Penerbangan Pribadi dan Eksekutif Airbus

Penerbangan Pribadi dan Eksekutif Airbus (bahasa Inggris: Airbus Corporate Jets; ACJ) adalah sebuah produser dari pesawat korporasi besar. Perusahaan ini merupakan bagian dari Airbus S.A.S., sebuah perusahaan EADS, dan memiliki rentang model yang paralel dengan pesawat komersial yang ditawarkan oleh perusahaan, mulai dari A318 Elite hinga pesawat dengan kabin bertingkat Airbus A380 Prestige. Setelah Boeing Business Jet yang berbasis dari Boeing 737 masuk ke pasar, Airbus bergabung dengan pasar jet bisnis dengan A319 Corporate Jet pada tahun 1997. Meskipun istilah Airbus Corporate jet pada awalnya hanya digunakan pada A319CJ, sekarang istilah ini banyak digunakan pada seluruh model, termasuk pesawat berbadan lebar VIP. Hingga bulan Desember 2008, 121 jet korporasi dan pribadi telah beroperasi, 164 pesawat telah dipesan, termasuk sebuah A380 Prestige dan 107 keluarga A320 Corporate Jet.[1]

Pesawat VIP Airbus A330 milik Penerbangan Emir Qatar(HHM - Yang Mulia Mozah Diarsipkan 2013-11-27 di Wayback Machine.) melakukan taksi di Bandar Udara Zagreb.
Airbus A319CJ

Keluarga ACJ berbasis pada keluarga A320 yang sukses dan diawali pada A319CJ. Saat ini semua versi dari A320 tersedia dalam bentuk jet korporasi dengan rating ETOPS selama 180 menit.[2] Perbedaan dari versi penumpang umum meliputi peningkatan ketinggian jelajah hingga 41.000 kaki (12.000 m) dan penggunaan sejumlah tangki bahan bakar yang dapat dilepas.[3]

Airbus ACJ318

A318 Elite berbasis pada pesawat penumpang A318. Pesawat terkecil dari keluarga ACJ, pesawat ini menawarkan konfigurasi penumpang antara 14 dan 18 orang dengan jarak tempuh maksimal 4.050 nmi (7.500 km).

Airbus A319 Corporate Jetliner milik Penerbangan Daimler AG. Versi awal.

Airbus ACJ319

Model ini merupakan versi jet korporasi dari A319. Pesawat ini dilengkapi dengan tangki bahan bakar yang dapat dilepas yang terletak di kompartemen kargo, dan sebuah peningkatan ketinggian jelajah menjadi 12.000 m (41.000 ft) memberikan jarak tempuh sejauh 6.500 mil laut (12.000 km). Apabila akan dijual kembali, pesawat dapat diubah kembali menjadi A319 versi standard dengan melepas tangki bahan bakar tambahannya, sehingga dapat meningkatkan nilai jual kembalinya. Mendapatkan sertifikasi dari JAA Eropa dan FAA Amerika, A319LR dan ACJ merupakan satu-satunya transportasi umum yang diijinkan menjadi transportasi umum di kedua sisi Atlantik.[4]

KOnfigurasi tempat duduk antara 19 dan 50 penumpang namun dapat diubah kembali berdasarkan pesanan konsumen dengan konfigurasi apapun. DC Aviation,UB Group dan Reliance Industries menjadi beberapa penggunanya. A319CJ bersaing dengan Boeing BBJ1, Gulfstream G550, dan Bombardier Global Express. Karena diameter lambungnya yang lebih lebar, pesawat ini menawarkan interior yang lebih lega dibandingkan pesaingnya. Pesawat ini ditenagai oleh mesin yang sama dengan A320, bisa dengan CFM International CFM56-5 atau V2527.

