Panggungrejo, Kepanjen, Malang

Panggungrejo
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenMalang
KecamatanKepanjen
Kode pos
65163
Kode Kemendagri35.07.13.2008 Edit nilai pada Wikidata
Luas3 km²
Jumlah penduduk8,213 jiwa
Kepadatan2,399 jiwa/km²
Peta
Peta
Peta
Peta
Koordinat:


Panggungrejo adalah sebuah desa di wilayah Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang,Jawa Timur. Desa Panggungrejo adalah salah satu dari 18 Desa/Kelurahan di Kecamatan Kepanjen Kabupaten Malang dan terletak di bagian selatan Kabupaten Malang yang merupakan Ibu kota Kabupaten Malang. Secara administratif, Desa Panggungrejo terletak di wilayah Kecamatan Kepanjen Kabupaten Malang.

Batas wilayah Desa Panggungrejo adalah sebagai berikut:

Sebelah Utara: Desa Cempokomulyo

Sebelah Barat: Desa Jatikerto, Kromengan

Sebelah Selatan: Desa Mangunrejo

Sebelah Timur: Desa Kedung Pedaringan

Referensi