabot on L'Gros Show Henri on CNM (Simon & Henri) Ludger (cotton ouaté avec un loup) on Testostérone Participant on the show ChabadaWebsi…

Silesian folk costume Female Cieszyn folk costume with featured elements (2nd Primary School in Ustroń Women in Cieszynian folk costumes Cieszyn folk costume, also known as Valachian, is a Silesian folk costume, which used to be worn within majority of the area of Cieszyn Silesia, but mostly by Cieszyn Vlachs. Taking into consideration ornamentation, cutting and materials, it can be observed that it is a replica of historical costumes of the Renaissance.[1] The male folk costume was wor…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 3.145.1.51