Jembatan London

Jembatan London di senja hari

Jembatan London adalah sebuah jembatan yang menghubungkan Kota London dengan Southwark di London, Inggris, melintasi Sungai Thames. Terletak di antara Jembatan Kereta Api Cannon Street dan Tower Bridge, jembatan ini merupakan ujung paling barat Pool London. Pada sisi sebelah selatan merupakan Katedral Southwark Cathedral dan stasiun Jembatan London, pada sisi utara merupakan Monumen Great Fire of London dan stasiun Bank and Monument. Jembatan London merupakan satu-satunya jembatan yang melintasi Thames dari Kingston sampai Jembatan Westminster yang dibuka tahun 1750.

London Bridge sering disalahartikan dengan Jembatan Menara (Tower Bridge) yang menjulang dan ikonik. Keduanya berjarak sekitar 1,8 km. Namun Jembatan Menara yang dibangun pada tahun 1894 tak setua London Bridge yang dibangun pada abad pertengahan.

London Bridge yang melintasi Sungai Thames, menghubungkan Jalan Raya Borough di Southwark London Tengah dengan Jalan Raya King William di Kota London. Secara fisik, panjang jembatan ini 269 meter, rentang terpanjang 104 meter, lebar 32 meter, dan tinggi 8,9 meter. Jembatan ini dikelola lembaga door Bridge House Estates.[1]

Sejarah

  • Jembatan London Tua (The Old London Bridge)

Dikenal sudah ada sejak 1176, lewat sajak anak-anak yang mulai ada sejak saat itu. Seorang pendeta dari kapelan St Mary's of Colechurch bernama Peter adalah pembuat pondasi awal. Konstruksi itu mengganti jembatan kayu yang sudah ada sejak akhir era penjajahan Romawi dan awal Abad Pertengahan. Jembatan itu punya 19 lengkungan, tiap lengkungan itu punya lebar 7 meter, tiang jembatan selebar 6 meter, bukaan ke-20 dari jembatan ini berupa kayu yang didesain untuk bisa direntangkan oleh tuas pengungkit. Pondasi batu dari tiang jembatan dibangun di dalam pagar air (cofferdam) dari kayu dan diperkuat dengan batu. Karena halangan saat membuat tiang jembatan, maka lebar lengkungan ini menjadi tak sama, bervariasi antara 5 hingga 10 meter. Melewati lengkungan jembatan dengan perahu kecil menjadi sensasi tersendiri bagi warga London.

Pada 1205, Peter dari Colechurch wafat, tiga dari penduduk London kemudian menyepurnakan pembangunan itu sampai 1209. Jembatan itu berkembang menjadi penyokong kehidupan ekonomi warga kota. Muncul toko-toko di jembatan, rumah-rumah dibangun di atas toko. Ada 138 hunian pada tahun 1358. Pada 1580-an saat era Ratu Elizabeth I, kincir air dibangun.

Jembatan itu pernah menjadi bencana. Saat tiga tahun setelah penyempurnaan, ada kebakaran besar yang menghanguskan bangunan-bangunan dan menewaskan 3.000 orang. Namun rumah-rumah di jembatan cepat dibangun kembali, melapisi 282 meter panjang jembatan dan mengurangi jalan menjadi 4 meter saja. Pada 1282, lima lengkungan runtuh karena tekanan es di musim dingin. Perbaikan dilakukan. Jembatan itu menjadi satu-satunya penghubung kawasan London sampai 1750, saat Jembatan Westminster dibuka, padahal para pedagang kota menentang pembukaan Jembatan Westminster.

Pada tahun 1762 desainer Jembatan Westminster, Charles Labelye, memimpin perbaikan Jembatan London. Bangunan-bangunan di jembatan itu digusur, perlintasan diperlebar hingga 14 meter, dan dua lengkungan di tengah diganti oleh satu lengkungan besar. Penghilangan tiang di tengah mengakibatkan erosi serius di sungai. Lumpur terus-terusan diurug ke tiang supaya tidak tergerus erosi. Kemudian, John Rennie mendesain struktur jembatan yang baru, jaraknya beberapa yard ke arah hulu.

  • London Bridge yang Baru Rennie mengajukan lima lengkungan batu semi-elips dengan rentang tengah mencapai 46 meter, dua lengkung selanjutnya selebar 43 meter, dan dua penyangga berjarak 40 meter. Namun Rennie meninggal dunia pada 1821 sebelum proyek dimulai, dua anaknya melanjutkan pekerjaan itu. George Rennie mendesain pada 1820 namun konstruksinya ditangani John Rennie Jr pada 1824. Pada 1831, Raja William IV dan Ratu Adelaide menghadiri perayaan pembukaan jembatan baru. Penghancuran stuktur jembatan yang kuno juga dilakukan pada tahun itu. Pada 1832, jembatan tua menghilang setelah melayani penduduk selama 622 tahun. Jembatan London versi Rennie bertahan 140 tahun.
  • London Bridge Moderen Jembatan London saat ini dibuat antara 1968 sampai 1972, menggantikan lengkungan batu yang dibangun Rennie. Bila dulu bahannya dari batu, kini diganti dengan tiang beton 104 meter pada rentang tengah. Desain baru merepresentasikan inovasi desain jembatan pasca-Perang Dunia II.

