Kabupaten Toba ialah sebuah kabupaten yang terletak di wilayah Sumatera Utara, Indonesia.
Kabupaten ini dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nombor 12 Tahun 1998 tentang pembentukan Kabupaten Daerah Tingkat II Toba Samosir dan Kabupaten Mandailing Natal, di Provinsi Daerah Tingkat I Sumatera Utara. Kabupaten Toba Samosir ini merupakan pemekaran dari daerah tingkat II Kabupaten Tapanuli Utara.
Batas wilayah
Kecamatan
- Ajibata
- Balige
- Bor Bor
- Habinsaran
- Lagu Boti
- Lumban Julu
- Nassau
- Pintu Pohan Meranti
- Porsea
- Siantar Narumonda
- Sigumpar
- Silaen
- Tampahan
- Uluan