Hari Ayah

Hari Ayah
Seorang Ayah sedang menyuapkan makanan kepada Anaknya
Dirayakan olehLebih dari 111 negara
JenisHistoris
MaknaMenghormati jasa Ayah
TanggalBerbeda di tiap negara
Terkait denganHari Ibu, Hari Orang Tua, Hari Anak

Hari Ayah adalah hari untuk menghormati kebapakan, ikatan ayah, serta pengaruh ayah dalam masyarakat. Di Indonesia, Hari Ayah dirayakan pada 12 November dan bukan hari libur umum. Hari Ayah di Indonesia pertama kali dinyatakan pada tahun 2006 di Balai Kota Solo, dihadiri oleh ratusan orang dari berbagai kelompok masyarakat, termasuk orang-orang dari komunitas komunikasi antar agama. Sementara di Amerika Serikat, dan lebih dari 75 negara lain, seperti Kanada, Jerman, Italia, Jepang, Belanda, Turki, Pakistan, Malaysia, Singapura, Taiwan, Filipina, dan Hongkong dalam Hari Ayah atau Father's Day (dalam bahasa Inggris) dirayakan pada hari Minggu di pekan ke tiga bulan Juni, dan dirayakan hampir di seluruh dunia yang dimulai pada awal abad ke-12. Biasanya Hari Ayah dirayakan dengan pemberian hadiah kepada ayah dan kegiatan kekeluargaan. Selain semua itu juga Ayah adalah tulang punggung, sandaran, dan pelindung dalam sebuah rumah tangga. Di beberapa negara Eropa dan Timur Tengah, Hari Laki-laki Internasional atau International Men's Day (dalam bahasa Inggris) diperingati setiap 19 November.

Hari Ayah di Indonesia

Hari Ayah lahir atas prakarsa paguyuban Satu Hati, lintas agama dan budaya yang bernama Perkumpulan Putra Ibu Pertiwi (PPIP). Tahun 2014, PPIP mengadakan peringatan Hari Ibu di Solo dengan cara mengadakan Sayembara Menulis Surat untuk Ibu. Acara tersebut mendapat sambutan cukup baik dan mendapatkan sekitar 70 surat terbaik yang kemudian dibukukan. Usai acara, panitia penyelenggara dibuat terkejut dengan pertanyaan para peserta, ”Kapan diadakan Sayembara Menulis Surat untuk Ayah? Kapan Peringatan Hari Ayah? Kami pasti ikut lagi.” Pertanyaan tersebut menggugah hati untuk mencari tahu kapan Hari Ayah diperingati di Indonesia.[1]

PPIP berusaha mencari informasi tentang hari ayah, hingga audiensi ke DPRD kota Surakarta. Mereka menanyakan kapan hari ayah di Indonesia dan jika belum ada penetapan hari Ayah, bolehkah seseorang atau lembaga menetapkan sebuah hari yang dijadikan sebagai Hari Ayah. Namun ketika itu PPIP tak mendapatkan jawaban memuaskan. Hingga akhirnya, setelah melalui kajian yang cukup panjang, Perkumpulan Putra Ibu Pertiwi menggelar deklarasi Hari Ayah untuk Indonesia dan menetapkan 12 November sebagai Peringatan Hari Ayah Nasional. Deklarasi tersebut digabung dengan hari kesehatan dengan mengambil semboyan ‘Semoga Bapak Bijak, Ayah Sehat, Papah Jaya”.

Di hari dan jam yang sama, deklarasi Hari Ayah juga dilakukan di Maumere, Flores, NTT. Dalam deklarasi itu juga diluncurkan buku ‘Kenangan untuk Ayah’ yang berisi 100 surat anak Nusantara yang diseleksi dari Sayembara Menulis Surat untuk Ayah. Usai deklarasi, mereka mengirimkan buku tersebut dan piagam deklarasi Hari Ayah kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) serta bupati di 4 penjuru Indonesia yakni Sabang, Merauke, Sangir Talaud dan Pulau Rote. Setelah itulah setiap tanggal 12 November ditetapkan sebagai Hari Ayah Nasional.

Daftar negara yang memperingati

Tanggal Hari Ayah yang diakui secara resmi bervariasi dari satu negara ke negara. Bagian ini mencantumkan beberapa contoh penting, sesuai dengan tanggal ketaatan.

