Mitratel

PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk
Mitratel
Publik
Kode emitenIDX: MTEL
Komponen LQ45
IndustriTelekomunikasi
Didirikan18 Oktober 1995; 29 tahun lalu (1995-10-18)
Kantor pusatJakarta, Indonesia
Wilayah operasi
Indonesia
Tokoh kunci
Yusuf Wibisono (Komisaris Utama)
Theodorus Ardi Hartoko (Direktur Utama)
ProdukInfrastruktur telekomunikasi
PendapatanKenaikan Rp 8,5 triliun (2023)
Kenaikan Rp 2 triliun (2023)
Total asetKenaikan Rp 57 triliun (2023)
Total ekuitasKenaikan Rp 34 triliun (2023)
PemilikTelkom Indonesia (71,83%)
Karyawan
537 (2023)
Anak usahaPT Persada Sokka Tama
Situs webmitratel.co.id

Dayamitra Telekomunikasi (berbisnis dengan nama Mitratel) adalah anak usaha Telkom Indonesia yang bergerak di bidang penyediaan infrastruktur telekomunikasi. Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, perusahaan ini memiliki empat kantor area, yakni di Medan, Jakarta, Surabaya, dan Makassar. Hingga akhir tahun 2020, perusahaan ini memiliki 18.473 menara telekomunikasi yang tersebar di seluruh Indonesia.[1][2]

Sejarah

Perusahaan ini memulai sejarahnya pada tahun 1995[3] di Kalimantan dengan nama PT Dayamitra Malindo dan sahamnya dimiliki oleh perusahaan asal Indonesia (PT Intidaya Sistelindo Mitra, PT ALatief Nusakarya) dan luar Indonesia (Telekom Malaysia, AIA).[4][5] Belakangan, mayoritas saham Telekom Malaysia diakuisisi oleh Cable & Wireless plc, sebuah perusahaan telekomunikasi asal Inggris, sehingga namanya sejak 28 Agustus 1997 menjadi PT Dayamitra Telekomunikasi[6] dengan nama dagang Cable & Wireless Mitratel.[7] Saat itu, perusahaan ini bergerak di bidang kerja sama operasi dalam pembangunan jaringan PSTN sebanyak 237.000 sambungan di pulau Kalimantan.[5]

Pada tanggal 14 Desember 2004, seluruh saham perusahaan ini resmi dipegang oleh Telkom.[3] Telkom lalu memfokuskan bisnis Mitratel pada penyewaan dan pengelolaan menara telekomunikasi sejak tahun 2007.[6] Perusahaan ini kemudian mulai menyewakan menara telekomunikasinya ke Telkom Indonesia dan Excelcomindo Pratama, yang disusul ke Natrindo Telepon Seluler dan 3 Indonesia pada tahun 2009. Pada tahun 2010, penyewaan menara telekomunikasi ke Telkom Indonesia berakhir dan kemudian dilanjutkan oleh Telkomsel. Perusahaan ini lalu mendirikan sepuluh kantor regional di seluruh Indonesia dan meneken perjanjian untuk dapat menjadi agen penyewaan bagi menara telekomunikasi milik Telkom Indonesia, Telkomsel, dan XL Axiata. Perusahaan ini kemudian mulai menyediakan jasa perawatan untuk menara telekomunikasi milik Telkomsel.

Pada tahun 2011, perusahaan ini mulai menyewakan menara telekomunikasinya ke Indosat dan Smartfren. Perusahaan ini juga mulai mengelola 1.401 unit menara telekomunikasi milik Divisi Infratel dan DTF dari Telkom Indonesia. Perusahaan ini kemudian mulai menyediakan jasa perawatan untuk 2.337 unit menara telekomunikasi milik Telkom Flexi. Perusahaan ini lalu mulai membangun menara IBS di sembilan gedung. Perusahaan ini kemudian mengakuisisi 913 menara IBS dan mulai menawarkan 1.300 menara IBS milik Telkomsel ke operator telekomunikasi lain. Pada tahun 2011 juga, untuk pertama kalinya, perusahaan ini membangun menara BTS di sebuah hotel di Sentul. Perusahaan ini kemudian bekerja sama dengan Telkom Indonesia untuk menyiapkan pembangunan wifi.id. Pada tahun 2012, perusahaan ini bermitra dengan Le Blanc Technologies untuk membangun 54 unit menara telekomunikasi di Timor Leste milik Telin. Perusahaan ini kemudian membeli 56 unit CDC milik Indo Matra Lestari. Pada tahun 2016, perusahaan ini menjadi yang pertama di Indonesia untuk memiliki 1.000 unit smartpole, yakni menara telekomunikasi dengan ketinggian kurang dari 20 meter. Pada tahun 2017, perusahaan ini telah memiliki 10.000 unit menara telekomunikasi. Pada tahun 2019, perusahaan ini mengakuisisi Persada Sokka Tama yang memiliki 1.017 unit menara telemunikasi[8] dan mengakuisisi 2.100 unit menara telekomunikasi milik Indosat Ooredoo.[9] Pada tahun 2020, perusahaan ini mengakuisisi 6.050 unit menara telekomunikasi milik Telkomsel.[1][2] Pada akhir tahun 2021, perusahaan ini resmi melantai di Bursa Efek Indonesia.[10]

