Charles Sweeney

Charles W. Sweeney
Gambar USAF
Lahir(1919-12-27)27 Desember 1919
Lowell, Massachusetts
Meninggal16 Juli 2004(2004-07-16) (umur 84)
Boston, Massachusetts
Pengabdian Amerika Serikat
Dinas/cabang Angkatan Udara Amerika Serikat
Korps Udara Angkatan Darat Amerika Serikat
Lama dinas1941–1976
Pangkat Mayor Jenderal
KomandanSkuadron Bombardemen ke-393
Sayap Penyerang Taktikal ke-102
Perang/pertempuranPerang Dunia II
Pengeboman Atom Hiroshima
Pengeboman Atom Nagasaki
PenghargaanSilver Star
Air Medal

Mayor Jenderal Charles W. Sweeney (27 Desember 1919 – 16 Juli 2004) adalah seorang perwira dalam Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat pada Perang Dunia II dan pilot yang menerbangkan Bockscar yang mengangkut bom atom Fat Man ke kota Jepang Nagasaki pada 9 Agustus 1945.

Grup Komposit ke-509

Sweeney menjadi instruktur dalam proyek pelatihan misi atom, Proyek Alberta, di Pangkalan Udara Tentara Wendover, Utah.

Lihat pula

Referensi

Daftar pustaka

  • Brooks, Lester. Behind Japan's Surrender: Secret Struggle That Ended an Empire. New York: McGraw-Hill Book Company, 1968.
  • Grayling, A.C. Among the Dead Cities. London: Bloomsbury, 2006. ISBN 0-7475-7671-8.
  • Miller, Merle and Abe Spitzer. We Dropped the A-Bomb. New York: Thomas Y. Crowell Company, 1946.
  • Olivi, Lt.Col.USAF(Ret) Fred J. Decision At Nagasaki: The Mission That Almost Failed. Privately Printed, 1999. ISBN 0-9678747-0-X.
  • Sweeney, Maj.Gen.USAF(Ret) Charles with James A. Antonucci and Marion K. Antonucci. War's End: an Eyewitness Account of America's Last Atomic Mission. New York: Avon Books, 1997. ISBN 0-380-97349-9.
  • Tomatsu, Shomei. 11:02 Nagasaki. Tokyo, Japan: Shashin Dojinsha, 1966.

Pranala luar