Pergeseran (linguistik)

Pergeseran dalam linguistik adalah kemampuan bahasa untuk berkomunikasi tetang sesuatu yang tidak langsung hadir secara spasial atau temporal, sesuatu yang tidak ada di tempat atau tidak ada di tempat pada saat sekarang.

Pada tahun 1960, Charles F. Hockett mengajukan pergeseran sebagai salah satu dari 13 fitur rancangan bahasa yang membedakan bahasa manusia dari sistem komunikasi hewan:

Manusia jelas hampir unik karena mampu berbicara tentang sesuatu yang jauh di ruang atau waktu (atau keduanya) dari tempat pembicaraan berada. Fitur ini -- "pergeseran" -- tampak secara jelas tidak ada dalam pensinyalan vokal pada kerabat terdekat manusia, walau terdapat pada tarian-lebah.

[1]

Pergeseran dalam Sistem Komunikasi Hewan (SKH)

Lebah madu menggunakan tarian kibasan untuk mengkomunikasikan lokasi bunga yang cocok untuk mencari makan. Tingkat pergeseran dalam contoh tersebut masih tetap terbatas bila dibandingkan dengan bahasa manusia. Seekor lebah hanya bisa mengkomunikasikan lokasi dari sumber makanan tersebut yang ia telah kunjungi. Ia tidak bisa mengkomunikasikan sebuah ide tetang sumber makanan di waktu tertentu pada masa lalu, ia juga tidak bisa menspekulasi tentang sumber makanan pada masa depan. [2] Tambahan lain, pergeseran pada tarian kibasan dibatasi oleh kekurangan bahasa dalam kreativitas dan produktivitas. Lebah-lebah bisa mengekspresikan arah dan jarak, tetapi dipastikan dengan percobaan bahwa mereka tidak memiliki sebuah sinyal untuk "di atas". Juga disangsikan bahwa lebah bisa mengkomunikasikan tentang ketidakberadaan nektar dengan tujuan menipu. [3] Oleh sebab itu pergeseran pada komunikasi lebah-madu terbatas, tetapi didokumentasikan ada dalam bentuk sistem komunikasi hewan sejauh hanya berkomunikasi tentang sesuatu yang tidak langsung ada tetapi secara spasial dipindahkan.

Semut telah diobservasi mengirimkan pengintai untuk memantau makanan, dan kembali lagi untuk pekerja lainnya jika makanan terlalu besar untuk dibawa kembali ke sarang oleh pengintai sendiri, sebagai contohnya bangkai ulat yang terlalu berat. Hal ini sekali lagi mengikutkan pergeseran dengan mengkomunikasikan apa yang di luar tempat dan waktu sekarang. Perekrutan juga telah diobservasi pada Semut Weaver Afrika Oecophylla longinoda dengan tujuan untuk mengkomunikasikan sumber makanan baru, emigrasi ke tempat baru, dan untuk bertahan terhadap pengganggu. Para peneliti telah mendeskripsikan tidak kurang dari lima sistem berbeda untuk memenuhi fungsi tersebut pada spesies-spesies ini. [4] Semut berkomunikasi menggunakan sebuah sistem gabungan dari indra bau atau petunjuk penciuman dari beberapa kelenjar bersaaman dengan pergerakan tubuh. Hewan akan menggunakan antena, gerak tubuh, dan/atau membuka-mulut dan menggabungkan petunjuk tersebut dengan penggunaan jejak bau atau pengeluaran bau untuk mengirim informasi mengenai sumber atau pengganggu.

Burung gagak (Corvus corax) telah diobservasi merekrut gagak lainnya untuk memperluas wilayah makanan, seperti pada bangkai hewan, walau kelihatannya motivasi mereka untuk merekrut kurang jelas, dan spesifikasi dari sistem komunikasi mereka lebih sukar dipahami. Tetap saja telah didokumentasikan bahwa gagak pasti memiliki sebuah sistem, secara pola berkumpul mereka di situs secara jelas mengindikasikan bahwa mereka pasti telah diberitahu keberadaan suatu sumber daya. [5] [6] Diyakini bahwa gagak tanpa-pasangan dalam sebuah kelompok memanggil burung tanpa-pasangan lainnya supaya bisa mendapatkan makan dan tidak dikejar oleh pasangan-pasangan di wilayah mereka.

