Pandemi Covid-19 di Vietnam

Pandemi koronavirus di Vietnam 2020
Peta pandemi di Vietnam:
(9 April):
  Terkonfirmasi
  Diduga
PenyakitCOVID-19
Galur virusSARS-CoV-2
LokasiVietnam
Kasus pertamaHo Chi Minh City
Tanggal kemunculan23 Januari 2020
(4 tahun, 10 bulan, 2 minggu dan 3 hari)
AsalWuhan, Hubei, China
Kasus terkonfirmasi713[1]
Kasus sembuh381[1]
Kematian
8[1]
Situs web resmi
ncov.moh.gov.vn

Pandemi koronavirus 2019–2020 di Vietnam terkonfirmasi pertama kali pada 23 Januari 2020. Tanggal 5 agustus 2020 tercatat bahwa 713 orang yang terinfeksi virus ini, 381 sembuh.[2]

Linimasa

Januari

Menteri Kesehatan Vietnam mengumumkan kasus pertama positif koronavirus pada 23 Januari 2020. Kasus tersebut diderita oleh seorang laki-laki berumur 66 tahun dan anaknya yang berumur 28 tahun, yang mana keduanya dari Wuhan, Tiongkok pada tanggal 13 Januari 2020, kemudian Bapak tersebut mengalami demam pada 17 Januari 2020, dan tiga hari kemudian anaknya juga ikut demam.[3]

Februari

Perdana Menteri Nguyễn Xuân Phúc pada 1 Februari menandatangani Keputusan No.173.QD-TTg, yang menyatakan penyakit pernapasan akut yang disebabkan oleh novel coronavirus (nCoV) sebagai epidemi di Vietnam. Keputusan itu mencatat bahwa epidemi dimulai pada 23 Januari dengan dua kasus infeksi pertama yang dikonfirmasi adalah sepasang ayah dan anak dari Tiongkok. Epidemi diidentifikasi di tiga provinsi Khanh Hoa, Thanh Hoa dan Vinh Phuc. Jumlah total infeksi nCoV di Vietnam adalah enam, termasuk dua orang Tiongkok, tiga orang Vietnam yang kembali dari kota Wuhan di Tiongkok, dan seorang resepsionis di sebuah hotel di provinsi Khanh Hoa. nCoV diklasifikasikan sebagai penyakit menular Kelas A, sekelompok penyakit menular yang sangat berbahaya yang dapat menular dengan sangat cepat dan menyebar secara luas dengan tingkat kematian yang tinggi, termasuk orang-orang seperti influenza A-H5N1, SAR, Ebola atau cacar.[4]

Maret

Akhir Maret (26 Maret 2020) Kementerian Kesehatan Vietnam mengumumkan bahwa jumlah positif yang terkena virus korona adalah 153 orang.[5]

Statistik

Kasus yang terkonfirmasi berdasarkan Provinsi
(Berdasarkan 10 April 2020)[6]
Kota/ Provinsi Jumlah kasus Sembuh
Bac Lieu 3 0
Bac Ninh 1 1
Ben Tre 1 1
Binh Thuan 9 9
Can Tho 2 1
Da Nang 6 6
Dong Nai 1 0
Dong Thap 4 4
Ha Nam 2 0
Hanoi 118 58
Ha Tinh 3 0
Hai Duong 1 1
Ho Chi Minh City 54 40
Khanh Hoa 1 1
Lai Chau 1 0
Lao Cai 2 0
Ninh Binh 13 1
Ninh Thuan 2 2
Quang Nam 1 1
Quang Ninh 6 0
Tay Ninh 3 2
Thanh Hoa 3 1
Thua Thien Hue 4 4
Tra Vinh 3 0
Vinh Phuc 11 11
25 kota dan provinsi 255 144

Berdasarkan laporan pada 10 April 2020, terdapat kasus baru positif 0 dan 16 sembuh. Sehingga total kasus yang terkonfirmasi dan 144 yang sembuh dan tidak ada yang meninggal.[1]