A319CJ digunakan oleh Escadron de transport, d'entraînement et de calibrage yang bertanggung jawab untuk mengangkut pejabat Prancis, dan juga dipesan oleh Flugbereitschaft dari Luftwaffe sebagai alat transportasi pejabat Jerman. Sejak tahun 2003, ACJ telah menjadi pesawat kepresidenan bagi Armenia, Brasil, Italia, Venezuela, Thailand, Republik Ceko, Turki dan Malaysia.

Airbus ACJ320

A320 Prestige ditawarkan sebagai varian bagi penumpang yang menginginkan ruang yang lebih luas dibandingkan dengan yang ditawarkan oleh A319. Pesawat ini memiliki kapasitas penumpang 30 orang dan jarak tempuh sejauh 4.950 mil laut (9.170 km) dengan dua tangki bahan bakar tambahan.[5][6]

Airbus ACJ321

A321 adalah jet korporasi berbadan sempit terbesar dengan jarak tempuh maksimum sebesar 4.590 mil laut (8.500 km)*.[7]

A340 pemerintah Mesir

Pesawat berbadan lebar VIP berbasis dari pesawat A330/A340/A350/A380. Tangki bahan bakar tambahan meningkatkan jarak tempuhnya dengan perubahan terbesar pada A330 Prestige.

Airbus ACJ310

Airbus A310 melayani di Angkatan Udara Kanada sebagai pesawat transportasi VIP bagi anggota Keluarga Kerajaan Kanada, Gubernur Jenderal, Perdana Menteri atau berbagai anggota dalam pemerintahan.

Airbus A310-300 VIP versi awal menawarkan kapasitas untuk 12 penumpang VIP, 22 penumpang bisnis dan 57 penumpang ekonomi dengan jarak tempuh 5.670 nmi (10.500 km).

A330-200 Prestige menawarkan ruang bagi 60 penumpang dengan jarak tempuh sejauh 8.300 nmi (15.400 km).

Berbasis dari rancangan empat mesin Airbus pertama, A340-300 yang tidak terpengaruh ETOPS Prestige menawarkan jarak tembuh sejauh 7.700 nmi (14.300 km) untuk 75 penumpang. Pesawat ini ditenagai oleh empat mesin CFM56-5C4/P, masing-masing bertenaga 151 kN.

Sebagai pelengkap dengan jarak tempuh lebih jauh dari A340-300 Prestige, A340-500 memiliki jarak tempuh sejauh 10.000 nmi (18.500 km) sebagai hasil dari kapasitas bahan bakar lebih tinggi dan dan bentang sayap sayap lebih lebar dan lebih luas. Pesawat ini mampu membawa 75 penumpang dan dapat menghubungkan hampir semua kota di Dunia. Pesawat ini ditenagai dengan empat mesin Rolls-Royce Trent 556, masing-masing menghasikan tenaga 249 kN.

Versi dari A340-600 dengan peningkatan jarak tempuh menjadi 8.500 nmi (15.700 km).

Airbus ACJ350 -800 -900 -1000

Pesawat jarak ultra jauh baru ini akan menggantikan A330 dan sebagian dari A340, meskipun pesawat ini dibatasi sama seperti pesawat bermesin ganda lainnya oleh regulasi operasi (ETOPS). Airbus mentargetkan untuk melakukan sertifikasi terhadap A350 dengan kapabilitas ETOPS selama 350 menit saat mulai beroperasi.[8]

Airbus ACJ380-800 "Flying Palace"

Secara resmi, satu varian eksekutif dari Airbus A380 telah dipesan. Pesawat ini memiliki kabin bertingkat penuh paling lebar sebagai standard, dan memliki fitur unik sehingga sebagian dek kargo memiliki ketinggian yang cukup untuk dijadikan dek tingkat ketiga.[9][10] Jarak tempuh ditingkatkan menjadi 8.900 nmi (16.500 km). Berdasarkan informasi yang tidak dapat dikonfirmasi dari sebuah majalah Inggris, versi yang dipesan oleh Pangeran Al-Waleed bin Talal memiliki sebuah ruang pertemuan, aula konser, garasi, ruang uap dan sebuah lift untuk memasuki pesawat dan ketiga lantainya.[11] Secara resmi diberi nama "Prestige", namun pesawat ini sering disebut sebagai "Flying Palace/Istana Terbang", [12] bahkan oleh Airbus.[13]

