Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Naruto the Movie: Ninja Clash in the Land of Snow

Poster film Jepang
Nama lain
Jepang劇場版 NARUTO 大活劇! 雪姫忍法帖だってばよ!!
HepburnGekijōban Naruto Daikatsugeki! Yukihime Ninpōchō dattebayo!!
SutradaraTensai Okamura
Berdasarkan
Naruto
oleh Masashi Kishimoto
Pemeran
Penata musikToshio Masuda
Perusahaan
produksi
Distributor
Tanggal rilis
  • 21 Agustus 2004 (2004-08-21)
Durasi104 menit
NegaraJepang
BahasaJepang
Pendapatan
kotor
¥1,37 miliar (US$11,1 juta)

Naruto the Movie: Ninja Clash in the Land of Snow (劇場版 NARUTO 大活劇! 雪姫忍法帖だってばよ!!, Gekijōban Naruto Daikatsugeki! Yukihime Ninpōchō dattebayo!!, terj. har. Great Action Scene! Snow Princess' Book of Ninja Arts) adalah sebuah film animasi Jepang tahun 2004 yang didasarkan dari seri manga dan anime Naruto karya Masashi Kishimoto. Film ini dirilis di Jepang pada tanggal 21 Maret 2004. Popularitas film ini menghasilkan beberapa sekuel, dimulai dari Naruto the Movie: Legend of the Stone of Gelel. Film ini berlatar setelah episode 101. Lagu tema penutup bertajuk Home Sweet Home dinyanyikan oleh Yuki. Versi sulih suara bahasa Inggris mengubah lagu tersebut menjadi lagu "Never Give Up" yang dinyanyikan oleh Jeremy Sweet, karena keterbatasan lisensi.

Sebuah animasi video orisinal berjudul Konoha Annual Sports Festival (木ノ葉運動会 Konoha Undōkai), disertakan dalam rilisan versi bahasa Jepang dari film ini. OVA berdurasi sepuluh menit tersebut memperlihatkan Naruto Uzumaki yang kesulitan mencari toilet saat sedang berpartisipasi dalam turnamen olahraga. OVA tersebut dikenal karena hampir semua karakter—hidup atau mati—di dunia Naruto muncul di dalamnya (sebagian besar dari mereka mengantri di depan toilet). Minato Namikaze muncul sebagai cameo dalam OVA tersebut.

Plot

Naruto Uzumaki, Sasuke Uchiha, dan Sakura Haruno menyaksikan film yang dibintangi Yukie Fujikaze di sebuah bioskop lokal. Kakashi Hatake menyuruh mereka untuk menontonnya sebagai persiapan untuk misi mereka yang berikutnya: untuk mencegah Yukie—yang memerankan Putri Gale pada film tersebut—agar tidak ditangkap selama produksi film terbarunya. Kemudian terungkap bahwa identitas Yukie yang sebenarnya adalah Koyuki Kazahana, seorang putri dari sebuah pulau yang dikenal sebagai Negeri Salju. Paman Koyuki yang bernama Doto Kazahana, bertanggung jawab atas pembunuhan ayah Koyuki—yang bernama Sosetsu—dalam sebuah kudeta. Selama proses syuting film, para anak buah Doto yang mengenakan baju chakra berusaha menangkap Koyuki, tetapi Tim 7 berhasil menghalau upaya mereka agar Koyuki tidak tertangkap. Doto akhirnya berhasil menangkap Koyuki dan membunuh pengawalnya, yang mengungkapkan diri mereka dalam upaya untuk melindungi dan mengembalikan tempat Koyuki yang semestinya sebagai penguasa Negeri Salju. Naruto menaiki pesawat udara untuk menyelamatkan sang putri, tetapi dia tertangkap dan dipaksa untuk memakai alat pengering chakra. Sebelum menahan Koyuki dan Naruto, Doto memaksa Koyuki untuk menyerahkan kalung kristal yang diberikan ayahnya ketika dia masih kecil, karena berpikir bahwa kalung tersebut merupakan kunci yang dapat membuka harta tersembunyi yang ditinggalkan Sosetsu.