Rincian kasus

Rincian kasus 250 pertama yang terkonfirmasi di Vietnam (10 April 2020)
Kasus Tanggal Umur Jenis kelamin Kewarganegaraan Tempat terdeteksi Tempat perawatan Apakah pernah ke Wuhan Pernah ke negara terjangkit COVID-19 (kecuali Tiongkok) Status Catatan Rujukan
1 23 Januari 2020 66 Laki-laki  Tiongkok Ho Chi Minh City Cho Ray Hospital Ya Tidak Sembuh [6][7]}}
2 28 Laki-laki  Tiongkok Ya Tidak Sembuh Anak kasus 1 [6][7]
3 30 Januari 2020 25 Wanita  Vietnam Thanh Hoa Thanh Hoa General Hospital Ya Tidak Sembuh [6][7]
4 29 Laki-laki  Vietnam Vinh Phuc Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi Ya Tidak Sembuh [6][7]
5 23 Wanita  Vietnam Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Ya Tidak Sembuh [6][7]
6 1 Februari 2020 25 Wanita  Vietnam Khanh Hoa Rumah Sakit Penyakit Tropis Khanh Hoa Tidak Tidak Sembuh Berhubungan dengan kasus 1 dan 2 [6][7]
7 2 Februari 2020 73 Laki-laki  Amerika Serikat Ho Chi Minh City Rumah Sakit Penyakit Tropis Ho Chi Minh City Ya Tidak Sembuh Berada di Bandara Tianhe Wuhan sebelum terbang ke Vietnam [6][7]
8 3 Februari 2020 29 Wanita  Vietnam Vinh Phuc Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Ya Tidak Sembuh [6][7]
9 4 Februari 2020 30 Laki-laki  Vietnam Ya Tidak Sembuh [6][7]
10 42 Wanita  Vietnam Pusat Medis Binh Xuyen Tidak Tidak Sembuh Sepupu dari kasus 5 [6][7]
11 6 Februari 2020 49 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Ibu dari kasus 5 [6][7]
12 16 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Saudara perempuan dari kasus 5 [6][7]
13 7 Februari 2020 29 Wanita  Vietnam Pusat Medis Tam Dao Ya Tidak Sembuh [6][7]
14 9 Februari 2020 55 Wanita  Vietnam Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Sembuh Tetangga dari kasus 5 [6][7]
15 11 Februari 2020 3 months Wanita  Vietnam Rumah Sakit Nasional Anak Vietnam Tidak Tidak Sembuh Cucu dari kasus 10 [6][7]
16 13 Februari 2020 50 Laki-laki  Vietnam Pusat Medis Binh Xuyen Tidak Tidak Sembuh Ayah dari kasus 5 [6][7]
17 6 Maret 2020 26 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh Mengunjungi to United Kingdom, Italy and France. Berhubungan dengan flight VN54 cluster [8][9]
18 7 Maret 2020 27 Laki-laki  Vietnam Ninh Binh Rumah Sakit Ninh Binh Tidak Ya Sembuh Bekerja di Daegu [10]
19 64 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Dalam perawatan Bibi dari kasus 17
20 27 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Supir dari kasus 17
21 8 Maret 2020 61 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh Flight VN54 cluster
22 60 Laki-laki  Britania Raya Da Nang Rumah Sakit Da Nang Tidak Ya Sembuh
23 66 Laki-laki  Britania Raya Tidak Ya Sembuh
24 67 Wanita  Irlandia Quang Ninh Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
25 50 Wanita  Britania Raya Tidak Ya Sembuh
26 58 Laki-laki  Britania Raya Tidak Ya Dalam perawatan
27 70 Wanita  Britania Raya Tidak Ya Sembuh
28 69 Laki-laki  Britania Raya Lao Cai Tidak Ya Dalam perawatan
29 70 Wanita  Britania Raya Tidak Ya Sembuh
30 66 Wanita  Britania Raya Thua Thien Hue Rumah Sakit Hue (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
31 9 Maret 2020 49 Laki-laki  Britania Raya Quang Nam Tidak Ya Sembuh [6][11]
32 10 Maret 2020 24 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Penyakit Tropis Ho Chi Minh City Tidak Ya Sembuh Friend and Berhubungan dengan kasus 17 at London before flied to Vietnam [12]
33 58 Laki-laki  Britania Raya Quang Nam Rumah Sakit Hue (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh Flight VN54 cluster [13]
34 51 Wanita  Vietnam Binh Thuan Rumah Sakit Binh Thuan Tidak Ya Sembuh Mengunjungi United States and Qatar [6]
35 11 Maret 2020 29 Wanita  Vietnam Da Nang Rumah Sakit Da Nang Tidak Tidak Sembuh Berhubungan dengan kasuss 22 and 23 in Da Nang [6]
36 64 Wanita  Vietnam Binh Thuan Rumah Sakit Binh Thuan Tidak Tidak Sembuh Helper of kasus 34
37 37 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Employee of kasus 34
38 28 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Menantu dari kasus 34
39 25 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Sembuh Tour guide for kasus 24 [6][14]
40 12 Maret 2020 59 Laki-laki  Vietnam Binh Thuan Rumah Sakit Binh Thuan Tidak Tidak Sembuh Suami dari kasus 34 [6]
41 28 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Anak laki-laki dari kasus 34
42 2 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Cucu dari kasus 34
43 47 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Kontak dekat dengan kasus 38
44 13 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Anak laki-laki dari kasus 37
45 13 Maret 2020 25 Laki-laki  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Sembuh Kontak dekat dengan kasus 34 [6]
46 30 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh Awak kabin pada VN54
47 43 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Helper of kasus 17
48 14 Maret 2020 31 Laki-laki  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Sembuh Kontak dekat dengan kasus 34
49 71 Laki-laki  Britania Raya Thua Thien Hue Rumah Sakit Hue (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh Suami dari kasus 30, Berhubungan dengan flight VN54 cluster
50 24 Wanita  Vietnam Quang Ninh Rumah Sakit Lapang kedua Tidak Ya Dalam perawatan
51 50 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
52 22 Wanita  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan
53 53 Laki-laki  Ceko Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
54 15 Maret 2020 33 Laki-laki  Latvia Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Sembuh [6][15]
55 35 Laki-laki  Jerman Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
56 30 Laki-laki  Britania Raya Tidak Ya Sembuh
57 66 Laki-laki  Britania Raya Quang Nam Rumah Sakit Umum Quang Nam Tidak Ya Sembuh Penerbangan sama dengan kasus 46
58 16 Maret 2020 26 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
59 30 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh Awak kabin pada VN54
60 29 Laki-laki  Prancis Tidak Ya Sembuh
61 42 Laki-laki  Vietnam Ninh Thuan Rumah Sakit Umum Ninh Thuan Tidak Ya Sembuh
62 17 Maret 2020 18 Laki-laki  Vietnam Quang Ninh Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
63 20 Wanita  Vietnam Hanoi Tidak Ya Sembuh
64 36 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
65 28 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Teman kasus 45 dan 48
66 21 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