Pesanan, Pengiriman, dan Operator - Jet Pemerintah, Eksekutif, dan Pribadi

Pembagian berdasarkan pesawat A318 A319 A320 A321 A300 A310 A330-200 A330-300 A340-200/300 A340-500/600 A350-800 A350-900 A350-1000 A380 TOTAL
Pesanan 19 78 14 1 3 3 35 7 7 1 1 169
Pengiriman 19 73 13 1 3 3 29 7 7 155
Dalam operasi 17 65 16 1 1 25 29 13 6 173

RIngkasan hingga 30 September 2013 [1]

Referensi

Pranala luar

Read other articles:

Questa voce sugli argomenti militari britannici e seconda guerra mondiale è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti dei progetti di riferimento 1, 2. Hugh Caswell Tremenheere DowdingSoprannomeStuffy NascitaMoffat, 24 aprile 1882 MorteRoyal Tunbridge Wells, 15 febbraio 1970 Dati militariPaese servito Regno Unito Forza armata British Army Royal Air Force Anni di servizio1900 - 1942 GradoMaresciallo capo dell'...

 

 

Adani GroupJenisPerusahaan swastaIndustriPerusahaan konglomeratDidirikan20 Juli, 1988PendiriGautam AdaniKantorpusatAhmedabad, GujaratWilayah operasiDi seluruh duniaTokohkunciGautam Adani (Chairman & MD)JasaManajemen pelabuhan, Industri listrik, Pertambangan, Energi diperbaharui, Operasi bandara, Gas dan oli, Pemrosesan Makanan, InfrastrukturPendapatan $23.3 miliar (2022)[1]PemilikGautam Adani (100%)Karyawan23,000+[2]Anakusaha Adani Enterprises Adani Ports & SEZ Adani G...

 

 

Letak Palung Jepang Palung Jepang adalah sebuah palung yang merupakan bagian dari Cincin Api Pasifik, terletak di dasar Samudra Pasifik bagian utara, tepatnya di sebelah timur laut Jepang. Palung berkedalaman terdalam 9.000 meter, memanjang dari Kepulauan Kuril hingga Kepulauan Bonin. Kapal selam penelitian Shinkai-6500 yang berawak 3 orang pada 11 Agustus 1989 berhasil menyelam di palung ini sampai kedalaman 6.526 meter. 34°N 142°E / 34°N 142°E / 34; 142 Artikel b...

Reinhard Selten, 2001 Reinhard Selten (5 Oktober 1930 - 23 Agustus 2016 di Poznań) ialah seorang matematikawan dan ekonom Jerman. Reinhard Selten lahir di Breslau, Jerman (kini Wrocław, Polandia). Setelah PD II ia pindah ke Jerman Barat. Ia belajar matematika di Frankfurt am Main, menjadi kandidat pada 1957 dan doktor pada 1961. Pada 1968 ia menjadi ekonom, dan bekerja sebagai profesor ekonomi di Berlin, Bielefeld dan Bonn. Ia pensiun pada 1996. Reinhard Selten, bersama dengan John Harsanyi...

 

 

Leonardo da Vinci yang dikenal karena kegeniusannya dan seorang polimatik. Genius (ejaan tidak baku: jenius) adalah istilah untuk menyebut seseorang dengan kapasitas kecerdasan di atas rata-rata di bidang intelektual, terutama yang ditunjukkan dalam hasil kerja yang kreatif dan orisinal. Seorang yang genius selalu menunjukkan individualitas dan imajinasi yang kuat, tidak hanya cerdas, tetapi juga unik dan inovatif. Kata ini juga digunakan untuk orang yang memiliki kepandaian dalam banyak bida...