Kalender Gregorius
Waktu Contoh tanggal Negara

23 Februari

 Myanmar

 Rusia (Pembela Hari Tanah Air[2])*

 Belarus (Pembela Hari Tanah Air)

18 Maret

 Mongolia
19 Maret

7 Mei

 Kazakhstan

8 Mei

 Korea Selatan (Hari Orang Tua)

Minggu kedua di bulan Mei

12 Mei 2024
10 Mei 2025
9 Mei 2026

 Rumania[5] (Ziua Tatălui)

Minggu ketiga di bulan Mei

19 Mei 2019

17 Mei 2020

16 Mei 2021

 Tonga

Hari Kenaikan

30 Mei 2019

21 Mei 2020

13 Mei 2021

 Jerman

Minggu pertama di bulan Juni

2 Juni 2019

7 Juni 2020

6 Juni 2021

 Lithuania (Tėvo diena)
 Swiss

5 Juni

 Denmark[6]

Minggu kedua di bulan Juni

9 Juni 2019

14 Juni 2020

13 Juni 2021

 Austria
 Belgia

12 Juni  Bulgaria

Minggu ketiga di bulan Juni

16 Jun 2019

21 Juni 2020

20 Juni 2021

19 Juni 2022

17 Juni

21 Juni

 Lebanon
 Mesir
 Suriah
 Uni Emirat Arab
 Yordania

23 Juni

Minggu terakhir di bulan Juni

30 Juni 2019

28 Juni 2020

27 Juni 2021

 Haiti

Minggu kedua di bulan Juli

14 Jul 2019

12 Jul 2020

11 Jul 2021

 Uruguay

Minggu terakhir di bulan Juli

28 Jul 2019

26 Jul 2020

25 Jul 2021

 Republik Dominika

8 Agustus

 Taiwan

Minggu kedua di bulan Agustus

11 Agustus 2019

9 Agustus 2020

8 Agustus 2021

 Brasil
 Samoa

Senin terakhir di bulan Agustus

26 Agustus 2019

31 Agustus 2020

30 Agustus 2021

 Sudan Selatan

Minggu pertama di bulan September

1 Sep 2019

6 Sep 2020

5 Sep 2021

Minggu kedua di bulan September

8 Sep 2019

13 Sep 2020

12 Sep 2021

 Latvia

Minggu pertama di bulan Oktober

6 Okt 2019

4 Okt 2020

3 Okt 2021

 Luksemburg

Minggu kedua di bulan November

10 Nov 2019

8 Nov 2020

14 Nov 2021

12 November

 Indonesia

5 Desember

 Thailand (Ulang tahun Raja Bhumibol)[22]

Kalender Hindu
Definisi Contoh tanggal Negara

Bhadrapada Amavasya

Antara 30 Agustus dan 30 September

   Nepal[23]

Kalender Islam
Peristiwa Contoh tanggal Negara

13 Rajab, ulang tahun Ali bin Abi Thalib

21 April 2016
10 April 2017

 Bahrain
 Irak
 Iran
 Kuwait
 Mauritania
 Mesir
 Oman
 Qatar
 Somalia
 Sudan
 Suriah
 Yaman

* Secara resmi, seperti namanya, liburan merayakan orang-orang yang menghormati atau sedang melayani Angkatan Bersenjata Rusia (pria dan wanita). Tapi secara tradisional, diterima secara nasional oleh semua ayah, pria dewasa dan anak-anak lelaki juga.

** Tidak ada Hari Ayah resmi di Republik Rakyat Tiongkok. Selama periode Republik sebelum 1949, Hari Ayah pada 8 Agustus pertama kali dirayakan di Shanghai pada tahun 1945.