67 18 Maret 2020 36 Laki-laki  Vietnam Ninh Thuan Rumah Sakit Umum Ninh Thuan Tidak Ya Sembuh Satu penerbangan dengan kasus 61
68 41 Laki-laki  Amerika Serikat Da Nang Rumah Sakit Da Nang Tidak Ya Sembuh
69 30 Laki-laki  Jerman Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
70 19 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh
71 19 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
72 25 Wanita  Prancis Tidak Ya Sembuh Pacar dari kasus 60
73 11 Laki-laki  Vietnam Hai Duong Pusat Media Distrik Thanh Mien Tidak Ya Sembuh Penerbangan sama dengan kasus 46 dan 59
74 23 Laki-laki  Vietnam Bac Ninh Rumah Sakit Umum Bac Ninh Tidak Ya Sembuh
75 40 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
76 52 Laki-laki  Prancis Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
77 19 Maret 2020 25 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
78 22 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh
79 48 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
80 18 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh Anak laki-laki dari kasus 79
81 20 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh
82 16 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
83 50 Wanita  Amerika Serikat Tidak Ya Sembuh
84 21 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
85 20 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh
86 20 Maret 2020 54 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Perawat Bach Mai Hospital
87 34 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan
88 25 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
89 22 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
90 21 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
91 43 Laki-laki  Britania Raya Rumah Sakit Penyakit Tropis Ho Chi Minh City Tidak Ya Dalam perawatan Pilot pada Vietnam Airlines, Berhubungan dengan Bar Buddha cluster
92 21 Maret 2020 21 Laki-laki  Vietnam Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Dalam perawatan
93 20 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
94 64 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
95 22 Maret 2020 20 Laki-laki  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
96 21 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
97 34 Laki-laki  Britania Raya Rumah Sakit Penyakit Tropis Ho Chi Minh City Tidak Ya Dalam perawatan Berhubungan dengan Bar Buddha cluster
98 34 Laki-laki  Britania Raya Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Sembuh
99 29 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh
100 55 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh
101 26 Wanita  Vietnam Dong Thap Rumah Sakit Umum Sa Dec Tidak Ya Sembuh Penumpang pesawat VN50
102 9 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
103 22 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Sembuh
104 33 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
105 35 Wanita  Vietnam Tra Vinh Rumah Sakit Tuberkolosis dan Paru-paru Tra Vinh Tidak Ya Dalam perawatan
106 20 Wanita  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan
107 25 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Sembuh Anak perempuan dari kasus 86
108 19 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan
109 42 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan
110 19 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
111 25 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
112 30 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
113 18 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
114 23 Maret 2020 19 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan
115 44 Wanita  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan Anak perempuan dari kasus 94
116 29 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Sembuh Dokter yang terinfeksi dari pasiennya
117 30 Laki-laki  Vietnam Tay Ninh Rumah Sakit Umum Tay Ninh Tidak Ya Sembuh Mengunjungi Kamboja
118 23 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
119 29 Laki-laki  Amerika Serikat Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
120 27 Laki-laki  Kanada Tidak Ya Sembuh Kontak dekat dengan kasus 91
121 58 Laki-laki  Vietnam Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Sembuh
122 24 Wanita  Vietnam Da Nang Rumah Sakit Da Nang Tidak Ya Sembuh Bekerja bartender di Bangkok, Thailand
123 17 Wanita  Vietnam Ben Tre Pusat Medis Distrik Binh Dai Tidak Ya Sembuh
124 24 Maret 2020 52 Laki-laki  Brasil Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Dalam perawatan Berhubungan dengan Bar Buddha cluster [6][16]
125-126 22-28 1 Laki-laki, 1 Wanita  Afrika Selatan Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Tidak 2 Sembuh
127 23 Laki-laki  Vietnam Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Dalam perawatan
128-132 20-30 4 Laki-lakis, 1 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya 1 Dalam perawatan, 4 Sembuh
133 66 Wanita  Vietnam Lai Chau Rumah Sakit Lai Chau Tidak Tidak Dalam perawatan terinfeksi dari Bach Mai Hospital
134 10 Laki-laki  Vietnam Thanh Hoa Rumah Sakit Bim Son Tidak Ya Dalam perawatan
135 25 Maret 2020 27 Wanita  Vietnam Da Nang Rumah Sakit Da Nang Tidak Ya Sembuh
136-140 21-36 3 Laki-laki, 2 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya 1 Dalam perawatan, 4 Sembuh
141 29 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Dokter yang terinfeksi oleh pasiennya
142 26 Maret 2020 26 Laki-laki  Vietnam Ho Chi Minh City Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Sembuh
143 58 Wanita  Afrika Selatan Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Dalam perawatan
144 22 Laki-laki  Vietnam Tra Vinh Rumah Sakit Tuberkolosis dan Paru-paru Tra Vinh Tidak Ya Dalam perawatan
145 34 Laki-laki  Vietnam Can Tho Rumah Sakit Tuberkolosis dan Paru-paru Can Tho Tidak Ya Dalam perawatan
146 17 Wanita  Vietnam Ha Tinh Rumah Sakit Umum Cau Treo General Hospital Tidak Ya Dalam perawatan
147 19 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Dalam perawatan
148 58  Prancis Tidak Ya Sembuh
149 40 Laki-laki  Vietnam Quang Ninh Rumah Sakit Lapang kedua Tidak Ya Dalam perawatan
150 55 Laki-laki  Vietnam Ho Chi Minh City Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Dalam perawatan
151 45 Wanita  Brasil Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Dalam perawatan Kontak dekat dengan kasus 124
152 27 Wanita  Vietnam Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Tidak Sembuh Saudara perempuan dari kasus 127
