Gleison Bremer

Gleison Bremer
Informasi pribadi
Nama lengkap Gleison Bremer Silva Nascimento
Tanggal lahir 18 Maret 1997 (umur 27)[1]
Tempat lahir Itapitanga, Brazil
Tinggi 188 cm (6 ft 2 in)[2]
Posisi bermain Bek
Informasi klub
Klub saat ini Juventus
Nomor 3
Karier junior
2014–2016 Desportivo Brasil
2016São Paulo (pinjaman)
2017 Atlético Mineiro
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2017–2018 Atlético Mineiro 26 (1)
2018–2022 Torino 98 (11)
2022– Juventus 72 (7)
Tim nasional
2022– Brasil 5 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 23:36, 28 September 2024 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 8 Juni 2024

Gleison Bremer Silva Nascimento (lahir 18 Maret 1997), dikenal dengan sebutan Gleison Bremer (Brazilian Portuguese: [ˈɡlejsõ ˈbɾẽmeʁ]) atau Bremer, adalah pemain sepak bola profesional Brasil yang bermain sebagai bek tengah untuk Juventus dan tim nasional Brasil.

Masa kecil

Gleison Bremer Silva Nascimento[3] lahir pada tanggal 18 Maret 1997 di Itapitanga, Bahia. Ayahnya memberinya nama itu untuk menghormati pemain sepak bola Jerman bernama Andreas Brehme.[4]

Karier klub

Atlético Mineiro

Bremer bergabung dengan Desportivo Brasil pada tahun 2014, pada usia 17 tahun. Pada tahun 2016 ia dipinjamkan ke São Paulo selama satu tahun, dan awalnya ditugaskan ke skuad U-20. Ia melakukan debut profesionalnya dengan tim cadangan pada 12 Oktober tahun yang sama, masuk sebagai pemain pengganti di akhir pertandingan saat kalah 3-0 di kandang sendiri melawan Rio Claro di ajang Copa Paulista.[5]

Pada bulan Maret 2017, Bremer pindah ke Atlético Mineiro dengan biaya R$ 380.000.[6] Dipromosikan ke skuad utama pada bulan Juni, ia membuat debut tim pertamanya di Série A – pada tanggal 25 Juni, menggantikan Rodrigão yang cedera dalam kemenangan tandang 1-0 melawan Chapecoense.[7] Pada 11 Juli 2017, Bremer memperbarui kontraknya hingga akhir tahun 2021.[8]

Torino

Pada 10 Juli 2018, Bremer bergabung dengan Torino dengan kontrak lima tahun.[9] Ia melakukan debutnya dan memakai nama Granata pada tanggal 12 Agustus di Coppa Italia melawan Cosenza (4–0), masuk pada menit ke 23 babak kedua menggantikan Armando Izzo. Pada tanggal 19 Agustus ia melakukan debutnya di Serie A, sekali lagi sebagai pengganti Izzo, dalam pertandingan yang berkedudukan 1-0 melawan Roma. Bremer melakukan penampilan pertamanya sebagai starter pada 3 Mei 2019 di derbi Turin, dengan hasil imbang 1–1 melawan Juventus. Pada musim pertamanya bersama Torino ia tampil sebanyak tujuh kali antara Serie A dan Coppa Italia, terutama sebagai pemain cadangan untuk Emiliano Moretti dan Koffi Djidji.

Setelah Moretti pensiun di akhir musim, Walter Mazzarri mulai menggunakan Bremer sebagai starter di awal musim 2019–20. Pada tanggal 25 Juli 2019, ia melakukan debutnya di kompetisi UEFA, di vabak kualifikasi pertama dari Liga Eropa melawan Debrecen. Pada babak kualifikasi kedua, ia mencetak gol bunuh diri dalam kekalahan kandang 3-2 kala bersua dengan Wolverhampton Wanderers.