Bisnis penyewaan menara pemancar

Saat ini perusahaan telah menyediakan penyewaan tower untuk beberapa operator telekomunikasi antara lain: PT. Telekomunikasi Seluler, PT. XL Axiata, Tbk, PT. Indosat, Tbk, PT. Axis Telekom Indonesia, PT. Hutchison 3 CP Telecommunications, PT. Bakrie Telecom, Tbk, PT. Smartfren Telecom, Tbk, Divisi Telkom Flexi yang tersebar di wilayah Jabodetabek, Jawa Barat, Banten, Jawa Timur,Bali, Nusa Tenggara, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Batam, Riau, Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Sulawesi Utara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Maluku dan Papua.[3]

Saat ini, Mitratel tengah mengembangkan layanan penyediaan mircrocell dan multi operator in-building solution (indoor antenna-pico).[3]

Monetisasi Mitratel

PT Telekomunikasi Indonesia Tbk atau Telkom berencana merealisasikan rencana monetisasi Mitratel pada tahun 2015.[11] Aset-aset Mitratel akan dilepas ke Tower Bersama Infrastructure.[12] Pelepasan aset-aset tersebut dinilai akan merugikan negara oleh beberapa pihak, salah satunya oleh Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (Fitra).[12][13]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b "Profil Perusahaan". PT Dayamitra Telekomunikasi Tbk. Diakses tanggal 2 Januari 2022. 
  2. ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama annual
  3. ^ a b c d (Indonesia) Mitratel. "About Mitratel". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-01-18. Diakses tanggal 23-Januari-2015. 
  4. ^ Project and Trade Finance, Masalah 171-174
  5. ^ a b Fast Learner: Cara, Gaya, dan Tips Beradaptasi dengan Keadaan
  6. ^ a b Untold Story IPO Telkom di NYSE & BEJ
  7. ^ Indonesia News Service, Masalah 1788-1871
  8. ^ "Perkuat Jaringan, Anak Usaha Telkom Akuisisi Persada Sokka". cnbcindonesia.com. Diakses tanggal 9 Januari 2020. 
  9. ^ "Indosat Ooredoo Akhirnya Selesaikan Transaksi Penjualan 2.100 Menara ke Mitratel". liputan6.com. Diakses tanggal 9 Januari 2020. 
  10. ^ Ariesta, Anggie (21 November 2021). "Resmi IPO, Ini Harapan Bos Mitratel (MTEL)". IDXChannel. Diakses tanggal 13 April 2023. 
  11. ^ (Indonesia) Tempo. "Telkom Lepas Mitratel Tahun 2015". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-01-23. Diakses tanggal 23-Januari-2015. 
  12. ^ a b (Indonesia) Okezone. "Barter Mitratel Telkom Dinilai Rugikan Negara". Diakses tanggal 23-Januari-2015. 
  13. ^ (Indonesia) Tempo. "Pemerintah Diminta Batalkan Penjualan Mitratel". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-01-23. Diakses tanggal 23-Januari-2015. 

Read other articles:

Reto Ziegler Informasi pribadiNama lengkap Reto Pirmin Ziegler[1]Tanggal lahir 16 Januari 1986 (umur 38)Tempat lahir Jenewa, SwissTinggi 1,83 m (6 ft 0 in)Posisi bermain Bek kiriGelandang sayapInformasi klubKlub saat ini Fenerbahçe(dipinjam dari Juventus)Nomor 3Karier junior1993–1995 FC Gland1995–1997 Servette FC1997–1998 US Terre Sainte1998–2000 Servette FC2000–2002 Grasshopper Club ZürichKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2002–2004 Grasshopper 41 ...

 

Chu~♡Singel oleh f(x)dari album Hot SummerSisi-BStep by MeYou Are My DestinyDirilis 9 November 2009 27 November 2009 27 November 2009 16 Desember 2009FormatCD single, digital downloadDirekam2009GenrePop, synthpop, dance-popDurasi11:24LabelKorea Selatan SM Entertainment Taiwan Avex Taiwan Philipina Universal RecordsProduserLee Soo ManVideo musikChu~ di YouTube Chu~♡ (츄~♡) adalah singel pertama dalam format fisik oleh girlband Korea Selatan, f(x). Dirilis 9 November 2009 di Korea Selata...