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "Sejarah Peringatan Hari Ayah di Indonesia". sahabatkeluarga.kemdikbud.go.id. 12 November 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-11-28. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama saunders
  3. ^ "Se instituye el Día del Padre, Decreto Número 13" (dalam bahasa Spanyol). February 9, 1960. Diarsipkan dari versi asli tanggal August 9, 2007. Diakses tanggal July 19, 2008. 
  4. ^ "19. ožujka – dan kad se slave očevi" (dalam bahasa Kroasia). dalje.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 20, 2011. Diakses tanggal March 18, 2011. 
  5. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ROMANIA
  6. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama fars-dag-dk
  7. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama diariocritico
  8. ^ Simpson, Jacqueline; Roud, Steve (2000). A Dictionary of English Folklore. Oxford: Oxford University Press. hlm. 120. ISBN 0-19-969104-5. 
  9. ^ "Días Nacionales en Chile". feriadoschilenos.cl. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-31. Diakses tanggal 2020-03-19. 
  10. ^ Jerome Aning (June 14, 2008). "Daughter of missing NDF consultant believes he's still alive". Philippine Daily Inquirer. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-06-17. Diakses tanggal June 23, 2008.  (June 15, 2008 was third sunday of June)
  11. ^ "Guernsey Dairy Father's Day Half Marathon 2019 – Guernsey Athletics". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-19. Diakses tanggal 2020-03-19. 
  12. ^ "Father's Day Special". Visit Jersey. January 8, 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-27. Diakses tanggal 2020-03-19. 
  13. ^ "Presentan en Costa Rica proyecto de ley para celebrar día del padre el día de San José". ACI Prensa. May 26, 2005. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-09-18. Diakses tanggal 2009-09-12. 
  14. ^ "Principales efemérides. Mes Junio" (dalam bahasa Spanyol). Unión de Periodistas de Cuba. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 5, 2008. Diakses tanggal June 7, 2008. 
  15. ^ Notimex (June 14, 2008). "Preparados los capitalinos para festejar el día del padre". La Crónica de Hoy. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-06-13. Diakses tanggal June 23, 2008.  (June 15, 2008 was third Sunday of June) (dalam bahasa Spanyol)
  16. ^ "Días Festivos para el mes de Junio del 2008" (dalam bahasa spanish). Biblioteca Nacional de Panamá. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 17, 2008. Diakses tanggal June 23, 2008.  link dead 18 June 2017
  17. ^ "Calendario Cívico Escolar" (dalam bahasa spanish). Dirección Regional de Educación de Lima Metropolitana. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-09. Diakses tanggal June 7, 2008. 
  18. ^ Fathers Day Fest, Ukrainian Nationals Soccer Club Diarsipkan October 13, 2016, di Wayback Machine.
  19. ^ "7 Ideas for a Zimbabwean Father's Day". Zimbablog. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-17. 
  20. ^ "17 de Junio, Día del Padre en El Salvador" (dalam bahasa Spanyol). Ministerio de Relaciones Exteriores de El Salvador. May 8, 1969. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 27, 2008. Diakses tanggal June 7, 2008. Asamblea Legislativa de la República de El Salvador. 08 de mayo de 1969 
  21. ^ Marta Altolaguirre (May 17, 2008). "Reflexiones en el Día del Padre". El Periódico. Diarsipkan dari versi asli tanggal July 27, 2011. 
  22. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama smiles
  23. ^ P. Ferguson (2007). "Festivals and ceremonies". World and Its Peoples: Eastern and Southern Asia. Marshall Cavendish Corporation. hlm. 536. ISBN 978-0761476313. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-15. Diakses tanggal 2020-03-19. 

Read other articles:

Carlson Travel Network Carlson Travel Network dapat dilacak asal usulnya ke belakang hingga ke sebuah agen perjalanan yang didirikan oleh Ward Foster di Amerika Serikat pada 1888 dan diberi nama Ask Mr. Foster. Ketika dibeli oleh Carlson Group, bisnis ini berkembang menjadi Carlson Travel Network. Compagnie Internationale des Wagons-Lits Gerbong makan di Austria pada 2003. la Compagnie Internationale des Wagons-Lits - Guide Continental, 1901 Orient Express 1883-1914 Georges Nagelmackers mend...

 

 

Selection of the Democratic Party nominee 2012 Democratic Party presidential primaries ← 2008 January 3 to June 5, 2012 2016 →   Candidate Barack Obama Uncommitted John Wolfe Jr. Home state Illinois N/A Tennessee Delegate count 3,514 72 23 Contests won 56[a] 0 0 Popular vote 8,044,659[1] 434,204[1] 116,639[1] Percentage 90.1% 4.9% 1.3% ‹ The template below (2012 Democratic Party presidential primaries imagem...

 

 

Nokia 6680 adalah produk telepon genggam yang dirilis oleh perusahaan Nokia. Telepon genggam ini memiliki dimensi 108.6 x 55.2 x 20.5 mm dengan berat 133 gram. Fitur Kamera digital 1.3 MP, 1280x960 pixels, LED flash Kamera VGA untuk panggilan video SMS MMS Obrolan Polifonik Permainan Radio FM Internet GPRS Internet Inframerah Slot kartu:RS-DV-MMC Lihat pula Daftar produk Nokia Pranala luar Informasi di GSM arena Informasi di x-phones[pranala nonaktif permanen] lbsNokiaAnak usaha ...