Pada 2 Februari 2022, Bremer memperpanjang kontraknya dengan Torino hingga 2024.[10] Penampilannya yang dilakoni sepanjang musim 2021–22 membuatnya mendapat penghargaan sebagai bek terbaik di Serie A.[11]

Juventus

Pada 20 Juli 2022, Bremer bergabung dengan klub rival Juventus dengan kontrak berdurasi lima tahun.[12] Ia melakukan debutnya berseragam Juventus pada tanggal 15 Agustus, dalam lanjutan Serie A kemenangan 3-0 atas Sassuolo.[13] Pada tanggal 11 September, ia mencetak gol pertamanya untuk Bianconeri, dalam hasil imbang 2–2 melawan Salernitana.[14] Pada tanggal 28 Februari 2023, Bremer mencetak gol untuk Juventus melawan Torino dalam kemenangan 4–2.[15]

Pada tanggal 27 Desember 2023, setelah membuktikan dirinya sebagai bek tengah Juventus pada paruh pertama musim, Bremer perpanjang kontraknya dengan Si Nyonya Tua hingga 2028.[16] Pada tanggal 2 Oktober 2024, ia mengalami cedera ACL di lutut kirinya yang akan memaksanya absen di sebagian besar musim 2024–25.[17]

Karier internasional

Pada 9 September 2022, Bremer menerima panggilan pertamanya ke Tim nasional Brasil, untuk pertandingan persahabatan melawan Ghana dan Tunisia.[18] Ia melakukan debutnya melawan Ghana pada tanggal 23 September, dalam kemenangan 3-0.[19] Pada tanggal 7 November, ia dimasukkan dalam skuad untuk Piala Dunia FIFA 2022.[20]

Penghargaan

Juventus

Referensi

  1. ^ "Gleison Bremer: Overview". ESPN. Diakses tanggal 21 April 2023. 
  2. ^ "Gleison Bremer". Torino FC. Diarsipkan dari versi asli tanggal 14 December 2020. Diakses tanggal 20 July 2022. 
  3. ^ "FIFA World Cup Qatar 2022 – Squad list: Brazil (BRA)" (PDF). FIFA. 15 November 2022. hlm. 4. Diakses tanggal 15 November 2022. 
  4. ^ "Bremer si racconta: "Mi chiamo così in onore a Brehme. Lucio il mio idolo"". 
  5. ^ "São Paulo 0 x 3 Rio Claro – Em pleno Morumbi, Tricolor se despede da Copa Paulista" [São Paulo 0–3 Rio Claro – At the Morumbi, São Paulo say goodbye to the Copa Paulista] (dalam bahasa Portugis). Futebol Interior. 12 October 2016. Diakses tanggal 5 September 2017. 
  6. ^ "São Paulo quis poupar R$ 280 mil, Inter chegou tarde: como revelação da zaga veio para o Atlético" [São Paulo wanted to spare R$ 280,000, Inter arrived late: how the defensive prospect arrived at Atlético] (dalam bahasa Portugis). Hoje em Dia. 7 July 2017. Diakses tanggal 5 September 2017. 
  7. ^ "No jogo das bolas aéreas, melhor para quem levantou menos e foi mais eficiente" [In the aerial football, better for he who tried less and was more effective] (dalam bahasa Portugis). Globo Esporte. 25 June 2017. Diakses tanggal 5 September 2017. 
  8. ^ "Atlético renova o contrato do jovem zagueiro Bremer até dezembro de 2021" [Atlético renew contract of young stopper Bremer until December 2021] (dalam bahasa Portugis). Superesportes. 11 July 2017. Diakses tanggal 5 September 2017. 
  9. ^ "Bremer al Toro" [Bremer to Toro] (dalam bahasa Portugis). Torino F.C. 10 July 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 July 2018. Diakses tanggal 10 July 2018. 
  10. ^ "Un rinnovo importante in chiave mercato". 
  11. ^ "MVP SERIE a 2021/2022 - BREMER AWARDED AS BEST DEFENDER | News | Lega Serie A". Diarsipkan dari versi asli tanggal 25 May 2022. Diakses tanggal 25 May 2022. 
  12. ^ "Bremer is now a Juventus player!". Juventus F.C. 20 July 2022. Diakses tanggal 20 July 2022. 
  13. ^ "Vlahovic double helps Juventus to easy win over Sassuolo". ESPN. 15 August 2022. Diakses tanggal 24 September 2022. 
  14. ^ "Last-gasp winner disallowed & four red cards - Juventus earn late point in incredible stoppage time drama against Salernitana". Goal.com. 11 September 2022. Diakses tanggal 24 September 2022. 
  15. ^ "Festa Juve nel derby: batte 4-2 il Torino e ritrova Pogba". Gazzetta (dalam bahasa Italian). 28 February 2023. Diakses tanggal 25 November 2023. 
  16. ^ "Gleison Bremer renews until 2028!" (dalam bahasa Inggris). Juventus FC. 27 December 2023. Diakses tanggal 2023-12-27. 
  17. ^ "Medical Update | Gleison Bremer and Nico Gonzalez". Juventus F.C. 3 October 2024. 
  18. ^ "Tite convoca a Seleção Brasileira para amistosos contra Gana e Tunísia" (dalam bahasa Portugis). CBF. 9 September 2022. Diakses tanggal 9 September 2022. 
  19. ^ "Com dois gols de Richarlison, Brasil vence Gana em amistoso na França" (dalam bahasa Portugis). CBF. 24 September 2022. Diakses tanggal 23 September 2022. 
  20. ^ "Seleção Brasileira está convocada para a Copa do Mundo FIFA Qatar 2022" (dalam bahasa Portugis). CBF. 7 November 2022. Diakses tanggal 7 November 2022. 
  21. ^ Firdaus, Fitra (2024-05-16). "Hasil Final Coppa Italia 2024 Juventus vs Atalanta 1-0, Juara!". tirto.id. Diakses tanggal 2025-01-13. 