Pranala luar

Referensi

  1. ^ Damarjati, Danu. "Mengenal London Bridge, Bangunan Bersejarah yang Jadi Lokasi Teror". detiknews. Diakses tanggal 2024-10-28. 

Read other articles:

Stasiun Egi江木駅Stasiun Egi pada Februari 2004LokasiEgimachi 1223-4, Maebashi-shi, Gunma-ken 371-0002JepangKoordinat36°24′25″N 139°08′00″E / 36.4070°N 139.1332°E / 36.4070; 139.1332Koordinat: 36°24′25″N 139°08′00″E / 36.4070°N 139.1332°E / 36.4070; 139.1332Operator Jōmō Electric Railway CompanyJalur■ Jalur JōmōLetak6.2 km dari Chūō-MaebashiJumlah peron1 peron sampingSejarahDibuka10 November 1928PenumpangFY2015...

 

Cape BonPeninsulaCape Bon from space (false color)Location in TunisiaKoordinat: 36°45′N 10°45′E / 36.750°N 10.750°E / 36.750; 10.750Koordinat: 36°45′N 10°45′E / 36.750°N 10.750°E / 36.750; 10.750LokasiNabeul Governorate, Tunisia Tanjung Bon (Tanjung Baik), juga dikenal sebagai Res et-Teib (Arab: الرأس الطيبcode: ar is deprecated ), [1] Semenanjung Shrīk, atau Watan el Kibli, [2] adalah sebuah semenanjun...

 

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2022. Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya. Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus.Cari sumber: ...

Town in Oregon, United StatesLakeview, OregonTownWelcome sign at the north end of townNickname: The Tallest Town in OregonLocation in Lake County and OregonCoordinates: 42°11′30″N 120°21′10″W / 42.19167°N 120.35278°W / 42.19167; -120.35278CountryUnited StatesStateOregonCountyLakeIncorporated1889Government • MayorRay TurnerArea[1] • Total2.45 sq mi (6.35 km2) • Land2.44 sq mi (6.33...

 

Type of wagashi For the song, see Dir En Grey. YōkanTypeWagashiPlace of originJapanMain ingredientsAgar, sugar, red bean paste or white kidney bean paste  Media: Yōkan Cubes of green tea yōkan Yōkan (羊羹) is a wagashi (Japanese confection) made of red bean paste, agar, and sugar. It is usually sold in a block form, and eaten in slices. There are two main types: neri yōkan and mizu yōkan. Mizu means water, and indicates that it is made with more water than usual. Mizu yōkan ...

 

Robert RossenRobert RossenLahirRobert Rosen(1908-03-16)16 Maret 1908New York City, New York, Amerika SerikatMeninggal18 Februari 1966(1966-02-18) (umur 57)New York City, New York, Amerika SerikatPekerjaanSutradara, penulis naskah, produserTahun aktif1932–1963Suami/istriSusan Siegal (1936-1966; kematiannya)Anak3 Robert Rossen (16 Maret 1908 – 18 Februari 1966) adalah seorang penulis naskah, sutradara, dan produser asal Amerika yang berkarier selama hampir tiga deka...

American government agency California Board of AccountancySign outside the Sacramento offices of the California Board of AccountancyBoard overviewFormed1901 (1901)JurisdictionCaliforniaHeadquartersSacramento, CaliforniaAnnual budget$11,054,291 (2011/12)[1]Board executivesJoseph Rosenbaum, CPA, PresidentDominic Franzella, Executive OfficerParent boardCalifornia Department of Consumer AffairsWebsitewww.dca.ca.gov/cba/ The California Board of Accountancy (CBA), created by statute in...

 

Nigerian politician (born 1956) Ali Modu SheriffModu Sheriff in 2007Chairman of the PDP National Working CommitteeActingIn office16 February 2016 – 21 May 2016Preceded byUche Secondus (Acting)Succeeded byAhmed Makarfi (Caretaker)Governor of Borno StateIn office29 May 2003 – 29 May 2011DeputyAdamu DibalPreceded byMala KachallaSucceeded byKashim ShettimaSenator for Borno CentralIn office3 June 1999 – 3 June 2003Preceded byHimself (1993)Succeeded byMohammed Abba ...

 

Phil DunsterDunster tahun 2023LahirPhilip James Dunster31 Maret 1992 (umur 32)Northampton, InggrisPekerjaanAktorTahun aktif2012–sekarangSitus webwww.phildunster.com Philip James Dunster (lahir 31 Maret 1992)[1] adalah aktor asal Inggris. Ia dikenal karena perannya dalam drama Sky One, Strike Back (2017–2018), serial fiksi ilmiah Channel 4, Humans (2018), drama komedi ITV, The Trouble with Maggie Cole (2020), serial olahraga Apple TV+, Ted Lasso (2020–2023), dan thrill...