 

Legal order to stop doing something For protection orders (family law and harassment), see Protection order. Equitable doctrines Doctrines Equitable conversion Estoppel Hotchpot Knowing receipt Laches Marshalling Unconscionability Undue influence Subrogation Defences Bona fide purchaser Clean hands Equitable remedies Account of profits Constructive trust Declaratory relief Injunction Rectification Rescission Specific performance Related Court of Chancery Equitable interest History of equity M...

Ada usul agar Novak Đoković diganti judulnya dan dipindahkan ke Novak Djokovic (Diskusikan). Novak DjokovicDjokovic memegang trofi Wimbledon pria 2019Kebangsaan SerbiaTempat tinggal Monte Carlo, MonakoLahir22 Mei 1987 (umur 36)Beograd, Yugoslavia (sekarang Serbia) Tinggi188 cm (6 ft 2 in)[1][2]Memulai pro2003Tipe pemainTangan kanan; backhand dua tanganPelatihAndre AgassiMario AnčićTotal hadiahUS$ 109.447.408TunggalRekor (M–K)779–162 (82.78%...

 

Empis tanysphyra Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Insecta Ordo: Diptera Famili: Empididae Genus: Empis Spesies: Empis tanysphyra Nama binomial Empis tanysphyraLoew, 1873 Empis tanysphyra adalah spesies lalat yang tergolong ke dalam famili Empididae. Spesies ini juga merupakan bagian dari genus Empis dan ordo Diptera.[1][2] Nama ilmiah dari spesies ini pertama kali diterbitkan pada tahun 1873 oleh Loew. Referensi ^ Bisby F.A., Roskov Y.R., Orrell ...

 

Giuliano MontaldoGiuliano Montaldo nel 2012 Presidente dell'Accademia del Cinema Italiano - Premi David di DonatelloPresidente onorarioDurata mandato1º gennaio 2018 –6 settembre 2023 PresidentePiera Detassis Sito istituzionale 5º Presidente dell'Accademia del Cinema Italiano - Premi David di Donatello(ad interim)Durata mandato4 novembre 2016 –31 dicembre 2017 PredecessoreGian Luigi Rondi SuccessorePiera Detassis Giuliano Montaldo (Genova, 22 febbraio 1930 –...

Eddie MurphyMurphy dalam Tribeca Film Festival untuk Shrek Forever After pada tahun 2010.Nama lahirEdward Regan MurphyLahir3 April 1961 (umur 63)Brooklyn, New York, Amerika SerikatMediaFilm, televisi, berdiri, musik, bukuKebangsaanAmerikaTahun aktif1980–sekarangGenreKomedi observasional, teater musikal, komedi hitam, satire, komedi fisik, pop dansaSubjekBudaya Amerika Afrika, relasi ras, rasisme, pernikahan, kehidupan sehari-hari, peristiwa terkini, budaya pop, seksualitas manusiaDipen...

 

Upacara WangkangWarisan Budaya Tak Benda UNESCONegaraIndonesiaReferensi01608KawasanAsia dan PasifikSejarah InskripsiInskripsi2020 Ritual Bakar Tongkang Bagansiapiapi di provinsi Riau. Ritual Bakar Tongkang dikenal juga sebagai Upacara Bakar Tongkang (Hanzi Sederhana: 烧王船庆典; Hanyu Pinyin: Shao Wang Chuan Qing Dian) atau singkatnya dalam Bahasa Hokkien dikenal sebagai Go Gek Cap Lak (Hanzi Sederhana: 五月十六日) adalah sebuah ritual tahunan masyarakat di Bagansiapiapi yang telah ...

 

Keledai yang Memakai Kulit Singa adalah salah satu fabel Aesop, dimana terdapat dua versi berbeda. Terdapat juga beberapa ragam Timur, dan penafsiran cerita yang beragam. Fabel Ilustrasi Arthur Rackham, 1912 Dari dua versi Yunani dari cerita tersebut, satu cerita yang dikatalogkan sebagai 188 dalam Perry Index mengisahkan seekor keledai yang memakai kulit singa dan menyamar dalam rangka menakut-nakuti seluruh hewan yang bodoh. Pada akhir cerita, seekor rubah datang dan ia juga berniat untuk m...

Division 2 1934-1935 Competizione Ligue 2 Sport Calcio Edizione 2ª Organizzatore LFP Luogo  Francia Partecipanti 16 Risultati Vincitore  Metz(1º titolo) Promozioni  Metz Valenciennes Retrocessioni  Club FrançaisUnion Sportive Saint-Malo Statistiche Miglior marcatore Jean Nicolas Incontri disputati 240 Gol segnati 837 (3,49 per incontro) Cronologia della competizione 1933-1934 1935-1936 Manuale La Division 2 1934-1935 è stata la seconda edizione della Di...