 

 

Pour les articles homonymes, voir Ourcq (homonymie). Ourcq Édicule d'accès. Localisation Pays France Ville Paris Arrondissement 19e Coordonnéesgéographiques 48° 53′ 13″ nord, 2° 23′ 09″ est Caractéristiques Position parrapport au sol Souterraine Voies 2 Quais 2 Nombre d'accès 3 Accessibilité Non Zone 1 (tarification Île-de-France) Transit annuel 2 862 337 (2021) Historique Mise en service 21 mars 1947 Gestion et exploitation Propriét...

У этого термина существуют и другие значения, см. Луангпхабанг. КоролевствоЛуангпхабанглаос. ຫລວງພະບາງ Флаг ←   → 1713 — 1946 Столица Луангпхабанг Язык(и) Лаосский язык Официальный язык лаосский язык Религия Буддизм Население 150 000 (середина XIX в.) Форма правле...

 

 

2011 single by Eminem Space BoundSingle by Eminemfrom the album Recovery ReleasedJune 18, 2011Recorded2010–11StudioParkland Playhouse, Parkland, Florida54 Sound, Effigy Studios, Ferndale, MichiganGenreHip hopLength4:38LabelShadyAftermathInterscopeSongwriter(s)Marshall MathersJim JonsinSteve McEwanProducer(s)Jim JonsinEminem singles chronology Writer's Block (2011) Space Bound (2011) Throw That (2012) Music videoSpacebound on YouTube Space Bound is a song by American rapper Eminem. It wa...

 

 

Season of television series X FactorSeason 6Hosted byAlessandro Cattelan (Sky Uno)JudgesSimona VenturaMorganElioArisaWinnerChiara GaliazzoWinning mentorMorganRunner-upIcsFinals venueTeatro della Luna, Assago ReleaseOriginal networkSky ItaliaOriginal release20 September (2012-09-20) –7 December 2012 (2012-12-07)Season chronology← PreviousSeason 5Next →Season 7 X Factor is an Italian television music competition to find new singing talent; the winner receives a �...

  هذه المقالة عن قائمة الطائرات المدنية والعسكرية بدون المواصفات،. لمعانٍ أخرى، طالع قائمة الطائرات. قائمة الطائرات المدنية مع وصف مختصر، ولا تشمل القائمة أنواع الطائرات (المماثلة للمدنية) والتي تستخدم وتشغل من قبل المنظمات والهيئات العسكرية أو التي تستخدم للسباقات ...

 

 

Royal Navy fifth-rate frigate 1790 diagram of Beaulieu History Great Britain NameBeaulieu NamesakeEdward Hussey-Montagu, 1st Earl Beaulieu Laid down1790 Launched4 May 1791 Completed31 May 1791 AcquiredPurchased 16 June 1790 CommissionedJanuary 1793 Out of serviceMarch/April 1806 Nickname(s)Bowly FateBroken up 1809 General characteristics [1] Class and typeFifth-rate frigate Tons burthen1,01979⁄94 (bm) Length 143 ft 3 in (43.7 m) (gundeck) 122 ft 10+5⁄8&...

 

 

Hitler's MadmanSutradaraDouglas SirkProduserSeymour NebenzalSkenarioPeretz HirschbeinMelvin LevyDoris MalloyCeritaEmil LudwigAlbrecht JosephBerdasarkanHangman's Villagekarya Bart LyttonPemeranPatricia MorisonJohn CarradineAlan CurtisPenata musikKarl HajosSinematograferJack GreenhalghEugen Schüfftan(tak disebutkan)PenyuntingDan MilnerPerusahaanproduksiPRCAngelus PicturesMetro-Goldwyn-MayerDistributorLoew's Inc.Tanggal rilis 27 Agustus 1943 (1943-08-27) Durasi84 menitNegaraAmerika S...

В Википедии есть статьи о других людях с такой фамилией, см. Митчелл. Саймон Митчелл Дата рождения 1958 Страна  Новая Зеландия Австралия Род деятельности путешественник-исследователь, врач, преподаватель университета Научная сфера медицина[1], occupational m...

 

 

Este artículo o sección tiene referencias, pero necesita más para complementar su verificabilidad. Busca fuentes: «Actor» – noticias · libros · académico · imágenesEste aviso fue puesto el 27 de diciembre de 2017. Para otros usos de este término, véase Actor (desambiguación). «Actriz» redirige aquí. Para la película argentina de 2017, véase Actriz (película). Los actores de la Comedia Italiana, pintados por Antoine Watteau hacia 1720. Un actor (en feme...

 

 

Independent city in Virginia, United States Independent city in Virginia, United StatesDanville, VirginiaIndependent cityWorsham Street Overlook, Main & Ridge St. Intersection, Masonic Building (River City Towers), Martin Luther King Jr. Memorial Bridge, Municipal Building from Union Street, Repurposed Dan River Fabrics Home Sign.(Clockwise from the Top) FlagSealLogoNicknames: River City,City of Churches,DanVegas,D'villeMotto: Reimagine ThatLocation in the Commonwealth of Virgin...

For the 2018 Welsh television series, see Hidden (2018 TV series). British TV series or programme HiddenGenreCrime dramaWritten byRonan BennettWalter Bernstein[1]Directed byNiall MacCormickStarringPhilip GlenisterThekla ReutenAnna Chancellor Séainín Brennan Michael WinderDavid Suchet Ben SmithAndrew ScarboroughCountry of originUnited KingdomOriginal languageEnglishNo. of series1No. of episodes4 (list of episodes)ProductionExecutive producersStephen WrightEd RubinProducerChristopher ...

 

 

Automated Transfer Vehicle, awalnya Ariane Transfer Vehicle atau ATV, adalah pesawat ruang angkasa kargo sekali pakai yang dikembangkan oleh European Space Agency (ESA). ATV menyediakan Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) dengan propelan, air, udara, muatan, dan eksperimen. ATV juga dapat reboosted stasiun ke orbit yang lebih tinggi. Lima ATV, Jules Verne, Johannes Kepler, Edoardo Amaldi, Albert Einstein, dan Georges Lemaitre telah diluncurkan, pertama pada Maret 2008. Pada tanggal 2 Ap...

 

 

Austrian composer (1825–1899) Johann Strauss redirects here. For other uses, see Johann Strauss (disambiguation). Johann Strauss IIStrauss in 1876Born(1825-10-25)25 October 1825Vienna, Austrian EmpireDied3 June 1899(1899-06-03) (aged 73)Vienna, Austria-HungaryResting placeVienna Central CemeteryOccupationComposerSpouses Henrietta Treffz ​ ​(m. 1862; died 1878)​ Angelika Dittrich ​ ​(m. 1878; div. 1882...

Cette page concerne l'année 1382 du calendrier julien. Chronologies 27 novembre : bataille de Roosebeke.Données clés 1379 1380 1381  1382  1383 1384 1385Décennies :1350 1360 1370  1380  1390 1400 1410Siècles :XIIe XIIIe  XIVe  XVe XVIeMillénaires :-Ier Ier  IIe  IIIe Chronologies thématiques Religion (,)   Science () et Santé et médecine   Terrorisme Calendriers Romain Chinois Grégorien Julien Hébraïque Hindou ...

 

 

Independence Hall, Philadelphia Deklarasi Kemerdekaan oleh John Trumbull Kongres Kontinental Kedua merupakan sebuah nama yang diberikan kepada majelis delegasi dari 13 koloni Amerika Serikat yang berlangsung pada 10 Mei 1775 hingga 1 Maret 1781. Kongres ini menyetujui Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat pada 4 Juli 1776, mangeak Pasal-Pasal Konfederasi. Selama Revolusi Amerika Serikat, Kongres ini bertindak sebagai pemerintah dan membuat keputusan mengenai kebijakan luar negeri, perang, dan...