Maskapai ini didirikan pada tahun 1998 oleh Franco Pecci dan mulai beroperasi pada bulan Desember 1998. Maskapai ini dimiliki oleh Distal & Itr Group (66.6%) dan Franco Pecci (33.4%).[3] Maskapai ini juga mengoperasikan divisi maskapai penerbangan bertarif rendah yang bernama Blu-express, yang dimiliki sepenuhnya oleh Franco Pecci.
Perjanjian Codeshare
Blue Panorama Airlines memiliki perjanjian codeshare dengan maskapai sebagai berikut: