Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Manajemen informasi

Manajemen informasi adalah pengelolaan sumber daya informasi dari sekumpulan data menjadi informasi yang berguna dan dapat dimanfaatkan oleh suatu lingkungan organisasi. Pelaksana dari manajemen informasi adalah pihak manajemen.[1] Manajamen informasi dibutuhkan seiring dengan peningkatan kegiatan bisnis dan teknologi komputer yang berkembang pesat. Sumber daya manajemen informasi meliputi sumber daya fisik yang mencakup manusia, mesin, material dan uang. Selain itu, terdapat pula sumber daya konseptual yang meliputi data dan informasi.[2] Produk yang dihasilkan oleh manajemen informasi berupa literasi informasi dan literasi komputer. Informasi lama yang dikelola oleh manajemen informasi umumnya diganti dengan informasi-informasi terbaru.[3] Selain itu, informasi dan data yang tidak memiliki nilai guna oleh manajemen informasi akan dibuang pada waktu tertentu.[4]

Kebutuhan

Informasi telah menjadi salah satu kebutuhan dan sumber daya utama di dalam suatu organisasi. Manajemen informasi dilakukan sebagai dampak adanya pandangan ini.[5] Kebutuhan terhadap manajemen informasi dipengaruhi oleh dua hal. Pertama ialah peningkatan jumlah kegiatan bisnis, sedangkan yang kedua adalah pengembangan teknologi komputer yang berkembang dengan pesat. Peningkatan jumlah kegiatan bisnis disebabkan oleh beberapa hal. Kegiatan bisnis meningkat seiring dengan terbentuknya persaingan ekonomi di tingkat mancanegara yang kemudian juga membentuk ekonomi internasional. Sementara perkembangan teknologi komputer membuat para penggunanya dapat dengan mudah memanfaatkan komputer untuk mempermudah pekerjaan yang berkaitan dengan mengelola informasi.[6]

Kebutuhan akan manajemen informasi juga meningkat seiring peningkatan kompleksitas teknologi dan keterbatasan waktu dalam berbisnis. Berbagai teknologi bisnis yang canggih telah diterapkan pada berbagai tempat bisnis skala kecil dalam lingkungan masyarakat, misalnya kode batang di supermarket dan penerbangan serta anjungan tunai mandiri dan televisi sirkuit tertutup di gedung parkir. Sementara keterbatasan waktu terjadi akibat kecepatan kegiatan operasional yang terus meningkat. Keterbatasan waktu ini kemudian memunculkan kebiasaan yang meliputi penggunaan internet, telepon dan penjadwalan secara tepat waktu.[7]

Fungsi

Manajemen informasi mememiliki beberapa fungsi tertentu. Fungsi paling awal dari manajemen informasi adalah mengelola sistem pengolahan informasi atau transaksi yang telah usang menjadi sistem baru. Penyebab keusangan dari sistem ialah adanya teknologi baru.[8] Fungsi berikutnya dari manajemen informasi adalah mengelola sistem legasi. Manajemen informasi dalam hal ini berperan mengikuti kecepatan perubahan berbagai perangkat keras baru yang digunakan untuk mengelola informasi. Pihak manajemen informasi juga harus menggunakan data dan menampilkannnya secara multimedia. Sedangkan fungsi lanjutan dari manajemen informasi adalah membangun manajamen pangkalan data. Manajemen informasi juga harus mengelola paket pangkalan data yang digunakan untuk keperluan analisis data.[9]

Model

Manajemen informasi dapat digambarkan menjadi sebuah model sederhana. Model ini membentuk suatu sistem yang secara berurut berisi kegiatan perencanaan, pengorganisasian dan pengawasan. Ketiga unsur di dalam model ini membentuk sistem yang saling mempengaruhi dan saling bergantung satu sama lain.[10] Model manajemen informasi yang digunakan di dalam organisasi harus sesuai dengan ketentuan manajemen yang berlaku di dalam organisasi.[11]

Sumber daya

Sumber daya pada manajemen informasi meliputi manusia, material, mesin, uang, serta data dan informasi. Manusia, material, mesin dan uang termasuk sumber daya informasi yang bersifat fisik. Keempat jenis sumber daya ini memiliki bentuk yang nyata. Sementara data dan informasi termasuk sumber daya manajemen informasi yang bentuknya tidak nyata. Data dan informasi juga disebut sebagai sumber pengertian karena pemahaman atas data dan informasi dapat digunakan untuk mengelola sumber daya fisik.[12]

Teknologi

Manajemen informasi berkembang seiring berkembangnya kegiatan bisnis berbasis elektronik. Perusahaan-perusahaan mulai menggunakan teknologi informasi berbasis elektronik seiring meningkatnya persaingan ekonomi secara global. Manajemen informasi yang berbasis elektronik digunakan sebagai alat pengendali secara vertiikal maupun horizontal terhadap aliran informasi.[13] Penerapan sistem informasi dan teknologi yang digunakan oleh perusahaan disesuaikan dengan kondisi tugas-tugas yang diberikan dalam suatu pekerjaan. Pihak manajemen informasi memilih sistem informasi dan teknologi yang digunakan berdasarkan kemudahannya dalam menyelesaikan pekerjaan. Kelengkapan informasi disertai dengan tingkat keandalan dan validitas yang tinggi akan memudahkan pelaksanaan fungsi dari pihak manajemen yang utama di dalam perusahaan serta meningkatkan efisiensinya.[14]

Produk

Literasi komputer

Literasi komputer diperlukan oleh perancang sistem informasi manajemen untuk merancang suatu sistem manajemen informasi yang berbasis komputer. Program komputer yang digunakan pada manajemen informasi memerlukan kemampuan untuk menggunakan komputer.[15] Penggunaan komputer sebagai bagian dari manajemen informasi pertama kali diadakan pada tahun 1954. Pada awalnya, komputer hanya digunakan untuk keperluan pemrosesan data akuntansi yang berkaitan dengan daftar gaji. Setelah tahun 1974, program komputer berkembang pula untuk sistem informasi manajemen yang diawali di Amerika Serikat. Komputer yang digunakan pada saat itu sedikitnya berjumlah seratus ribu unit.[16]

Referensi

Catatan kaki

  1. ^ Ahmad dan Munawir 2018, hlm. 13-14.
  2. ^ Pamungkas, I. B., dan Putranto, A. T. (2021). Sistem Informasi Manajemen. Bandung: Penerbit Widina Bhakti Persada Bandung. hlm. 2. ISBN 978-623-6457-95-5. 
  3. ^ Wijoyo, dkk. 2021, hlm. 1.
  4. ^ Simarmata, J., dkk. (2020). Karim, Abdul, ed. Teknologi Informasi dan Sistem Informasi Manajemen. Yayasan Kita Menulis. hlm. 22. ISBN 978-623-6840-18-4. 
  5. ^ Purnama 2016, hlm. 3.
  6. ^ Ahmad dan Munawir 2018, hlm. 14.
  7. ^ Purnama 2016, hlm. 3-4.
  8. ^ Sudiro, Rahadian, dan Prima 2011, hlm. 19-20.
  9. ^ Sudiro, Rahadian, dan Prima 2011, hlm. 20.
  10. ^ Tyoso 2016, hlm. 43.
  11. ^ Tyoso 2016, hlm. 44.
  12. ^ Gaol 2008, hlm. 27.
  13. ^ Sudirman, dkk. 2020, hlm. 1.
  14. ^ Sudirman, dkk. 2020, hlm. 2.
  15. ^ Gaol 2008, hlm. 25-26.
  16. ^ Hakim, Lukman (2019). Anra, Yusdi, ed. Prinsip-Prinsip Dasar Sistem Informasi Manajemen: Dilengkapi Teori Dasar Sistem Informasi Manajemen Pendidikan (PDF). Jambi: CV. Timur Laut Aksara. hlm. 5. ISBN 978-602-53849-2-9. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2021-12-01. Diakses tanggal 2021-12-01. 

Daftar pustaka

Baca informasi lainnya:

RejosariDesaKantor Desa RejosariNegara IndonesiaProvinsiJawa TengahKabupatenKaranganyarKecamatanGondangrejoKode pos57188Kode Kemendagri33.13.13.2006 Luas15 km2Jumlah penduduk2350 jiwaKepadatan125 / km Rejosari adalah desa di kecamatan Gondangrejo, Karanganyar, Jawa Tengah, Indonesia. Pembagian wilayah Desa Rejosari terdiri dari dusun/dukuh: Genjikan Kricikan Mesen Ngamban Rejosari Sosogan Watuireng lbsKecamatan Gondangrejo, Kabupaten Karanganyar, Jawa TengahDesa Bulurejo Dayu Jatikuwung Jer…

Sergio I Ilustración de la Biblioteca comunal de Trento Papa de la Iglesia católica 15 de diciembre de 687 -8 de septiembre de 701Predecesor ConónSucesor Juan VICulto públicoFestividad 8 de septiembreVenerado en Iglesia católicaInformación personalNacimiento 650Palermo (Imperio bizantino)Fallecimiento 12 de septiembre de 701jul. Roma (Italia)[editar datos en Wikidata] Sergio I (Palermo, ¿?-Roma, 8 de septiembre de 701) fue el papa n.º 84 de la Iglesia católica de 687 a 701. Bi…

1795/96 Novel by Johann Wolfgang von Goethe This article includes a list of general references, but it lacks sufficient corresponding inline citations. Please help to improve this article by introducing more precise citations. (July 2013) (Learn how and when to remove this template message) You can help expand this article with text translated from the corresponding article in German. (May 2023) Click [show] for important translation instructions. View a machine-translated version of the Ge…

У этого термина существуют и другие значения, см. Черновцы (значения). Международный аэропорт Черновцы ИАТА: CWC – ИКАО: UKLN Информация Вид аэропорта гражданский Страна Украина Расположение Черновцы Дата открытия 1924 Высота НУМ +252 м Часовой пояс UTC+2 Сайт airportchernivtsi.cv.ua/… Карта CW…