Voce principale: Giochi olimpici estivi. Giochi della IX OlimpiadeCittà ospitanteAmsterdam, Paesi Bassi Paesi partecipanti46 (vedi sotto) Atleti partecipanti2.883 (2.606 - 277 ) Competizioni109 in 14 sport Cerimonia apertura28 luglio 1928 Cerimonia chiusura12 agosto 1928 Aperti daEnrico di Meclemburgo-Schwerin Giuramento atletiHarry Dénis Ultimo tedoforoNessuno StadioStadio Olimpico di Amsterdam Medagliere Nazione  Stati Uniti22181656  Germania1071431  Finlandia889 25 Cronol...

 

Dutch car manufacturer This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Ruska car – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (July 2017) (Learn how and when to remove this message) 123 Lauriersgracht, Amsterdam Ruska B1 buggy 1980 Ruska Classica Ruska Regina Ruska was a car manufacturer based in the N...

 

هنودمعلومات عامةنسبة التسمية الهند التعداد الكليالتعداد قرابة 1.21 مليار[1][2]تعداد الهند عام 2011ق. 1.32 مليار[3]تقديرات عام 2017ق. 30.8 مليون[4]مناطق الوجود المميزةبلد الأصل الهند البلد الهند  الهند نيبال 4,000,000[5] الولايات المتحدة 3,982,398[6] الإمار...

此條目可能包含不适用或被曲解的引用资料,部分内容的准确性无法被证實。 (2023年1月5日)请协助校核其中的错误以改善这篇条目。详情请参见条目的讨论页。 各国相关 主題列表 索引 国内生产总值 石油储量 国防预算 武装部队(军事) 官方语言 人口統計 人口密度 生育率 出生率 死亡率 自杀率 谋杀率 失业率 储蓄率 识字率 出口额 进口额 煤产量 发电量 监禁率 死刑 国债 ...

 

2020年夏季奥林匹克运动会波兰代表團波兰国旗IOC編碼POLNOC波蘭奧林匹克委員會網站olimpijski.pl(英文)(波兰文)2020年夏季奥林匹克运动会(東京)2021年7月23日至8月8日(受2019冠状病毒病疫情影响推迟,但仍保留原定名称)運動員206參賽項目24个大项旗手开幕式:帕维尔·科热尼奥夫斯基(游泳)和马娅·沃什乔夫斯卡(自行车)[1]闭幕式:卡罗利娜·纳亚(皮划艇)&#...

 

本條目存在以下問題,請協助改善本條目或在討論頁針對議題發表看法。 此條目需要編修,以確保文法、用詞、语气、格式、標點等使用恰当。 (2013年8月6日)請按照校對指引,幫助编辑這個條目。(幫助、討論) 此條目剧情、虛構用語或人物介紹过长过细,需清理无关故事主轴的细节、用語和角色介紹。 (2020年10月6日)劇情、用語和人物介紹都只是用於了解故事主軸,輔助�...

American software company Not to be confused with Synopsis (disambiguation). Synopsys, Inc.Former headquarters in Mountain View, CaliforniaCompany typePublicTraded asNasdaq: SNPSNasdaq-100 componentS&P 500 componentIndustry Integrated circuit Software as a service Software Testing Internet of Things Founded1986; 38 years ago (1986) in Research Triangle Park, North Carolina, U.S.FoundersAart de GeusDavid GregoryBill KriegerHeadquartersSunnyvale, California, U.S.Key p...

 

Военный институт Сил воздушной обороны имени дважды Героя Советского Союза Т. Я. Бегельдинова(ВИСВО) Здание ВИСВО имени Т. Бегельдинова Прежнее название Актюбинское высшее лётное училище гражданской авиации, Актюбинское высшее лётное училище гражданской авиации имени ...

 

Paramount Media NetworksSebelumnya Warner Cable (1977-1979) Warner-Amex Satellite Entertainment (1979-1984) MTV Networks (1984–2011) Viacom International Television Network (1984–2014) Viacom Media Networks (2011–2019) ViacomCBS Domestic Media Networks (2019–2022) JenisDivisiIndustriHiburan, kabel dan televisi satelitPendahuluWarner-Amex Satellite EntertainmentDidirikanWashington, D.C., Amerika Serikat (1977)PendiriRobert PittmanKantorpusat1515 Broadway, New York, New York, Amerika Se...

العلاقات البوتانية العمانية بوتان سلطنة عمان   بوتان   سلطنة عمان تعديل مصدري - تعديل   العلاقات البوتانية العمانية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين بوتان وسلطنة عمان.[1][2][3][4][5] مقارنة بين البلدين هذه مقارنة عامة ومرجعية للدولتين: وجه ال�...

 

Electoral ward in Leeds, England Human settlement in EnglandOtley and YeadonOtley and Yeadon highlighted within LeedsPopulation18,283 (2023 electorate)Metropolitan boroughCity of LeedsMetropolitan countyWest YorkshireRegionYorkshire and the HumberCountryEnglandSovereign stateUnited KingdomUK ParliamentLeeds North WestCouncillorsColin Campbell[1] (Liberal Democrats)Ryk Downes[2] (Liberal Democrats)Sandy Lay[3] (Liberal Democrats) ...