153 60 Wanita  Vietnam Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
154 27 Maret 2020 23 Wanita  Vietnam Can Tho Rumah Sakit Tuberkolosis dan Paru-paru Can Tho Tidak Ya Sembuh
155-156 21 1 Laki-laki, 1 Wanita  Vietnam Bac Lieu Rumah Sakit Umum Bac Lieu Tidak Ya 2 Dalam perawatan
157 31 Wanita  Britania Raya Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Sembuh Berhubungan dengan Bar Buddha cluster
158 45 Laki-laki  Brasil Rumah Sakit Penyakit Tropis Ho Chi Minh City Tidak Tidak Dalam perawatan
159 33 Laki-laki  Brasil Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Sembuh
160 30 Wanita  Vietnam Tidak Ya Sembuh
161 88 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Dalam perawatan terinfeksi dari Bach Mai Hospital
162 63 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Menantu dari kasus 161
163 43 Wanita  Vietnam Rumah Sakit Duc Giang Tidak Tidak Dalam perawatan Grand Anak perempuan dari kasus 161
164-166 28 Maret 2020 23-58 2 Laki-lakis, 1 Wanita  Vietnam Ninh Binh Rumah Sakit Ninh Binh Tidak Ya 3 Dalam perawatan
167 20 Wanita  Denmark Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Dalam perawatan
168-169 49 2 Wanitas  Vietnam Tidak Tidak 2 Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
170 27 Laki-laki  Vietnam Ninh Binh Rumah Sakit Umum Distrik Kim Son Tidak Tidak Dalam perawatan Berhubungan dengan Bach Mai Hospital cluster
171 19 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Sembuh
172 Wanita  Vietnam Hanoi Tidak Tidak Dalam perawatan Menantu dari kasus 133
173 Wanita  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan
174 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
175-177 29 Maret 2020 38-57 1 Laki-laki, 2 Wanita  Vietnam Hanoi Tidak Tidak 3 Dalam perawatan
178 44 Wanita  Vietnam Thai Nguyen Rumah Sakit Umum Distrik Dai Tu Tidak Tidak Dalam perawatan
179 62 Laki-laki  Vietnam Thanh Hoa Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
180-182 19-33 1 Laki-laki, 2 Wanitas  Vietnam Ninh Binh Rumah Sakit Ninh Binh Tidak Ya 3 Dalam perawatan
183 43 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Dalam perawatan Kontak dekat dengan kasus 148
184 42 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
185 38 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan terinfeksi dari Bach Mai Hospital
186 52 Wanita  Prancis Tidak Ya Dalam perawatan Istri dari kasus 76
187 30 Laki-laki  Amerika Serikat Tidak Ya Sembuh
188 44 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
189-196 30 Maret 2020 21-49 8 Wanitas  Vietnam Tidak Tidak 6 Dalam perawatan, 2 Sembuh
197 41 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Sembuh terinfeksi dari Bach Mai Hospital
198-202 23-61 5 Wanitas  Vietnam Tidak Tidak 2 Dalam perawatan, 3 Sembuh Bekerja di Bach Mai Hospital
203 35 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Sembuh
204 31 Maret 2020 10 Laki-laki  Vietnam Rumah Sakit Anak Ho Chi Minh Tidak Ya Sembuh
205 41 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Sembuh Bekerja di Bach Mai Hospital
206 48 Laki-laki  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Dalam perawatan Supir dari kasuss 124 and 151
207 49 Laki-laki  Brasil Tidak Tidak Dalam perawatan Suami dari kasus 151 dan Kolega dari kasus 124
208 1 April 2020 38 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
209 55 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Berhubungan dengan kasus 163
210 26 Wanita  Vietnam Ha Tinh Rumah Sakit Umum Cau Treo General Hospital Tidak Ya Dalam perawatan
211 23 Wanita  Vietnam Ninh Binh Rumah Sakit Ninh Binh Tidak Ya Dalam perawatan
212 35 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Dalam perawatan
213 40 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Berhubungan dengan Bach Mai Hospital cluster
214-215 31-45 1 Laki-laki, 1 Wanita  Vietnam Tidak Tidak 2 Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
216-218 25-48 3 Wanitas  Vietnam Tidak Ya 3 Dalam perawatan
219 2 April 2020 59 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Berhubungan dengan kasus 133 dan terinfeksi dari Bach Mai Hospital
220-222 20-28 1 Laki-laki, 2 Wanitas  Vietnam Tidak Ya 2 Dalam perawatan, 1 Sembuh
223 29 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
224 39 Laki-laki  Brasil Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak Dalam perawatan Berhubungan dengan kasus 158
225-226 22-35 2 Laki-lakis  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya 2 Dalam perawatan
227 31 Laki-laki  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Anak laki-laki dari kasus 209
228-230 3 April 2020 28-30 1 Laki-laki, 2 Wanitas  Vietnam Ninh Binh Rumah Sakit Ninh Binh Tidak Ya 3 Dalam perawatan
231 57 Wanita  Vietnam Ha Nam Ha Nam General Hospital Tidak Tidak Dalam perawatan Bekerja di Bach Mai Hospital
232-233 24-67 1 Laki-laki, 1 Wanita  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya 2 Dalam perawatan
234 69 Wanita  Vietnam Ho Chi Minh City Pusat Medis Distrik Can Gio Tidak Ya Sembuh
235-236 25-26 1 Laki-laki, 1 Wanita  Britania Raya Rumah Sakit Cu Chi Tidak Tidak 2 Dalam perawatan Berhubungan dengan Bar Buddha cluster
237 64 Laki-laki  Swedia Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
238 4 April 2020 17 Wanita  Vietnam Ha Tinh Rumah Sakit Umum Cau Treo General Hospital Tidak Ya Dalam perawatan Kontak dekat dengan kasus 210
239 71 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Dalam perawatan terinfeksi dari Bach Mai Hospital
240 29 Wanita  Vietnam Ninh Binh Rumah Sakit Ninh Binh Tidak Ya Dalam perawatan Bekerja di Bangkok, Thailand dan Berhubungan dengan kasus 166
241 5 April 2020 20 Laki-laki  Vietnam Bac Lieu Rumah Sakit Umum Bac Lieu Tidak Ya Dalam perawatan
242 6 April 2020 47 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Tidak Dalam perawatan terinfeksi dari Bach Mai Hospital
243-245 21-44 3 Wanitas  Vietnam Tidak Ya 3 Dalam perawatan Penumpang pesawat SU290
246 7 April 2020 33 Laki-laki  Vietnam Tidak Ya Dalam perawatan
247 28 Laki-laki  Vietnam Dong Nai Rumah Sakit Paru-paru Dong Nai Tidak Tidak Dalam perawatan Kontak dekat dengan kasus 124 dan 151
248 20 Laki-laki  Vietnam Ho Chi Minh City Rumah Sakit Cu Chi Tidak Ya Dalam perawatan
249 55 Laki-laki  Vietnam Hanoi Rumah Sakit Penyakit Tropis Hanoi (cabang kedua) Tidak Ya Sembuh
250 8 April 2020 50 Wanita  Vietnam Tidak Tidak Dalam perawatan Tetangga dari kasus 243