 

Neighborhood in Manhattan in New York City, New YorkHerald SquareNeighborhood in ManhattanLocation in New York CityCoordinates: 40°45′00″N 73°59′17″W / 40.750°N 73.988°W / 40.750; -73.988StateNew YorkCityNew York CityBoroughManhattanBoundariesBroadway, 6th Avenue, 34th and 47th StreetsTransit connectionsNew York City Subway: ​​​​​​​ at 34th Street–Herald SquarePATH: JSQ-33, JSQ-33 (via HOB), HOB-33 at 33rd Street...

 

Si ce bandeau n'est plus pertinent, retirez-le. Cliquez ici pour en savoir plus. Cet article sur le jeu vidéo doit être recyclé (septembre 2016). Une réorganisation et une clarification du contenu paraissent nécessaires. Améliorez-le, discutez des points à améliorer ou précisez les sections à recycler en utilisant {{section à recycler}}. Nintendo GameCubeFabricant NintendoNom de code Project DolphinType Console de salonGénération SixièmeDate de sortie 14 septembre 2001 18 novemb...

Danish politician (born 1959) Annette VilhelmsenAnette Wilhelmsen, Helle Thorning-Schmidt, Holger K. Nielsen (2012)Minister for Social Affairs and IntegrationIn office9 August 2013 – 3 February 2014Prime MinisterHelle Thorning-SchmidtPreceded byKaren HækkerupSucceeded byManu SareenMinister of Economic and Business AffairsIn office16 October 2012 – 9 August 2013Prime MinisterHelle Thorning-SchmidtPreceded byOle SohnSucceeded byHenrik Sass LarsenLeader of the Socialist Pe...

 

IBM operating system Operating system OS/VS1DeveloperIBMWritten inAssembler (XF), PL/S (nee BSL)Working stateHistoricLatest releaseOS/VS1 Basic Programming Extensions (BPE) Release 4 / March 1984; 40 years ago (1984-03)Marketing targetIBM mainframesPlatformsSystem/370LicenseProprietaryPreceded byOS/360 History of IBM mainframe operating systems Early mainframe computer OSes GM OS & GM-NAA I/O (1955) BESYS (1957) UMES (1958) SOS (1959) IBSYS (1960) MIT CTSS (1961) 70...

 

Species of elementary particle For other uses, see Flavor (disambiguation). This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Flavour particle physics – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2015) (Learn how and when to remove this message) Six flavours of leptons Flavour inparticle physics...

Football clubLevadiakosFull nameAPO Levadiakos Football ClubNickname(s)The Blue-GreensShort nameAPOLFounded1 December 1961; 62 years ago (1961-12-01)GroundLevadia Municipal StadiumCapacity5,915[1]Owner(s)Andreas KolokythasKonstantinos KolokythasChairmanDimitrios PantiskosManagerNikos PapadopoulosLeagueSuper League Greece2023–24Super League Greece 2, 1st (promoted)WebsiteClub website Home colours Away colours Current season Levadiakos Football Club (officially roman...

 

この記事の主題はウィキペディアにおける独立記事作成の目安を満たしていないおそれがあります。目安に適合することを証明するために、記事の主題についての信頼できる二次資料を求めています。なお、適合することが証明できない場合には、記事は統合されるか、リダイレクトに置き換えられるか、さもなくば削除される可能性があります。出典検索?: 世界痛...

 

Reciprocating internal combustion engine BMW N63 engineOverviewProduction2008–presentLayoutConfiguration90° V8Displacement4.0 L (3,982 cc)4.4 L (4,395 cc)Cylinder bore89 mm (3.50 in)Piston stroke80 mm (3.15 in)88.3 mm (3.48 in)Cylinder block materialAluminiumCylinder head materialAluminiumValvetrainDOHC w/ VVTCombustionTurbochargerTwin-turboFuel typePetrolChronologyPredecessorBMW N62 The BMW N63 is a twin-turbocharged petrol V8 engine which...

Florida OccidentalWest Florida Territorio [1] 1763-1783 Territorio de la Florida Occidental en 1767, nótese que el límite geodésico norte corre por el paralelo 32°22'N –en gris, territorios aún controlados por los indígenas americanos–.Coordenadas 30°39′N 88°30′O / 30.65, -88.5Capital PensacolaEntidad Territorio [1] • País Imperio español • Virreinato Nueva España • Capitanía general CubaHistoria   • 10 de febrerod...

 

Sports season2003-04 Deutsche Eishockey Liga seasonLeagueDeutsche Eishockey LigaSportIce hockeyNumber of teams142003-04Season championsFrankfurt Lions DEL seasons← 2002–032004–05 → The 2003–04 Deutsche Eishockey Liga season was the 10th season since the founding of the Deutsche Eishockey Liga (German Ice Hockey League). The Frankfurt Lions became German Champions, and the Wölfe Freiburg (Freiburg Wolves) were relegated back to the 2. Bundesliga after a single season. A vi...