Pengadilan Negeri Jakarta Timur (disingkat PN Jakarta Timur) adalah salah satu pengadilan tingkat pertama yang berada di lingkungan Peradilan Umum. Yurisdiksi Pengadilan Negeri Jakarta Timur adalah Kota Jakarta Timur.