Pencegahan

Perdana Menteri Vietnam, Nguyễn Xuân Phúc, memberikan instruksi kepada Menteri Kesehatan agar memberikan berita pembaharuan harian tentang koronavirus yang menjangkit Vietnam. Selain itu diberikan instruksi untuk menteri-menteri yang lain agar memberikan peran untuk mengurangi persebaran virus ini. Instruksi menteri tersebut dilakukan pada berbagai tataran baik pada kementerian, cabang, dan daerah untuk menerpakan secara ketat Undang-Undang Keluar dan Masuk warga Vietnam, Undang-Undang tentang Pemeriksaan dan Perawatan Medis, Undang-Undang tentang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular, dan larangan mengimpor satwa liar ke Vietnam.[17] Perdana Menteri Vietnam juga memberikan instruksi untuk melakukan isolasi mandiri nasional selama 15 hari yang dimulai pada 1 April 2020. Penduduk harus tinggal di rumah dan hanya bisa pergi ke luar untuk kebutuhan pokok, misal makanan, obat-obatan, layanan medis mendesak, atau untuk pergi bekerja di perusahaan yang diizinkan oleh pemerintah untuk tetap buka. Pertemuan lebih dari dua orang di area publik selain sekolah, rumah sakit atau tempat kerja dilarang. Orang harus menjaga jarak setidaknya dua meter antara satu sama lain.[18]