Pentingnya Pergeseran dalam Evolusi Bahasa

Kebutuhan untuk mengemukakan informasi menggunakan pergeseran diperkirakan sebagai tekanan selektif mengarah ke perkembangan bahasa pada manusia, seperti yang dijelaskan oleh Derek Bickerton dalam Adam's Tounge. [7] Tekanan dari kebutuhan tersebut ada pada spesies yang memiliki strategi mencari makan yang memiliki tantangan mengarahkan anggota kelompoknya ke sebuah sumber makanan yang terlalu besar untuk sendiri atau dalam jumlah kecil, membutuhkan bantuan perekrutan.

"Hanya saat anda sepenuhnya menghargai makna dari pergeseran, bagaimana tanpa pergeseran bukan saja sebuah fitur biasa pada sistem komunikasi hewan tetapi sebagai fitur krusial dari pemikiran pra-manusia, anda akan mulai mendapatkan gambaran yang jelas."

— Bickerton page 217

Kebutuhan lingkungan yang unik memilih sebuah sistem komunikasi yang mampu untuk pergeseran pada manusia atau pada leluhur kita belum diidentifikasi, tetapi hipotesis termasuk teori Bickerton tetang kelompok kecil yang menemukan bangkai herbivora yang besar, dan kebutuhan untuk bantuan dari kelompok kecil manusia lain untuk bertahan dari pemangsa berbahaya lainnya (kucing besar, hyena) yang berkompetisi untuk sumber makanan yang sama. Perkembangan bahasa pastilah tidak berhenti di sana, karena kalau tidak begitu, lebah atau semut akan memiliki sistem komunikasi yang sebanding dengan kita, tetapi disinilah kemungkinan dimulainya, memberikan leluhur kita kemampuan untuk berkomunikasi tentang selain sekarang dan di sini.

Lihat juga

Referensi

  1. ^ Hockett, Charles F., "The origin of speech", Scientific American, 203: 88–96, diakses tanggal 19 February 2011 
  2. ^ Yule, George (2010), The Study of Language (edisi ke-4th), New York: Cambridge University Press, hlm. 11–12, ISBN 978-0-521-76527-5 
  3. ^ Meyer, Paul Georg (2005), Synchronic English Linguistics: An Introduction (edisi ke-3rd), Tübingen: Gunter Narr Verlag, hlm. 265, ISBN 3-8233-6191-0 
  4. ^ Holldobler, Bert and Wilson, Edward O. 1977. The Multiple Recruitment Systems of the African Weaver Ant Oecophylla longinoda (Latreille) (Hymenopetera: Formicidae) Behavioral Ecology and Sociobiology: 3,19-60 (1978)
  5. ^ Heinrich, B. Winter foraging at carcasses by three sympatric corvids, with emphasis on recruitment by the raven, Corvus corax. Behavioral Ecology and Sociobiology:3, 141-156 (1998)
  6. ^ Heinrich, B and Marzluff, J.M. Do common ravens yell because they want to attract others? Behavioral Ecology and Sociobiology: 28, 13-21 (1991)
  7. ^ Bickerton, Derek (2009). Adam's Tongue. Hill and Wang. ISBN 978-0-8090-2281-6.

Read other articles:

New Zealand athlete Steve GurneyMNZMGurney in 2019Personal informationFull nameStephen Bruce GurneyBorn (1963-07-08) 8 July 1963 (age 60)Christchurch, New Zealand Stephen Bruce Gurney MNZM (born 8 July 1963) is a New Zealand multisport and triathlon athlete. He has won the Coast to Coast race a record nine times. Career Up until 1994, he was a professional multisport and triathlon athlete. From there he moved into what is known as adventure racing. In New Zealand, he has competed in...