Sasuke, Sakura dan Kakashi menyusup ke benteng sementara Naruto dan Koyuki melarikan diri dari penjara. Mereka menghadapi Doto tetapi dia berhasil merebut kalung kristal dan melarikan diri dengan Koyuki. Naruto mengikuti Doto sementara anggota Tim 7 yang tersisa menghadapi para anak buah Doto. Kakashi berhasil membalas dendam dengan mengalahkan antek Doto, Nadare Roga, sementara Sasuke dan Sakura mengalahkan dua antek lainnya, Fubuki Kakuyoku dan Mizore Fuyukuma. Sementara itu, Doto menemukan harta karun yang tersembunyi untuk mengubah pulau menjadi Negeri Musim Semi menggunakan generator panas. Naruto mulai bertarung dengannya Doto, tetapi dirinya dikalahkan sementara Sasuke menggunakan jurus Chidori (千鳥, terj. har. "Seribu Burung") miliknya untuk melemahkan baju perisai Doto. Segera setelah itu, Naruto melepaskan energinya dan menggunakan Rasengan Chakra Tujuh Warna barunya, membunuh Doto dan mengaktifkan cermin untuk mengubah negeri itu. Setelah kejadian itu, Koyuki memutuskan untuk mengambil kembali tempatnya yang layak sebagai penguasa negeri tersebut. Ia menyebutkan bahwa meski pun dia sekarang menjalani kehidupan ala penguasa, karier aktingnya tidak akan berakhir.

Pengisi suara

Peran Jepang Inggris
Naruto Uzumaki Junko Takeuchi Maile Flanagan
Sasuke Uchiha Noriaki Sugiyama Yuri Lowenthal
Sakura Haruno Chie Nakamura Kate Higgins
Kakashi Hatake Kazuhiko Inoue Dave Wittenberg
Sōsetsu Kazahana Hidehiko Ishizuka Cam Clarke
Yukie Fujikaze Yūko Kaida Kari Wahlgren
Nadare Rōga Hirotaka Suzuoki Liam O'Brien
Sandayū Asama Ikuo Nishikawa Daran Norris
Fubuki Kakuyoku Jun Karasawa Cindy Robinson
Mizore Fuyukuma Holly Kaneko Kyle Hebert
Dotō Kazahana Tsutomu Isobe Lex Lang
Sutradara Makino Chikao Ōtsuka Michael McConnohie
Asisten Sutradara Akimitsu Takase Sam Riegel
Kin/Buriken Yutaka Nakano Doug Stone
Hidero Kan Tanaka Jamieson Price

Perilisan

Film ini dirilis di Jepang pada tanggal 21 Agustus 2004. Film ini kemudian dirilis dalam format DVD pada tanggal 28 April 2005. Di Amerika Serikat, film ini dirilis di 160 bioskop selama satu hari pada tanggal 6 Juni 2007 atas nama Fathom Events.[1][2] Lima puluh bioskop di Kanada menayangkan film ini selama satu hari pada tanggal 23 Juni 2007.[3] Madman Entertainment mengadakan acara perilisan spesial selama satu hari di bioskop Australia pada tanggal 14 Oktober 2007.[4] Pada tahun 2007, film ini ditampilkan pada Fantasia Festival dan di British Museum.[5][6]

Versi DVD-nya menduduki peringkat ke-25 pada Nielsen Videoscan.[7]

Alih-alih memasukkan OVA sama seperti film versi Jepang-nya, film versi Amerika-nya memasukkan sebuah film pendek berjudul World of Naruto, begitu pula dengan adegan di balik layar bersama wawancara dengan para pengisi suara karakter utama dalam bahasa Inggris serta beberapa pengisi suara bahasa Jepang yang terpilih. Meski demikian, OVA tersebut akan dimasukkan dalam versi DVD untuk wilayah Amerika Utara. DVD tersebut dirilis pada tanggal 4 September 2007. Film ini ditayangkan perdana di Cartoon Network pada tanggal 8 September 2007. Film ini juga diputar di bioskop Cineplex Odeon dan Empire Theatres di Kanada, didistribusikan melalui Bell TV untuk memutar film ini di seluruh bioskop pada waktu yang bersamaan.