Pranala luar

Read other articles:

Calanque de Sugiton (dimasuki kapal turis). Sebuah calanque (dari kata Korsika praindoeropa calanca (jamak calanche) dengan arti inlet; Occitan calanca) adalah formasi tanah dalam bentuk lembah dalam degnan sisi terjal, berupa batu kapur, menjorok ke laut. Dapat dianggap sebagai fjord Mediterania. Lokasi Contoh terbaik formasi ini dapat ditemukan di Massif des Calanques (Massís dei calancas dalam Occitan, bahasa lokal) di département Bouches-du-Rhône di Prancis. Jaringan ini membentang sep...

 

Hari Orang Muda Sedunia 2027LokasiSeoul  Korea SelatanJenisFestival pemudaPenyelenggaraGereja Katolik RomaPeserta/Pihak terlibat(diharapkan) Paus FransiskusSebelumnya2023 Portugal Hari Orang Muda Sedunia 2027 adalah festival pemuda Katolik internasional yang akan diadakan di Seoul, Korea Selatan. Festival ini diumumkan pada Misa penutupan Hari Orang Muda Sedunia 2023 di Lisbon, Portugal, oleh Bapa Suci Paus Fransiskus. Hari Orang Muda Sedunia 2027 di Seoul akan menjadi perayaan Hari Oran...

 

Association football club in England Football clubNew SalamisFull nameNew Salamis Football ClubFounded1971; 53 years ago (1971)GroundColes ParkCapacity3,000LeagueIsthmian League North Division2022–23Isthmian League North Division, 9th of 20 Home colours New Salamis Football Club is a football club based in Bowes Park, London, England. They are currently members of the Isthmian League North Division and play at the Coles Park, White Hart Lane, London, groundsharing with Har...

4th and 6th Prime Minister of Great Britain, 1754–56 and 1757–62 The Duke of Newcastle redirects here. For other holders of the title, see Duke of Newcastle. His GraceThe Duke of NewcastleKG PC FRSPortrait by William Hoare, c. 1750Prime Minister of Great BritainIn office29 June 1757 – 26 May 1762MonarchsGeorge IIGeorge IIIPreceded byThe Duke of DevonshireSucceeded byThe Earl of ButeIn office16 March 1754 – 11 November 1756MonarchGeorge IIPreceded byHenry Pelh...