Tahapan pandemi koronavirus di Vietnam[19]
Tahapan Jumlah kasus Deskripsi
Tahap 1 (23 Januari – 25 Februari 2020) 16 Kasus yang dilaporkan adalah orang-orang yang memilki sejarah perjalan ke Tiongkok.
Tahap 2 (6 Maret – 19 Maret 2020) 69 Virus menyebar secara global. Beberapa kasus dari negara lain, tetapi masih dapat ditangani penyebarannya.
Tahap 3 (20 Maret 2020 – sekarang) 170 Infeksi sudah menjangkir masyarakat, berbagai lapisan masyarakat di tempat dengan kepadatan tinggi terjangkit virus ini. Sumber infeksi tidak dapat dilacak.
Pemerintah Vietnam memberikan perintahuntuk siapa saja yang pergi ke area publik harus menggunakan masker wajah. Perintah ini disampaikan pada 16 Maret 2020.[20]

Referensi

  1. ^ a b c d "TRANG TIN VỀ DỊCH BỆNH VIÊM ĐƯỜNG HÔ HẤP CẤP COVID-19" (dalam bahasa Vietnam). BỘ Y TẾ (Ministry of Health). 
  2. ^ "Vietnam Coronavirus: 251 Cases and 0 Deaths – Worldometer". www.worldometers.info. Diakses tanggal 2020-04-09. 
  3. ^ Coleman, Justine (2020-01-23). "Vietnam reports first coronavirus cases". TheHill. Diakses tanggal 2020-04-14. 
  4. ^ VietnamPlus (2020-02-01). "Vietnam declares novel coronavirus epidemic | Health | Vietnam+ (VietnamPlus)". VietnamPlus. Diakses tanggal 2020-04-14. 
  5. ^ VietnamPlus (2020-03-26). "Vietnam reports 153 COVID-19 cases | Health | Vietnam+ (VietnamPlus)". VietnamPlus. Diakses tanggal 2020-04-14. 
  6. ^ a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y "Thống kê tình hình dịch bệnh COVID-19" [Statistics on COVID-19 disease situation] (dalam bahasa Vietnamese). Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 Februari 2020. Diakses tanggal 16 Februari 2020 – via Ministry of Health, Vietnam]]. 
  7. ^ a b c d e f g h i j k l m n o p Thành, Tiến (13 Februari 2020). "Đường lây nhiễm 16 ca dương tính nCoV" [16 cases of nCoV positive infection]. VnExpress. Diakses tanggal 16 Februari 2020. 
  8. ^ "Bệnh Covid-19 xuất hiện ở Hà Nội" [Covid-19 disease appeared in Hanoi]. VnExpress. 6 Maret 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 Maret 2020. Diakses tanggal 7 Maret 2020. 
  9. ^ "Vietnam confirms 17th Covid-19 patient". VnExpress. 7 Maret 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 Maret 2020. Diakses tanggal 7 Maret 2020. 
  10. ^ Nga, Lê (7 Maret 2020). "Ca nhiễm nCoV thứ 18 ở Việt Nam" [The 18th case of nCoV in Vietnam]. VnExpress. Diarsipkan dari versi asli tanggal 7 Maret 2020. Diakses tanggal 7 Maret 2020. 
  11. ^ Thạnh, Võ; Thành, Đắc (11 Maret 2020). "Ba bệnh nhân Covid-19 ở Huế sức khỏe ổn định" [Three Covid-19 patients in Huế were in stable condition]. VnExpress. Diarsipkan dari versi asli tanggal 15 Maret 2020. Diakses tanggal 11 Maret 2020. 
  12. ^ Xuân, Kim (10 Maret 2020). "Việt Nam phát hiện trường hợp nhiễm COVID-19 thứ 32" [Vietnam detected the 32nd COVID-19 infection]. VTV. Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 Maret 2020. Diakses tanggal 10 Maret 2020. 
  13. ^ "Ca nhiễm Covid-19 thứ 33 cùng trên chuyến bay VN0054 với bệnh nhân 17" [33rd Covid-19 case on flight VN0054 with patient 17]. Voice of Vietnam. 10 Maret 2020. Diakses tanggal 10 Maret 2020. [pranala nonaktif permanen]
  14. ^ Anh, Lan (11 Maret 2020). "Đang chờ kết quả xét nghiệm lần 4 của bệnh nhân nghi là ca thứ 39" [Waiting for the 4th test results of patients suspected to be the 39th case]. Tuổi Trẻ. Diarsipkan dari versi asli tanggal 11 Maret 2020. Diakses tanggal 11 Maret 2020. 
  15. ^ "Lãnh đạo tỉnh Đồng Tháp họp khẩn trong đêm khi có 4 ca dương tính với COVID-19 về từ Anh" [4 COVID-19 cases in Dong Thap Province]. Tuổi Trẻ. 22 Maret 2020. Diakses tanggal 23 Maret 2020. 
  16. ^ "Thêm 11 ca dương tính nCoV" [More 11 nCoV cases in]. VnExpress. 24 Maret 2020. Diakses tanggal 24 Maret 2020. 
  17. ^ "Prime Minister reveals plans to fight the deadly coronavirus". vietnamnews.vn. Diakses tanggal 2020-04-14. 
  18. ^ "Bloomberg – Are you a robot?". www.bloomberg.com. Diakses tanggal 2020-04-14. 
  19. ^ "Toàn cảnh 3 giai đoạn dịch Covid-19 tại Việt Nam" [3 COVID-19 pandemic phases in Vietnam]. Diakses tanggal 8 April 2020 – via Thanh Niên.  [pranala nonaktif permanen]
  20. ^ "All in Vietnam must wear face mask in public places for coronavirus prevention". The Star. 16 Maret 2020. Diakses tanggal 21 Maret 2020. 


