Persatuan Boling Indonesia

Persatuan Boling Indonesia
Tanggal pendirian1970
TipeOrganisasi Olahraga
Kantor pusatJakarta, Indonesia
Bahasa resmi
Bahasa Indonesia
Ketua Umum
Marsda (Purn.) Agus Muhammad Bahron[1]
Situs webwww.bolingindonesia.id

Persatuan Boling Indonesia atau Boling Indonesia adalah organisasi olahraga yang memayungi kegiatan olahraga boling di Indonesia. Pertama dibentuk pada tahun 1970, PB PBI kini merupakan induk organisasi cabang olahraga boling dari 16 pengurus provinsi. Boling mulai menjadi andalan Indonesia untuk menargetkan emas sejak kepengurusan Maxi Gunawan pada tahun 2001-2005 dan 2005-2009 dengan 3 medali emas dan 4 perunggu di SEA Games XXIII/2005 di Manila, Filipina, serta 1 emas dan 1 perunggu di Asian Games 2008 di Doha, Qatar. Saat ini, Ketua Umum PBI periode 2024-2028 adalah Marsekal Muda TNI (Purn.) Agus Muhammad Bahron.

Kembalikan kejayaan boling Indonesia

Ketua Umum KONI Pusat Tono Suratman yakin Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Boling Indonesia (PB.PBI) periode 2018-2022, Percha Leanpuri mampu mengembalikan masa jaya boling Indonesia. Alasannya, kepengurusan PBI sekarang ini dihuni oleh orang-orang yang memiliki komitmen kuat untuk membangun prestasi boling Indonesia ke depan.’ Hal itu disampaikan Tono Suratman dalam kata sambutannya ketika melantik Kepengurusan lengkap PB.PBI periode 2018-2022 di Hotel Ibis, Slipi Jakarta. Boling Indonesia menurut Tono Suratman sudah pernah menorehkan tinta emas di Asian Games 2006, Doha, Qatar dengan merebut 1 medali emas melalui peboling putra, Ryan Lalisang dan 1 medali perak atas nama peboling putri Putty Armein. Begitu juga di SEA Games, boling Indonesia sudah sering menyumbangkan medali emas bagi kontingen Merah Putih sejak SEA Games 1985 di Bangkok, Thailand melalui Nyonya Ras Suganda, kemudian di SEA Games 1991 Manila, Filipina atas nama Poppy Tambis. Sukses medali emas SEA Games berlanjut di Manila, Filipina 2005, Nakhon Rachasima, Thailand 2007 dan Singapura 2017. Oleh karenanya, lanjut Tono Suratman, kepengurusan PBI pimpinan Percha Leanpuri ini ditantang bagaimana mengembalikan masa jaya boling Indonesia di ajang multi even internasional seperti SEA Games dan Asian Games.”Saya yakin Ibu Percha mampu mengembalikan masa jaya boling Indonesia karena selain komitmennya tinggi untuk memajukan boling juga didukung oleh personel pengurus lainnya yang tak kalah tinggi komitmennya[2] karena mampu mencetak sejarah baru dengan menyelenggarakan kejuaraan tingkat nasional untuk pertama kalinya di boling center yang fasilitasnya terkenal sangat mutakhir di Indonesia bahkan mancanegara.[3]

Dengan organisasi yang kuat, prestasi pasti akan lahir.[2] Menpora Imam Nahrawi didampingi Plt Deputi Peningkatan Prestasi Olahraga Chandra Bhakti, menerima PB Persatuan Boling Indonesia (PBI), "Saya menyambut baik rencana World Cup Boling di Palembang. Pasca Asian Games harus kita bawa berbagai even kejuaraan dunia ke Indonesia. Venue-venue kita yang bertaraf internasional harus terus dipakai dan sebagai wahana para atlet nasional terus berlatih dan bertanding serta menambah pengalaman bertemu dengan atlet-atlet dunia," tegas Menpora usai mendengarkan laporan.[4]