 

City in Texas, United States This article is about the city in Texas. For the metropolitan area, see Greater San Antonio. For other uses, see San Antonio (disambiguation). City in Texas, United StatesSan AntonioCityDowntown San AntonioAlamo MissionRiver WalkEmily Morgan HotelTower of the AmericasFrost Bank CenterNorth Star MallSan Antonio Botanical Garden FlagSealCoat of armsNickname(s): San Antone[1][2][3][4] Alamo City, Military City USA, River City, The...

 

Эту статью предлагается удалить.Пояснение причин и соответствующее обсуждение вы можете найти на странице Википедия:К удалению/4 июня 2022.Пока процесс обсуждения не завершён, статью можно попытаться улучшить, однако следует воздерживаться от переименований или немотив�...

Peta lokasi Oldenzaal. Oldenzaal adalah sebuah gemeente Belanda yang terletak di provinsi Overijssel. Pada tahun 2006 daerah ini memiliki penduduk sebesar 31.295 jiwa. Lihat pula Daftar kota di Belanda Wikimedia Commons memiliki media mengenai Oldenzaal. lbsMunisipalitas di provinsi Overijssel Almelo Borne Dalfsen Deventer Dinkelland Enschede Haaksbergen Hardenberg Hellendoorn Hengelo Hof van Twente Kampen Losser Oldenzaal Olst-Wijhe Ommen Raalte Rijssen-Holten Staphorst Steenwijkerland Tubbe...

 

Eyang TiPoster film resmiSutradaraHerwin NoviantoProduserAgung HaryantoDitulis oleh Lottati Mulyani Herwin Novianto Pemeran Cut Beby Tshabina Widyawati SinematograferGunung Nusa PelitaPenyuntingFebby GozalPerusahaanproduksiKlikFilm ProductionsDistributorKlikFilmTanggal rilis 17 Desember 2021 (2021-12-17) Durasi80 menitNegaraIndonesiaBahasaBahasa Indonesia Eyang Ti adalah film drama Indonesia tahun 2021 yang disutradarai oleh Herwin Novianto dan ditulis oleh Herwin bersama Lottati Mulyani...

 

1994 single by Kylie Minogue Put Yourself in My PlaceSingle by Kylie Minoguefrom the album Kylie Minogue Released14 November 1994StudioAxis, Power Station, Whorga Musica (New York City)Genre Pop trip hop Length4:54Label Deconstruction Mushroom Songwriter(s)Jimmy HarryProducer(s)Jimmy HarryKylie Minogue singles chronology Confide in Me (1994) Put Yourself in My Place (1994) Where Is the Feeling? (1995) Music videoPut Yourself in My Place on YouTube Put Yourself in My Place is a song recorded b...

Condiment made from soybeans For the Vietnamese theater form, see Hát tuồng. This article includes a list of references, related reading, or external links, but its sources remain unclear because it lacks inline citations. Please help improve this article by introducing more precise citations. (March 2013) (Learn how and when to remove this template message) TươngGỏi cuốn with tươngAlternative namesSoybean pasteTypeSeasoningPlace of originVietnamAssociated cuisineVietnameseMain ing...

 

この記事は検証可能な参考文献や出典が全く示されていないか、不十分です。出典を追加して記事の信頼性向上にご協力ください。(このテンプレートの使い方)出典検索?: コルク – ニュース · 書籍 · スカラー · CiNii · J-STAGE · NDL · dlib.jp · ジャパンサーチ · TWL(2017年4月) コルクを打ち抜いて作った瓶の栓 コルク(木栓、�...

 

2020年夏季奥林匹克运动会波兰代表團波兰国旗IOC編碼POLNOC波蘭奧林匹克委員會網站olimpijski.pl(英文)(波兰文)2020年夏季奥林匹克运动会(東京)2021年7月23日至8月8日(受2019冠状病毒病疫情影响推迟,但仍保留原定名称)運動員206參賽項目24个大项旗手开幕式:帕维尔·科热尼奥夫斯基(游泳)和马娅·沃什乔夫斯卡(自行车)[1]闭幕式:卡罗利娜·纳亚(皮划艇)&#...