Read other articles:

Dairoku KikuchiLahir(1855-03-17)17 Maret 1855Edo, JepangMeninggal19 Agustus 1917(1917-08-19) (umur 62)Tokyo, JepangKebangsaanJepangWarga negaraKekaisaran JepangKarier ilmiahBidangmatematika Baron Dairoku Kikuchi (菊池 大麓code: ja is deprecated , Kikuchi Dairoku, 17 Maret 1855 – 19 Agustus 1917) adalah seorang matematikawan, pengajar, dan administrator pendidikan pada zaman Meiji Jepang. Kehidupan dan karier Kikuchi Kikuchi lahir di Edo (sekarang Tokyo), sebagai putra kedua dari M...

 

 

Hedi YunusLahirHedi Suleiman24 Agustus 1968 (umur 55)Bandung, Jawa Barat, IndonesiaKebangsaanIndonesiaNama lainHedi YunusPekerjaanAktorpenyanyipresenterTahun aktif1982–sekarangKarier musikGenrePopreligiInstrumenVokal Label Musica Studios Platinum Records Artis terkaitKahitnaIrma JuneCarlo SabaMario GinanjarRonni WaluyaRita EffendyYovie Widianto H. Hedi Suleiman, (lahir 24 Agustus 1968) lebih dikenal sebagai Hedi Yunus adalah seorang aktor dan penyanyi Indonesia keturunan Sun...

 

 

Thorbjörn Fälldin Thorbjörn Fälldin, 1967. Sveriges statsminister Tid i befattningen8 oktober 1976–18 oktober 1978 Monark Carl XVI Gustaf Ställföreträdare Per Ahlmark (1976–1978) Ingemar Mundebo (1978) Företrädare Olof Palme Efterträdare Ola Ullsten Tid i befattningen12 oktober 1979–8 oktober 1982 Monark Carl XVI Gustaf Ställföreträdare Ingemar Mundebo (1979–1980) Ola Ullsten (1980–1982) Företrädare Ola Ullsten Efterträdare Olof Palme Centerpartiets partiled...

2008 American documentary film Smile PinkiDirected byMegan MylanProduced byMegan MylanCinematographyNick DoobJon ShenkEdited byPurcell CarsonMusic byR. PrasannaProductioncompanyPrincipe ProductionsDistributed bySmile TrainHBO (TV)Release date 2008 (2008) Running time39 minutesCountryUnited StatesLanguageBhojpuri/Hindi Smile Pinki is a 2008 American documentary film directed by Megan Mylan[1][2] which won the 81st Academy Award for Best Documentary (Short Subject). The fil...

 

 

Series of 80 prints by Francisco Goya You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Spanish. (November 2017) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the Spanish article. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machin...

 

 

Pub in Fulham, London The Cock, 2014 The Cock & Hen, 2009 The Cock, 2006 The Cock is a Grade II listed public house at 360 North End Road, Fulham, London.[1] It was built in the mid-late 19th century, but the architect is not known.[1] Since 2012, it is called the Cock Tavern, and is part of the Young's pub chain.[2] From February 2007 to 2012, it was a brewpub, the Cock & Hen, owned by The Capital Pub Company. Before 2007, it was The Cock.[3] Reference...

City in California, United States City in California, United StatesOroville, CaliforniaCityCity of OrovilleHistoric Downtown Oroville SealNickname: City of GoldLocation of Oroville in Butte County, CaliforniaOroville, CaliforniaLocation in the contiguous United StatesCoordinates: 39°31′N 121°33′W / 39.517°N 121.550°W / 39.517; -121.550CountryUnited StatesStateCaliforniaCountyButteIncorporatedJanuary 3, 1906[1]Government • City CouncilMa...

 

 

Tiglieto Abbey church. Tiglieto Abbey (Badia di Tiglieto, also known as Santa Maria alla Croce de Civitacula) is a monastery in Tiglieto, Liguria, northern Italy. It was the first Cistercian abbey to be founded in Italy,[1] and also the first outside France.[1] The abbey is located on the left bank of the brook known as the Orba, 382 metres above sea level in the Province of Genoa, near the border of the Region of Piedmont. History The abbey, founded in 1120 at the instigation...