Kejuaraan dunia boling di Palembang

dipercaya menjadi tuan rumah event olahraga internasional, yaitu kejuaraan dunia Bowling.[5] Sebanyak 132 atlet bowling dunia yang berasal dari 76 negara dipastikan akan terlibat dalam ajang Bowling World Cup 2019, ada atlet dari 76 negara dengan jumlah pebowling sebanyak 132 orang, yakni 74 pebowling putra dan 62 pebowling putri serta 112 official.[6] Gubernur Sumsel mendorong para pengurus untuk aktif menggelar kegiatan. Untuk fasilitas olahraga tenis lapangan, diakuinya masih terbatas di Sumsel. Namun ini menjadi tantangan bagi para pengurus untuk mengantisipasinya. "Ini tugas penting bagi para pengurus untuk menyosialisasikan olahraga ini agar terus bertambah. Salah satunya dengan menggelar turnamen, agar masyarakat lebih sering bermain," ungkapnya.[5]

Kejuaraan 55th QubicaAMF Bowling World Cup 2019 di Provinsi Sumatera Selatan resmi dibuka langsung oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia Zainuddin Amali bertempat di Venue Bowling Center Jakabaring Sport City (JSC) 17-11-2019 yang lalu. Dalam event kejuaraan bowling international yang dihadiri 132 atlet dari 77 negara tersebut dihadiri langsung oleh Vice President of World Bowling Federation Mr. Marios Nicold, Director of International Relations Sport Development Mr. Roger Creamer.[7]

PON Papua

Percha Leanpuri masih optimis cabor Boling bisa dipertandingkan di PON XX Papua 2020 mendatang. Meskipun PB PON sudah mencoret Boling dari daftar cabor yang dipertandingkan, wanita asal Sumatera Selatan ini masih mengupayakan agar bisa dipertandingkan. "Di Olimpiade ada, jadi susah kalau tidak dipertandingkan di PON. Karena ini berpengaruh bagi prestasi dan pembinaan atlet," kata Rusman. "Harapannya ke depan harus buat aturan terkait daftar cabor yang wajib dipertandingkan. Saat ini kan belum ada," tegasnya. Sebelumnya, Rusman Yaqub resmi dilantik sebagai Ketua Umum Pengprov PBI atau Persatuan Boling Indonesia, Kalimantan Timur masa bakti 2019-2023, Jumat (1/11/2019) di Hotel Midtown Samarinda, Kalimantan Timur.[8]

SEA Games 2019

Tim boling Indonesia menjadi juara umum SEA Games 2019 yang berakhir di Starmall EDSA Mandaluyong, Filipina, Minggu (8/12/2019). Tim Merah Putih meraih empat medali emas, dua perak, dan satu perunggu. Billy Muhammad Islam menutup perolehan medali dengan merebut medali emas nomor masters SEA Games 2019 dalam pertandingan hari terakhir. Billy memastikan merebut emas setelah membukukan poin tertinggi 232. Ryan Lalisang yang mengemas 224 poin meraih perak. Sementara perunggu diraih peboling Singapura, Muh Jaris Goh dengan nilai 191. Pelatih kepala tim boling Indonesia, David Sitorus, bersyukur dan bangga dengan skuatnya yang meraih gelar juara umum dan melampaui target medali satu emas yang dicanangkan PB PBI. "Bersyukur dengan pencapaian timnas boling Indonesia di SEA Games 2019. Anak-anak tampil luar biasa. Target satu emas, tetapi hasil di lapangan Tuhan memberikan empat emas, dua perak, dan satu perunggu," tandas David Sitorus.[9]

Ketua umum

Masa Jabatan Ketua Umum PBI adalah 4 tahun dan dapat dipilih satu kali saja.

Berikut adalah daftar Ketua Umum PBI.

No Nama Mulai jabatan Akhir jabatan
1-8 Tidak diketahui 1970 2001
9 Maxi Gunawan 2001 2009
10 Oky Harwanto Joedo 2010 2014[10]
11 Suryo Bambang Soelistyo 2014 2018
12 Percha Leanpuri 2018 2021
13 Jerry Sambuaga 2021 2024
14 Agus Muhammad Bahron 2024 2028

Sekretariat

Persatuan Boling Indonesia bisa ditemui di Gedung Direksi Gelora Bung Karno, lt. 8, Jl. Pintu 1, Senayan, Jakarta 10270, Indonesia[11]