Pada tanggal 13 November 2007, film ini dirilis dalam bentuk tiga disc versi Deluxe Edition. Versi tersebut memiliki banyak adegan ekstra dan fitur yang tidak dimasukkan dalam DVD versi standar yang dirilis beberapa bulan sebelumnya. Versi tersebut berisi OVA "Konoha Annual Sports Festival" berdurasi sepuluh menit—yang sebenarnya turut ditampilkan pada penayangan film ini di Jepang, musik soundtrack yang komplet untuk film ini, klip dokumenter berupa proses penyulihan suara versi bahasa Inggris untuk film ini, kartu pos bergambar ilustrasi film, dan lainnya.

Penerimaan

Helen McCarthy dalam buku 500 Essential Anime Movies menyebut film ini sebagai "pengantar yang bagus untuk tema utama dari seri Naruto, dengan unsur-unsur kegigihan, tekad, percaya pada diri sendiri, dan pantang menyerah". Ia juga memuji tata cerita dan latar belakangnya, menyatakan "lanskap Utara yang beku kelihatan sangat bagus".[8]

Referensi

  1. ^ "Naruto Movie to Premiere in Theaters". Anime News Network. 21 Maret 2007. Diakses tanggal 26 Agustus 2013. 
  2. ^ "Naruto Movie Tickets, Theater List Now Open to Public". Anime News Network. 4 Mei 2007. Diakses tanggal 26 Agustus 2013. 
  3. ^ "First Naruto Movie Adds 17 More Theaters to Canada Run". Anime News Network. 30 Mei 2007. Diakses tanggal 26 Agustus 2013. 
  4. ^ "Madman Naruto Ninja". Anime News Network. 10 September 2007. Diakses tanggal 26 Agustus 2013. 
  5. ^ "Montreal Fest Shows Ghost in the Shell, Naruto, Tekkon". Anime News Network. 28 Juni 2007. Diakses tanggal 26 Agustus 2013. 
  6. ^ "British Museum Hosts Ghibli, Ghost in the Shell, More". Anime News Network. 6 Juli 2013. Diakses tanggal 26 Agustus 2013. 
  7. ^ "Naruto Movie Debuted at #25 on Nielsen's VideoScan 100". Anime News Network. 25 September 2007. Diakses tanggal 26 Agustus 2013. 
  8. ^ McCarthy, Helen. 500 Essential Anime Movies: The Ultimate Guide. — Harper Design, 2009. — P. 232. — 528 p. — ISBN 978-0061474507

Pranala luar

Read other articles:

Pembusukan atau penguraian (bahasa Inggris: decomposition) adalah salah satu perubahan secara kimia yang membuat objek, biasanya makhluk hidup yang mati dapat mengalami perusakan susunan/struktur yang dilakukan oleh pengurai atau media pembusukan (termasuk semut, belatung, bakteri dan jamur). Semut bertindak sebagai pengurai terhadap ular yang sudah mati Pembusukan pada jenazah Pembusukan jenazah terjadi akibat proses degradasi jaringan karena autolisis dan kerja bakteri. Mulai muncul 24 jam…

Hindu temple in Tamil Nadu, India ThirukutralamKutralanathar TempleReligionAffiliationHinduismDistrictTenkasiDeityKutralanathar (Shiva)LocationStateTamil NaduCountryIndiaLocation in Tamil NaduGeographic coordinates8°55′45″N 77°16′9″E / 8.92917°N 77.26917°E / 8.92917; 77.26917ArchitectureTypeDravidian architectureCreatorPandyas, Cholas Thirukutralam represents one of the five Pancha Sabhas of Nataraja - Chitra Sabhai.[1] The five dance halls of Shiva ar…

2012 television film directed by Paul Hoen Let It ShineOfficial film posterGenreMusical, teenWritten byStory byEric DanielTeleplay byEric DanielDon D. ScottDirected byPaul HoenStarring Tyler James Williams Coco Jones Trevor Jackson Brandon Mychal Smith Dawnn Lewis Alex Desert Nicole Sullivan Courtney B. Vance Music byRichard GibbsCountry of originUnited StatesOriginal languageEnglishProductionProducersAmy GibbonsPaul HoenProduction locationAtlanta, GeorgiaCinematographyDavid A. MakinEditorGirish…