 

 

Ekspedisi SikkimMedan perang selama Ekspedisi SikkimTanggal15 Maret – 27 September 1888LokasiSikkim, Lembah ChumbiHasil Kemenangan India BritaniaPihak terlibat  Dinasti Qing Tibet Britania Raya  IndiaTokoh dan pemimpin Wen Shuo Lhalu Yeshe Norbu Wangchug Thomas Graham Ekspedisi Sikkim (Hanzi: 隆吐山戰役) tahun 1888 ialah ekspedisi militer Kemaharajaan Britania untuk mengusir pasukan Tibet dari Sikkim ke timur laut India. Akar konflik terletak pada persaingan ...

 

 

Angelo MarianiAngelo Mariani oleh RotyLahir1838Pero-Casevecchie, Haute-CorseMeninggal1914Tempat tinggalKorsikaKebangsaanPrancisDikenal atasPenemu pertama anggur cocaKarier ilmiahBidangKimia Tagihan iklan untuk anggur Mariani, litograf oleh Jules Chéret, 1894 Angelo Mariani atau Ange-François Mariani (1838 di Pero-Casevecchie, Haute-Corse – 1914) adalah seorang kimiawan dan pengusaha Prancis dari pulau Korsika. Karier Dia paling dikenal sebagai penemu anggur coca pertama, Vin Mariani, pad...

Chronologie de la France ◄◄ 1613 1614 1615 1616 1617 1618 1619 1620 1621 ►► Chronologies 24 avril : assassinat de Concino Concini, gravure contemporaine.Données clés 1614 1615 1616  1617  1618 1619 1620Décennies :1580 1590 1600  1610  1620 1630 1640Siècles :XVe XVIe  XVIIe  XVIIIe XIXeMillénaires :-Ier Ier  IIe  IIIe Chronologies thématiques Art Architecture, Arts plastiques (Dessin, Gravure, Peinture et Sculpture), Li...

 

 

Medical conditionDiastematomyeliaDiastematomelia in MRI of lumbar spine.SpecialtyMedical genetics  Diastematomyelia (occasionally diastomyelia) is a congenital disorder in which a part of the spinal cord is split, usually at the level of the upper lumbar vertebra in the longitudinal (sagittal) direction. Females are affected much more commonly than males. This condition occurs in the presence of an osseous, cartilaginous or fibrous septum in the central portion of the spinal canal which ...

 

 

You can help expand this article with text translated from the corresponding article in Italian. (January 2022) Click [show] for important translation instructions. Machine translation, like DeepL or Google Translate, is a useful starting point for translations, but translators must revise errors as necessary and confirm that the translation is accurate, rather than simply copy-pasting machine-translated text into the English Wikipedia. Do not translate text that appears unreliable or l...

1941 film by Tay Garnett This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Cheers for Miss Bishop – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (August 2014) (Learn how and when to remove this template message) Cheers for Miss BishopScene from filmDirected byTay GarnettScreenplay bySheridan GibneyAdelaide Heil...

 

 

Questa voce sull'argomento stagioni delle società calcistiche italiane è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Voce principale: Unione Sportiva Poggibonsi. Unione Sportiva PoggibonsiStagione 2012-2013Sport calcio Squadra Poggibonsi Allenatore Fabio Fraschetti poi Stefano Polidori poi Fabio Fraschetti Presidente Antonello Panigiani Lega Pro Seconda Divisione6º posto nel girone B. Maggiori...

 

 

Abbreviation identifying specific shares This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Ticker symbol – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (January 2013) (Learn how and when to remove this template message) Stock telegraph ticker machine invented by Thomas Edison A ticker symbol or stock symbol is ...

British military historian (1946–2004) David Charles Harvey (29 July 1946 – 4 March 2004) was a British historian and author. He is notable for his seminal work, Monuments To Courage, which documents the graves of almost all recipients of the Victoria Cross, a task that took him over 36 years to complete. Biography Harvey was born in East Ham, then in Essex but now part of the London Borough of Newham, the son of a grocer, and worked as a salesman after he attended Hinchley Wood Schoo...

 

 

Dutch physicist, Holocaust survivor and political activist (1924–2014) Hajo MeyerBornHans Joachim Gustav Meyer(1924-08-12)12 August 1924Bielefeld, North Rhine-Westphalia, GermanyDied23 August 2014(2014-08-23) (aged 90)Heiloo, The NetherlandsNationalityGerman-DutchScientific careerFieldsTheoretical physicist Short movie My good fortune in Auschwitz Hajo Meyer (born Hans Joachim Gustav Meyer; 12 August 1924 – 23 August 2014) was a German-born Dutch physicist, Holocaust survivor and pol...