Rujukan

  1. ^ https://www.antaranews.com/berita/3984387/pb-pbi-bekerja-sama-dengan-sejumlah-kementerian-untuk-kembangkan-venue
  2. ^ a b "KONI Yakin PB PBI Mampu Kembalikan Kejayaan Boling Indonesia". GoRiau.com. 2019-05-02. Diakses tanggal 2020-04-09. 
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :2
  4. ^ Writer, Content (2019-05-09). Writer, Content, ed. "Terima PB PBI, Menpora Dukung Kejuaraan Dunia Bowling 2019 di Jakabaring Sport City Palembang". Tribunnews.com. Diakses tanggal 2020-04-09. 
  5. ^ a b Inge, Nefri (2019-07-11). Mahbub, Harun, ed. "November, Kejuaraan Dunia Bowling Digelar di Palembang". Liputan6.com. Diakses tanggal 2020-04-09. 
  6. ^ Nusantara, Solusi Sistem. "76 Negara Akan Ikuti Kejuaraan Dunia Bowling di Palembang | Olahraga". www.gatra.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-04-09. 
  7. ^ Writer, Content (2019-11-18). Writer, Content, ed. "Pembukaan 55th QubicaAMF Bowling World Cup 2019 Berlangsung di Jakabaring". Tribunnews.com. Diakses tanggal 2020-04-09. 
  8. ^ Paturusi, Samir (2019-11-01). "Ketua Umum PB PBI Percha Leanpuri Tetap Optimistis Boling bisa Dipertandingkan di PON Papua". Tribunnews.com. Diakses tanggal 2020-04-09. 
  9. ^ Prayugi, Wiwig (2019-12-09). Triyadi, Bogi; Pradigdo, Benediktus Gerendo, ed. "SEA Games 2019: Tim Bowling Indonesia Melampaui Target dan Jadi Juara Umum". Liputan6.com. Diakses tanggal 2020-04-09. 
  10. ^ Oky Harwanto Joedo Ketua Umum Persatuan Boling Indonesia[pranala nonaktif permanen]
  11. ^ Contact Us

https://analisadaily.com/berita/arsip/2014/10/28/76316/suryo-ketua-umum-pbi-pusat-periode-2014-2019/

Read other articles:

Antonello Cuccureddu Antonello Cuccureddu (Alghero 4 Oktober 1949) merupakan pemain sepak bola dan pelatih berkebangsaan Italia. Dia pun pernah bermain untuk tim Italia pada Piala Dunia FIFA 1978 di Argentina. Pada tahun 2000 dia pernah membawa klub Crotone promosi ke Serie B. Skuat tim nasionallbsSkuad Italia pada Piala Dunia FIFA 1978 1 Zoff 2 Bellugi 3 Cabrini 4 Cuccureddu 5 Gentile 6 Maldera 7 Manfredonia 8 Scirea 9 Antognoni 10 Benetti 11 Pecci 12 Conti 13 P. Sala 14 Tardelli 15 Zac...

 

Autoritratto di von Strahlenberg posto su una sua mappa geografica Philip Johan von Strahlenberg, cognome originario Tabbert (Stralsund, 6 ottobre 1677 – Fröllinge, 2 settembre 1747), è stato un militare, geografo, cartografo ed etnologo svedese di origine tedesca. Dette un contributo notevole agli studi sulla cartografia e sull'etnologia della Russia ed è noto per aver stabilito convenzionalmente il confine orientale tra Europa ed Asia, su incarico del governo russo. Tale confine (linea...

 

Khālid bin al-Walīdخالد بن الوليدKaligrafi Khalid Bin Walid R.AJulukanPedang Allah Yang TerhunusLahir585Makkah, Jazirah ArabMeninggal642 (umur 57)Homs, SyamDikebumikanMasjid Khalid bin al-WalidPengabdianKekhalifahan RasyidinDinas/cabangPasukan RasyidinLama dinas632–638PangkatPanglima tertinggiKesatuanPengawal berkudaKomandanPanglima tertinggi (632–634)Komandan lapangan (634–638)Komandan Pengawal berkuda (634–638)Gubernur Militer Irak (633–634)Gubernur Chalcis (Qin...