Architectural element A classically detailed bracket at the chapel of Greenwich Hospital, London Bracket for a shelf or hanging items A bracket is an architectural element: a structural or decorative member. It can be made of wood, stone, plaster, metal, or other media. It projects from a wall, usually to carry weight and sometimes to ...strengthen an angle.[1][2] A corbel or console are types of brackets.[3] In mechanical engineering a bracket is any intermediate compone…

ПодсаботинPodsabotin|coordinates_footnotes= |coor_pinpoint= Основні дані 45°59′17″ пн. ш. 13°36′30″ сх. д. / 45.98805600002777538° пн. ш. 13.60861100002777668° сх. д. / 45.98805600002777538; 13.60861100002777668Координати: 45°59′17″ пн. ш. 13°36′30″ сх. д. / 45.98805600002777538° пн. ш. 13.60861100002777668° …

Bahasa Spanyol EspañolCastellano Castilian Pengucapan/espaˈɲol/, /kast̪eˈʎano/WilayahSpanyol, Amerika Hispanik, Guinea Khatulistiwa (lihat di bawah)PenuturBahasa pertama 329[1] hingga 500[2] juta. Sebagai bahasa pertama atau kedua 450[3] hingga 600[4] juta[diragukan – diskusikan].Rumpun bahasaIndo-Eropa ItalikRomanItalo-BaratGallo-IberiaIbero-RomanIberia BaratBahasa Spanyol Bentuk awalLatin Kuno Latin KlasikLatin Umum (Vulgar)Bahasa Spanyol Kun…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Februari 2023. Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber:&#…

Resident Evil character Fictional character Lady DimitrescuResident Evil characterFirst appearanceResident Evil Village (2021)Created byCapcomVoiced byEnglishMaggie Robertson (Village)[1]Erin Nicole Lundquist (State of Survival)[2]JapaneseKikuko Inoue (Village)[3]Motion captureMaggie Robertson (Village)[4][5] Alcina Dimitrescu (Japanese: オルチーナ・ドミトレスク, Oruchīna Domitoresuku), better known as Lady Dimitrescu, is a character introduce…

Ines Suárez Inés de Suárez hay còn gọi là Ines Suárez, (1507-1580) là một nhà Chinh phục thuộc địa người Tây Ban Nha (nữ Conquistador) đồng thời là tình nhân của Pedro de Valdivia, cô đã cùng Valdivia tham gia vào các cuộc thám hiểm và chinh phục vùng đất Chile. Vào năm 1541, cô đã chỉ huy lực lượng Tây Ban Nha bảo vệ thành công thành thị Santiago trước một cuộc tấn công của người Mapuche. Cuối cùng cô …

SakuramachiKaisar JepangSakuramachiBerkuasa13 April 1735 – 9 June 1747PendahuluNakamikadoPenerusMomozonoKelahiran(1720-02-08)8 Februari 1720Kematian28 Mei 1750(1750-05-28) (umur 30)PemakamanTsukinowa no misasagi (Kyoto)AyahNakamikado Kaisar Sakuramachi (桜町天皇code: ja is deprecated , Sakuramachi-tennō, 8 Februari 1720 – 28 Mei 1750) adalah kaisar Jepang ke-115.[1] Genealogi Dia adalah putra sulung dari Kaisar Nakamikado. Permaisuri Nijō Ieko (二条舎子) Putri pertama:…

المقالة الرئيسية: قائمة المواقع والمعالم المصنفة في الجزائر بعض الأماكن في الجزائر العاصمة منظر لمقر بلدية وهران. سوق الحرف والصناعات التقليدية تكجدة الثلوج تغطي جبال تكجدة السياحة الجبلية في تكجدة [1]الجزائر هي أكبر بلدان أفريقيا من حيث المساحة والبلد الأكبر في الرتبة…

