Resolusi 804 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 29 Januari 1993. Usai mengulang resolusi-resolusi 696 (1991), 747 (1992), 785 (1992), dan 793 (1992), dan menyatakan perhatian terhadap kurangnya implementasi "Acordos de Paz para Angola" di Angola, DKPBB menyepakati rekomendasi Sekjen Boutros Boutros-Ghali untuk memperpanjang masa penugasan Misi Verifikasi Angola Perserikatan Bangsa-Bangsa II selama tiga bulan berikutnya sampai 30 April 1993.[1]