U2

Irish rock band This article is about the Irish rock band. For other uses, see U2 (disambiguation). U2U2 performing in Brussels, Belgium, August 2017. from left to right: Larry Mullen Jr.; The Edge; Bono; Adam ClaytonBackground informationAlso known asFeedback (1976–1977)The Hype (1977–1978)OriginDublin, IrelandGenres Rock alternative rock pop rock post-punk Discography Albums, singles, and videos songs recorded Years active1976–presentLabels Island Interscope Mercur...

 

U.S. House district for New York New York's 1st congressional district From 2023 to 2025 From 2025Interactive map of district boundariesRepresentative  Nick LaLotaR–AmityvilleDistribution94.94% urban5.06% ruralPopulation (2022)775,158[1] [2]Median householdincome$126,171[3]Ethnicity71.6% White15.5% Hispanic5.2% Asian4.3% Black2.7% Two or more races0.7% otherCook PVIR+3[4] New York's 1st congressional district is a congressional district for the United St...

 

Historic settlement in Crimea CrimeaÇufut Qale Чуфут-КалеHistoric settlementChufut-Kale cave cityÇufut QaleLocation of Chufut-Kale in CrimeaCoordinates: 44°44′28″N 33°55′28″E / 44.74111°N 33.92444°E / 44.74111; 33.92444Region Crimea CrimeaRaionBakhchysarai RaionEstablished6th - 10th centuryTime zoneUTC+4 (MSK) Chufut-Kale (Crimean Tatar: Çufut Qale Tatar pronunciation: [tʃuˈfut qaˈle]; Russian and Ukrainian: Чуфут-Кале -...

Italian sculptor Francesco RobbaBorn(1698-05-01)1 May 1698Venice, Republic of VeniceDied24 January 1757(1757-01-24) (aged 58)Zagreb, Kingdom of HungaryNationalityItalianOccupationSculptorYears active1720–1757SpouseTheresa Mislej The Robba Fountain at Town Square in Ljubljana. In the background, Ljubljana Cathedral can be seen. Francesco Robba (1 May 1698 – 24 January 1757) was an Italian sculptor[1][2][3] of the Baroque period from Venice. Life Francesco ...

 

Questa voce sull'argomento vetture di Formula 1 è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. McLaren M9A Descrizione generale Costruttore  McLaren Categoria Formula 1 Progettata da Jo Marquart[1] Sostituisce McLaren M7C Sostituita da McLaren M14A Descrizione tecnica Meccanica Telaio Monoscocca in alluminio Motore Ford Cosworth DFV da 430 CV Dimensioni e pesi Passo 2413 mm mm Peso 570 kg...

 

Canadian politician Pierre Paul-HusMPMember of Parliamentfor Charlesbourg—Haute-Saint-CharlesIncumbentAssumed office October 19, 2015Preceded byAnne-Marie Day Personal detailsBornPierre Paul-Hus (1969-11-05) November 5, 1969 (age 54)Granby, QuebecNationalityCanadianPolitical partyConservativeResidence(s)Quebec City, QuebecAlma materCanadian Army Command and Staff CollegeÉcole Militaire de ParisUniversité LavalMilitary serviceAllegiance CanadaBranch/service Canadian Army...

Japanese officer, war criminal 1886-1961 Sadae InoueNative name井上 貞衛Born(1886-11-05)November 5, 1886Kumamoto Prefecture, Empire of JapanDiedOctober 26, 1961(1961-10-26) (aged 74)JapanAllegiance JapanService/branch Imperial Japanese ArmyYears of service1908–1945Rank Lieutenant GeneralCommands held33rd, 69th, 14th divisionsBattles/wars Siberian Intervention Second Sino-Japanese War World War II Sadae Inoue (井上 貞衛, Inoue Sadae, November 5, 1886 – October 2...

 

قصر بن رقوش الأثريمعلومات عامةنوع المبنى قصر تاريخيالمكان منطقة الباحةالبلد  السعوديةالمدينة بلدة بني سارأبرز الأحداثبداية التشييد 1249 هـ / 1833 (منذ 191 سنة)التصميم والإنشاءالنمط المعماري عسيري - عربيتعديل - تعديل مصدري - تعديل ويكي بيانات قصر بن رقوش الأثري اكتسب قصر بن رق...