« Juppé » redirige ici. Pour son épouse, voir Isabelle Juppé. Alain Juppé Alain Juppé en 2015. Fonctions Membre du Conseil constitutionnel français En fonction depuis le 12 mars 2019(4 ans, 8 mois et 23 jours) Président Laurent Fabius Prédécesseur Lionel Jospin Maire de Bordeaux 13 octobre 2006 – 7 mars 2019(12 ans, 4 mois et 22 jours) Élection 13 octobre 2006 Réélection 14 mars 200828 mars 2014 Prédécesseur Hugues Martin Successeur Nicol…

The Black Book of Poland The German New Order in Poland Plates 21–24 inserted between pages 74 and 75 of The Black Book, illustrating Part I. Massacres and Tortures 21–22: Hangings of civilians23. Page from Special Prosecution Book-Poland24. Aftermath of a massacreAuthorAuthority of the Polish Ministry of InformationPublishedG.P. Putnam's Sons, New York London edition has title: The German New Order in Poland. Published by Hutchinson & Co., London, UKPublisherMinistry of Information…

For the Little Orphan Annie character the Asp, see Little Orphan Annie. Fictional character under Marvel Comics This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) The topic of this article may not meet Wikipedia's general notability guideline. Please help to demonstrate the notability of the topic by citing reliable secondary sources that are independent of the topic and provide significant cov…

Indian filmContessa (2018)Directed bySudip E.SScreenplay bySudip E.SStory byRiyasProduced bySubash CipyStarring Appani Sarath Sreejith Ravi Athira Patel Zinil Zainuddin Hareesh Peradi Rajesh Sharma Kichu Tellus CinematographyAncer ThwayyibEdited byRiyazMusic byGopi SundarCountryIndiaLanguageMalayalam Contessa is a 2018 Indian Malayalam drama film, written and directed by Sudip E.S. The film stars Appani Sarath, Sreejith Ravi, Hareesh Peradi, Zinil Zainuddin, etc. in lead roles. The film has its …

American actress, model and TV host For the British wartime interpreter and driver, see Olivia Jordan (interpreter). Olivia JordanJordan in 2015BornOlivia Jordan Thomas (1988-09-28) September 28, 1988 (age 35)Tulsa, Oklahoma, U.S.Alma materBoston University (BS)OccupationsActressmodeltelevision presenterHeight1.80 m (5 ft 11 in)[1]Spouse Jay Hector ​(m. 2019)​Children1Beauty pageant titleholderTitleMiss Beverly Hills USA 2013Miss Worl…

Comic book series by Alan Moore and Kevin O'Neill Not to be confused with The League of Gentlemen. For the film adaptation, see The League of Extraordinary Gentlemen (film). The League of Extraordinary GentlemenCover of Volume IPublication informationPublisherABC/WildStorm/DC Comics (1999–2007)Top Shelf and Knockabout Comics (2009–2019)GenreAlternate historySteampunkHorrorScience fictionMetafictionSuperheroPublication date1999–2019No. of issues21, plus one original graphic novelMain charac…

Wine in Ancient Greece Greek influence in the 6th century BC This article contains special characters. Without proper rendering support, you may see question marks, boxes, or other symbols. The influence of wine in ancient Greece helped ancient Greece trade with neighboring countries and regions. Many mannerisms and cultural aspects were associated with wine. It led to great change in Ancient Greece as well. The peoples of the Mediterranean began to emerge from barbarism when they learned to cul…

You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Italian. (September 2011) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the Italian article. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machine-translated text into the English Wikip…

Philosophy and humanities journal from 1953 Academic journalDiogenesDisciplinePhilosophyLanguageEnglishEdited byMaurice Aymard, Luca Maria ScarantinoPublication detailsHistory1953–presentPublisherSAGE Publications on behalf of the International Council for Philosophy and Humanistic StudiesImpact factor(2010)Standard abbreviationsISO 4 (alt) · Bluebook (alt1 · alt2)NLM (alt) · MathSciNet (alt )ISO 4DiogenesIndexingCODEN (alt · alt2)&#…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 3.137.187.229