Kaman SH-2G super Seasprite adalah helikopter berbasis kapal dengan anti-kapal selam, kemampuan ancaman anti-permukaan, termasuk penargetan melampaui cakrawala. Pesawat ini meluaskan dan meningkatkan sensor kapal dan kemampuan senjata terhadap beberapa jenis ancaman musuh, termasuk kapal selam dari semua jenis, kapal permukaan, dan kapal patroli yang dapat dipersenjatai dengan rudal anti-kapal. Ini pada awalnya dikembangkan untuk Angkatan Laut Amerika Serikat pada tahun 1980-an. Misi utama S...

 

 

Cet article est une ébauche concernant une équipe nationale de football et l’île de Man. Vous pouvez partager vos connaissances en l’améliorant (comment ?) selon les recommandations des projets correspondants. Équipe de l'île de Man Généralités Confédération Association internationale des jeux des îles Couleurs Rouge et jaune Stade principal The Bowl (Douglas) (en) Personnalités Sélectionneur Paul Jones Rencontres officielles historiques Premier match 4 juillet 19...

 

 

American baseball player (born 1993) Not to be confused with Derek Fisher. Baseball player Derek FisherFisher with the Houston AstrosFree agent OutfielderBorn: (1993-08-21) August 21, 1993 (age 30)Lebanon, Pennsylvania, U.S.Bats: LeftThrows: RightMLB debutJune 14, 2017, for the Houston AstrosMLB statistics (through 2021 season)Batting average.195Home runs17Runs batted in53 Teams Houston Astros (2017–2019) Toronto Blue Jays (2019–2020) Milwaukee Brewers (2021) Career hi...

Artikel ini bukan mengenai F.C. Verbano Calcio. VerbaniaNama lengkapSocietà Sportiva Verbania CalcioJulukanBiancocerchiati (White-ringed)Berdiri19592006 (refound)StadionStadio Carlo Pedroli,Verbania, Italy(Kapasitas: 3,000)KetuaFrancesca Pangallo[1]ManajerSergio GaleazziLigaSerie D/A2012–13Serie D/A, 9th Kostum kandang Kostum tandang Società Sportiva Verbania Calcio, atau disebut Verbania adalah sebuah klub sepak bola Italia yang berada di Verbania, Piedmont. Saat ini mereka berma...

 

 

Diego Dalla Palma e Barbara De Rossi Diego Valerio Dalla Palma (Enego, 24 novembre 1950) è un truccatore, scrittore, imprenditore e personaggio televisivo italiano, considerato uno dei più grandi truccatori a livello mondiale[1][2]. Indice 1 Biografia 2 Opere 3 Note 4 Altri progetti 5 Collegamenti esterni Biografia Diego Dalla Palma, dopo un'infanzia e un'adolescenza difficili[3], ha iniziato a lavorare a diciotto anni a Milano, come costumista e scenografo in alcun...

 

 

Virginia colonial governor Sir Richard KempActing Governor of the Virginia ColonyIn officeJune 1644-June 1645Preceded bySir William BerkeleySucceeded bySir William BerkeleyMember of the Virginia Governor's CouncilIn office1634-1649 Personal detailsBornc. 1600Norfolk, EnglandDiedc. 1650Virginia Colony, British AmericaSpouseElizabeth WormeleyChildren1ProfessionColonial secretary, governor This article is about the colonial governor of Virginia. For other people, see Richard Kemp (disambiguation...

Sodium dihydrogen arsenate Names IUPAC name Sodium dihydrogen arsorate Other names sodium arsenate monobasic, sodium dihydroarsenate Identifiers CAS Number 10103-60-3 Y 3D model (JSmol) Interactive image PubChem CID 23677060 CompTox Dashboard (EPA) DTXSID8058611 InChI InChI=1S/AsH3O4.Na/c2-1(3,4)5;/h(H3,2,3,4,5);/q;+1/p-1Key: XCVRTGQHVBWRJB-UHFFFAOYSA-M SMILES O[As](=O)(O)[O-].[Na+] Properties Chemical formula NaH4AsO5 (monohydrate) Molar mass 181.9 g/mol Appeara...