 

Federal act in the United States regarding highway construction Federal Aid Highway Act of 1921Long titleAn act to amend the Act entitled An Act to provide that the United States shall aid the States in the construction of rural post roads, and for other purposes, approved July 11, 1916, as amended and supplemented, and for other purposesNicknamesPhipps ActEnacted bythe 67th United States CongressCitationsPublic lawPub. L.Tooltip Public Law (United States) 67–87Statutes at Large42...

This article is about the television episode. For instant freeze, see Freeze-drying. This article includes a list of references, related reading, or external links, but its sources remain unclear because it lacks inline citations. Please help improve this article by introducing more precise citations. (May 2024) (Learn how and when to remove this message) 7th episode of the 1st season of Batman Instant FreezeBatman episodeEpisode no.Season 1Episode 7Directed byRobert ButlerWritten byMax ...

 

American physicist Leo James RainwaterRainwater in 1975Born(1917-12-09)December 9, 1917Council, Idaho, U.S.DiedMay 31, 1986(1986-05-31) (aged 68)New York City, U.S.EducationCalifornia Institute of Technology (BA)Columbia University (MA, PhD)AwardsErnest Orlando Lawrence Award (1963) Nobel Prize in Physics (1975)Scientific careerInstitutionsColumbia UniversityManhattan ProjectThesis Neutron beam spectrometer studies of boron, cadmium, and the energy distribution from paraffin  (1946)...

 

Election 1958 Swedish general election ← 1956 1 June 1958 1960 → All 231 seats in the Andra kammaren of the Riksdag116 seats needed for a majority   First party Second party Third party   Leader Tage Erlander Jarl Hjalmarson Bertil Ohlin Party Social Democrats Right People's Party Last election 106 42 58 Seats won 111 45 38 Seat change 5 3 20 Popular vote 1,776,667 750,332 700,019 Percentage 46.22% 19.52% 18.21%   Fourth party Fifth par...

Federated state of Yugoslavia (1943–1991) Federal State of Croatia (1943–1945)Federalna Država Hrvatska (Serbo-Croatian) People's Republic of Croatia (1946–1963)Narodna Republika Hrvatska (Serbo-Croatian) Socialist Republic of Croatia (1963–1990)Socijalistička Republika Hrvatska (Serbo-Croatian) Republic of Croatia (1990–1991)Republika Hrvatska (Serbo-Croatian)1943–1991 Flag(1947–1990) Emblem(1947–1990) Anthem: Lijepa naša domovino (1972–1991)[...

 

Ski resort near Alpine County's Bear Valley, CA Bear Valley Mountain ResortA look down into Grizzly BowlBear Valley Mountain ResortLocation in CaliforniaShow map of CaliforniaBear Valley Mountain ResortLocation in the United StatesShow map of the United StatesLocationAlpine County, California, U.S.Nearest major cityAngels CampCoordinates38°29′31″N 120°02′38″W / 38.492°N 120.044°W / 38.492; -120.044Vertical1,900 ft (580 m)Top elevation8,500...

 

Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini. Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan. Mengganti markah HTML dengan markah wiki bila dimungkinkan. Tambahkan pranala wiki. Bila dirasa perlu, buatlah pautan ke artikel wiki lainnya dengan cara menambahkan [[ dan ]] pada kata yang bersangkutan (lihat WP:LINK untuk keterangan lebih lanjut...

Questa voce o sezione sull'argomento Asia non cita le fonti necessarie o quelle presenti sono insufficienti. Puoi migliorare questa voce aggiungendo citazioni da fonti attendibili secondo le linee guida sull'uso delle fonti. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Subcontinente indianoImmagine satellitare del subcontinente indiano Stati Bangladesh Bhutan India Maldive Nepal Pakistan Sri Lanka Superficie4 400 000 km² Abitanti1&...

 

この項目には性的な表現や記述が含まれます。 免責事項もお読みください。 この存命人物の記事には検証可能な出典が不足しています。 信頼できる情報源の提供に協力をお願いします。存命人物に関する出典の無い、もしくは不完全な情報に基づいた論争の材料、特に潜在的に中傷・誹謗・名誉毀損あるいは有害となるものはすぐに除去する必要があります。出典検�...