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Maret 2016. SD Negeri Alasombo 01InformasiJenisSekolah NegeriKepala SekolahDrs. Jiran PurwantoRentang kelasI - VIAlamatLokasiMojosari, Alasombo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah,  IndonesiaMoto SD Negeri Alasombo 01, merupakan salah satu Sekolah Dasar nege...

 

Minolta and Sony SLR A-mount prime lens Photographic lens Minolta AF 20mm f/2.8MakerMinolta, SonyTechnical dataTypePrimeFocal length20mmAperture (max/min)f/2.8 - f/22Close focus distance250 mmMax. magnification1/7.7Diaphragm blades7 circularConstruction10 elements in 9 groupsFeaturesApplicationNormal wide-aperture primePhysicalMax. length53 mmDiameter72 mmWeight285 gAccessoriesLens hoodbayonet, flowerHistoryIntroduction2006 SonyRetail infoMSRP679 USD Originally produc...

 

Questa voce sull'argomento centri abitati del Mississippi è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Ocean Springscity(EN) Ocean Springs, Mississippi Ocean Springs – Veduta LocalizzazioneStato Stati Uniti Stato federato Mississippi ConteaJackson AmministrazioneSindacoConnie Moran TerritorioCoordinate30°24′34.99″N 88°47′49.99″W30°24′34.99″N, 88°47′49.99″W (Ocean Springs) Altitudine7[1] m s.l.m. S...

Linde Tilia tomentosa, dibiakkan pada Morton Arboretum dekat Chicago Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Plantae (tanpa takson): Tracheophyta (tanpa takson): Angiospermae (tanpa takson): Eudikotil (tanpa takson): Rosid Ordo: Malvales Famili: Malvaceae Subfamili: Tilioideae Genus: TiliaL. Spesies Sekitar 30 Tilia ,linde atau namdar merupakan suatu genus yang terdiri dari kira-kira 30 spesies pohon asli di hampir seluruh wilayah Belahan Utara bersuhu sedang. Nama umumnya lime tree di kepulauan Britan...

 

One of the world's most powerful linear accelerators Los Alamos Neutron Science CenterField of researchMaterial science, Nuclear physics, and Particle physicsLocationNew MexicoAffiliationsLos Alamos National LaboratoryWebsitelansce.lanl.gov The Los Alamos Neutron Science Center (LANSCE), formerly known as the Los Alamos Meson Physics Facility (LAMPF), is one of the world's most powerful linear accelerators. It is located in Los Alamos National Laboratory in New Mexico in Technical Area 5...

 

Men's 35 kilometres walk at the 2023 World ChampionshipsVenueNational Athletics CentreDates24 AugustCompetitors49 from 26 nationsWinning time2:24:30Medalists  Álvaro Martín   Spain Brian Pintado   Ecuador Masatora Kawano   Japan← 20222025 → Events at the2023 World ChampionshipsTrack events100 mmenwomen200 mmenwomen400 mmenwomen800 mmenwomen1500 mmenwomen5000 mmenwomen10,000 mmenwomen100 m hurdleswom...

French novelist and art critic (1848–1907) Joris–Karl HuysmansHuysmans, c. 1895BornCharles-Marie-Georges Huysmans(1848-02-05)5 February 1848Paris, FranceDied12 May 1907(1907-05-12) (aged 59)Paris, FranceOccupationNovelistGenreFictionLiterary movementDecadentNotable worksÀ rebours (1884) Là-bas (1891) En route (1895) La cathédrale (1898)Signature Charles-Marie-Georges Huysmans (US: /wiːsˈmɒ̃s/,[1] French: [ʃaʁl maʁi ʒɔʁʒ ɥismɑ̃s]; 5 February 1848...

 

张敬焘 张敬焘(1914年—2002年12月24日),男,山东淄博人,中华人民共和国政治人物,中国共产党党员。 生平 张敬焘1914年生于博山县(今山东省淄博市博山区)。其父张耀泰,字阶平,经营公记银号,为博山县商会常务委员、钱业公会会长。张敬焘早年就读于颜山中学(今山东省淄博第一中学)师范班,仅就读一年即因其父希望其继承家业,于1930年进入银号做学徒。1935�...