 

 

Yesaya 20Gulungan Besar Kitab Yesaya, yang memuat lengkap seluruh Kitab Yesaya, dibuat pada abad ke-2 SM, diketemukan di gua 1, Qumran, pada tahun 1947.KitabKitab YesayaKategoriNevi'imBagian Alkitab KristenPerjanjian LamaUrutan dalamKitab Kristen23← pasal 19 pasal 21 → Yesaya 20 (disingkat Yes 20) adalah pasal kedua puluh Kitab Yesaya dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen.[1] Berisi Firman Allah yang disampaikan oleh nabi Yesaya bin Amos tentang Yehud...

 

 

Disambiguazione – Se stai cercando l'opera di Tommaso d'Aquino, vedi Quaestio disputata de malo. Il MaleLinguaitaliano Fondazione1978 Chiusura1982 EditoreRCS MediaGroup   Modifica dati su Wikidata · ManualeIl Male è stata una delle più importanti riviste satiriche italiane.[1] In breve tempo per le iniziative e i contenuti innovativi divenne un vero e proprio fenomeno di costume raggiungendo le 140 000 copie di venduto fra il 1978 e il 1979 con i famosi falsi dei ...

 Tour de France 2001Edizione88ª Data7 luglio - 29 luglio PartenzaDunkerque ArrivoParigi Percorso3 453 km, prol. + 20 tappe Tempo86h17'28 Media40,070 km/h Classifica finalePrimo Lance Armstrong[1] Secondo Jan Ullrich Terzo Joseba Beloki Classifiche minoriPunti Erik Zabel Montagna Laurent Jalabert Giovani Óscar Sevilla Squadre Kelme-Costa Blanca Combattività Laurent Jalabert Cronologia Edizione precedenteEdizione successiva Tour de France 2000Tour de France 2...

 

 

Household appliance that heats a single room or other small area For the album, see Space Heater (album). This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Space heater – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (February 2022) (Learn how and when to remove this message) Electric infrared space heater A spa...

 

 

City in British Columbia, CanadaAbbotsfordCityCity of Abbotsford From top, left to right: Abbotsford from Mill Lake, The Reach Gallery Museum, Mill Lake, University of the Fraser Valley, Abbotsford International Airport FlagCoat of armsLogoNicknames: Abby, City in the Country, Raspberry Capital of Canada, A-TownMotto(s): Unus Cum Viribus Duorum  (Latin)One with the strength of twoAbbotsfordLocation of Abbotsford in British ColumbiaCoordinates: 49°3′N 122°19′W...

Historical name of the Turkish Biga Peninsula This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Troad – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2010) (Learn how and when to remove this message) TroadAncient region of AnatoliaPart of the walls of TroyLocationNorthwestern Anatolia, TurkeyHistorical ...

 

 

Paul LyndeLynde pada 1972LahirPaul Edward Lynde(1926-06-13)13 Juni 1926Mount Vernon, Ohio, Amerika SerikatMeninggal10 Januari 1982(1982-01-10) (umur 55)Beverly Hills, California, Amerika SerikatSebab meninggalSerangan jantungMakamPemakaman AmityTempat tinggalBeverly Hills, CaliforniaKebangsaanAmerikaAlmamaterUniversitas NorthwesternPekerjaanAktor, komedianTahun aktif1952–1982Kota asalAmity, OhioPasanganJames Bing Davidson (1965; kematiannya) Paul Edward Lynde (/lɪnd/; ...

 

 

Karst in New South Wales, Australia Wellington CavesShow map of New South WalesShow map of AustraliaCoordinates32°37′15″S 148°56′17″E / 32.62083°S 148.93806°E / -32.62083; 148.93806GeologyEarly Devonian limestone This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Wellington Caves – news · news...

American baseball player (born 1990) For the California politician, see Anthony Rendon (politician). Baseball player Anthony RendonRendon with the Los Angeles Angels in 2021Los Angeles Angels – No. 6Third basemanBorn: (1990-06-06) June 6, 1990 (age 34)Houston, Texas, U.S.Bats: RightThrows: RightMLB debutApril 21, 2013, for the Washington NationalsMLB statistics (through July 19, 2024)Batting average.282Hits1,198Home runs158Runs batted in661 Teams Washington Nationals (20...

 

 

German single-seat glider, 1937 Horten H.III Horten H.III at Deutsches Technikmuseum Berlin Role GliderType of aircraft National origin Germany Manufacturer Horten Flugzeugbau Designer Walter Horten and Reimar Horten First flight 1937 Number built 19 Developed from Horten H.II Aerofoil section at the root of a H.IIIh The Horten H.III was a flying wing sailplane built by Walter and Reimar Horten in Germany from 1937 to 1944. Design The H.III series was an incremental development of the Horten ...