 

 

此条目序言章节没有充分总结全文内容要点。 (2019年3月21日)请考虑扩充序言,清晰概述条目所有重點。请在条目的讨论页讨论此问题。 哈萨克斯坦總統哈薩克總統旗現任Қасым-Жомарт Кемелұлы Тоқаев卡瑟姆若马尔特·托卡耶夫自2019年3月20日在任任期7年首任努尔苏丹·纳扎尔巴耶夫设立1990年4月24日(哈薩克蘇維埃社會主義共和國總統) 哈萨克斯坦 哈萨克斯坦政府...

Political convention of the Republican Party This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: 1988 Republican National Convention – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (June 2011) (Learn how and when to remove this message) 1988 Republican National Convention1988 presidential election Nominees Bush an...

 

 

Public university in Berlin, Germany For other universities, see Free University (disambiguation). This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Free University of Berlin – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2017) (Learn how and when to remove this message) Free University of BerlinFreie Univ...

 

 

Il palazzo della Veneranda Fabbrica del Duomo di Milano La Veneranda Fabbrica del Duomo di Milano è la fabbriceria della cattedrale di Milano. Dal 1387, anno della sua fondazione, si è occupata della sua costruzione, del reperimento dei fondi e dell'amministrazione. Si adopera nella conservazione e nel restauro della cattedrale, nell'attività di custodia, di servizio all'attività liturgica, nella valorizzazione e promozione del monumento, provvedendo al reperimento delle risorse necessari...

Swedish indie musician (born 1978) This biography of a living person needs additional citations for verification. Please help by adding reliable sources. Contentious material about living persons that is unsourced or poorly sourced must be removed immediately from the article and its talk page, especially if potentially libelous.Find sources: José González singer – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (January 2024) (Learn how and when to...

 

 

В Википедии есть статьи о других людях с фамилией Коннелл. В другом языковом разделе есть более полная статья Richard Connell (англ.). Вы можете помочь проекту, расширив текущую статью с помощью перевода Ричард КоннеллRichard Edward Connell Jr. Дата рождения 17 октября 1893(1893-10-17)[1][2]...

 

 

Martinus Abednego Direktur Jenderal Bimbingan Masyarakat Kristen 1Masa jabatan25 Maret 1946 – 1973PresidenSukarnoSuhartoPendahulujabatan dibentukPenggantiNehemia HarefaAnggota Komite Nasional Indonesia PusatPresidenSukarnoSekretaris Jenderal Partai Kristen Indonesia 3Masa jabatan24 Maret 1947 – 9 April 1950PresidenSukarnoPendahuluAlbert Mangaratua TambunanPenggantiHadrianus Sinaga Informasi pribadiLahir(1910-03-10)10 Maret 1910Citeureup, Bogor, Hindia BelandaMeni...

OM Carrelli Elevatori S.p.A. Тип машиностроительная компания Основание 1917 Предшественник Miani e Silvestri[вд] Упразднена 1975 Расположение  Италия: Милан Отрасль Машиностроение Продукция подъёмно — транспортное оборудование и запасные части Операционная прибыль 356 млн евро (2008) Чис...

 

 

Alphabet for the Tai Lü language New Tai LueᦟᦲᧅᦷᦎᦺᦑᦟᦹᧉXishuangbanna DaiScript type Abugida Time periodsince 1950sDirectionLeft-to-right LanguagesTai LüRelated scriptsParent systemsProto-Sinaitic alphabet[a]Phoenician alphabet[a]Aramaic alphabet[a]BrāhmīTamil-BrahmiKadamba or Pallava alphabet[1]Old Mon[1][2][3]Tai ThamNew Tai LueISO 15924ISO 15924Talu (354), ​New Tai LueUnicodeUnicode aliasNew Tai LueUnicode rangeU+1980&#...

 

 

بصريات الكمجزء من علم البصريات — فيزياء الكم يمتهنه quantum optician (en) تعديل - تعديل مصدري - تعديل ويكي بيانات بصريات الكم هي مجال بحث يستخدم فيها فيزياء ميكانيكا الكم لدراسة ظواهر التي يدخل في عناصرها الضوء وتفاعلها مع المادة في مستويات تحت الميكروسكوبية.[1][2][3] تأري�...

Agnostic, lawyer, politician and orator (1833–1899) For other people named Robert Ingersoll, see Robert Ingersoll (disambiguation). Robert G. IngersollIngersoll c. 1865–8016th Attorney General of IllinoisIn office1867–1869Preceded byDavid B. Campbell (1848)Succeeded byWashington Bushnell Personal detailsBornRobert Green Ingersoll(1833-08-11)August 11, 1833Dresden, New York, U.S.DiedJuly 21, 1899(1899-07-21) (aged 65)Dobbs Ferry, New York, U.S.Resting placeArlington National C...

 

 

توثيق القالب[عرض] [عدّل] [تاريخ] [محو الاختزان] [استخدامات] هذا القالب يستعمل لوا: وحدة:بطاقة/قالب/دائرة انتخابية استعمال وصف لصيغة هذا القالب ووسائطه بالتعديل النصي بالتعديل المرئي اضغط على الوصلة « تعديل » ثم ادرج هذه الصيغة : {{بطاقة دائرة انتخ...