 

 

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Kattur, Chennai – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (July 2023) (Learn how and when to remove this message) Suburb in Tiruvallur, Tamil Nadu, IndiaKatturSuburbKatturShow map of Tamil NaduKatturShow map of IndiaCoordinates: 13°21′17.6″N 80°17′0...

この項目には、一部のコンピュータや閲覧ソフトで表示できない文字が含まれています(詳細)。 数字の大字(だいじ)は、漢数字の一種。通常用いる単純な字形の漢数字(小字)の代わりに同じ音の別の漢字を用いるものである。 概要 壱万円日本銀行券(「壱」が大字) 弐千円日本銀行券(「弐」が大字) 漢数字には「一」「二」「三」と続く小字と、「壱」「�...

 

 

† Стеллерова корова Муляж стеллеровой коровы в Лондонском музее естествознания Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:Челюстно�...

 

 

Swedish football player, manager and Äggätare Pia Sundhage Sundhage in 2013Personal informationFull name Pia Mariane Sundhage[1]Date of birth (1960-02-13) 13 February 1960 (age 64)[2]Place of birth Ulricehamn, Sweden[2]Height 1.72 m (5 ft 8 in)[3]Position(s) ForwardTeam informationCurrent team SwitzerlandYouth career1975 IFK Ulricehamn1975–1976 SGU FalköpingSenior career*Years Team Apps (Gls)1977–1978 Falköpings KIK 3 (2)1979–1981 ...

List of towns and villages in a county of Ireland This is a list of towns and villages in County Kerry, Ireland. Contents Top A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z A Abbeydorney – Mainistir Ó dTorna[1] Annascaul – Abhainn an Scáil[1] Ardfert – Ard Fhearta[1] Asdee - Eas Daoi[2] B Ballinskelligs – Baile an Sceilg[2] Ballybunion – Baile an Bhuinneánaigh[1] Ballydavid - Baile na nGall[2] Ballyduff – An Baile Dub...

 

 

Method of coating solid surfaces with thin films This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (April 2011) (Learn how and when to remove this message) Inside the plasma-spray physical vapor deposition (PS-PVD) chamber, ceramic powder is introduced into the plasma flame, which vaporizes it and then condenses it on the (cooler) workpiece to form the ceramic c...

 

 

Hotel in Manhattan, New York Crowne Plaza Times Square ManhattanGeneral informationLocation1601 Broadway, Manhattan, New York CityCoordinates40°45′39″N 73°59′06″W / 40.7607°N 73.9850°W / 40.7607; -73.9850OpeningDecember 1, 1989OwnerVornado Realty TrustManagementIntercontinental Hotel GroupHeight480 feet (150 m)Technical detailsFloor count46Design and constructionArchitect(s)Alan LapidusDeveloperKG Crowne CorpOther informationNumber of rooms795Parking1...

Upanishads that adhere to the goddess-centric tradition Part of a series onHindu scriptures and texts Shruti Smriti List Vedas Rigveda Samaveda Yajurveda Atharvaveda Divisions Samhita Brahmana Aranyaka Upanishads UpanishadsRig vedic Aitareya Kaushitaki Sama vedic Chandogya Kena Yajur vedic Brihadaranyaka Isha Taittiriya Katha Shvetashvatara Maitri Atharva vedic Mundaka Mandukya Prashna Other scriptures Agamas Bhagavad Gita Tantras Related Hindu texts Vedangas Shiksha Chandas Vyakarana Nirukta...

 

 

Wyoming gubernational election 1950 Wyoming gubernatorial election ← 1946 November 7, 1950 1954 →   Nominee Frank A. Barrett John J. McIntyre Party Republican Democratic Popular vote 54,441 42,518 Percentage 56.15% 43.85% County resultsBarrett:      50–60%      60–70%      70–80% McIntyre:      50–60%      60–70% Governor before...