Shield volcano Pago Pago Harbor has been eroded out of the southeastern portion of the caldera. Pago is a shield volcano in the center of Tutuila Island, the largest island of American Samoa in the South Pacific Ocean. The volcano was formed by subaerial eruptions between 1.54 and 1.28 million years ago.[1] It has been estimated that the volcano was as high as 3,937 feet (1,200 m) above sea level.[2] Activity on Pago Volcano ended with emplacement of trachyte bodies with age…

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (يونيو 2019) جاك بليس   معلومات شخصية اسم الولادة (بالإنجليزية: John Joseph Albert Bliss)‏  الميلاد 9 يناير 1882  فانكوفر  الوفاة 23 أكتوبر 1968 (86 سنة)   تيمبل سيتي، لوس أنجليس،

Lisia Góra Localidad Escudo Lisia GóraLocalización de Lisia Góra en PoloniaCoordenadas 50°05′12″N 21°01′16″E / 50.086667, 21.021111Entidad Localidad • País  PoloniaAltitud   • Media 254 m s. n. m.Población (2011)   • Total 3 139 hab.Huso horario UTC+01:00 y UTC+02:00[editar datos en Wikidata] Lisia Góra [ˈliɕa  ˈꞬura] es una aldea del condado de Tarnów, voivodato de Pequeña Polonia, en el sur de …

School in Covington, Kentucky, United States This article may rely excessively on sources too closely associated with the subject, potentially preventing the article from being verifiable and neutral. Please help improve it by replacing them with more appropriate citations to reliable, independent, third-party sources. (November 2016) (Learn how and when to remove this template message) Covington Latin SchoolCovingtonensis Latina ScholaCovington Latin School in 2023Address21 East 11th StreetCovi…

Стенфордський університет 37°25′39″ пн. ш. 122°10′12″ зх. д. / 37.42750000002777711° пн. ш. 122.17000000002778393° зх. д. / 37.42750000002777711; -122.17000000002778393Координати: 37°25′39″ пн. ш. 122°10′12″ зх. д. / 37.42750000002777711° пн. ш. 122.17000000002778393° зх. д. / 37.427500000…

Christopher Massey Información personalNombre de nacimiento Christopher Michael MasseyApodo El tripiante Nacimiento 26 de enero de 1990 (33 años) Atlanta, Georgia, Estados UnidosNacionalidad EstadounidenseCaracterísticas físicasAltura 1,77 m FamiliaHijos 3Familiares Kyle Massey (hermano menor)Información profesionalOcupación Comediante, rapero y actor de televisión Años activo desde 1994Seudónimo Chris MasseyInstrumento Voz [editar datos en Wikidata] Christopher Mass…

René Waldeck Rousseau kan verwijzen naar: René Waldeck-Rousseau (vader), Frans politicus, in 1870 burgemeester van Nantes René Waldeck-Rousseau (zoon), Frans politicus, premier van 1899 tot 1902, zoon van de voorgaande Bekijk alle artikelen waarvan de titel begint met René Waldeck-Rousseau of met René Waldeck-Rousseau in de titel. Dit is een doorverwijspagina, bedoeld om de verschillen in betekenis of gebruik van René Waldeck-Rousseau inzichtelijk te maken. Op deze…

Public broadcaster of Haiti Television channel Télévision Nationale d'HaïtiCountryHaitiProgrammingLanguage(s)French, Haitian CreoleOwnershipOwnerGovernment of HaitiHistoryLaunchedDecember 23, 1979; 43 years ago (1979-12-23)LinksWebsitewww.rtnh.ht[dead link] Télévision Nationale d'Haïti (TNH) is the state television broadcaster of Haiti.[1] Founded December 23, 1979, under the Ministry of Information and Coordination, it was Haiti's second television statio…

American college football season 2012 Illinois Fighting Illini footballConferenceBig Ten ConferenceDivisionLeaders DivisionRecord2–10 (0–8 Big Ten)Head coachTim Beckman (1st season)Co-offensive coordinatorBilly Gonzales (1st season)Co-offensive coordinatorChris Beatty (1st season)Defensive coordinatorTim Banks (1st season)Captains Graham Pocic Ashante Williams Home stadiumMemorial Stadium(Capacity: 60,670)Seasons← 20112013 → 2012 Big Ten Confere…

Archibald Gracie IV Información personalNacimiento 17 de enero de 1859, 15 de enero de 1858 o 1858 Mobile (Estados Unidos) Fallecimiento 4 de diciembre de 1912 o 1912 Nueva York (Estados Unidos) Causa de muerte Diabetes mellitus Sepultura Cementerio Woodlawn Nacionalidad EstadounidenseFamiliaPadre Archibald Gracie III EducaciónEducado en St. Paul's School Información profesionalOcupación Historiador, escritor, empresario y soldado Área Militar, historia y literatura [editar datos en Wi…

Railway station in Kumenan, Okayama Prefecture, Japan Yuge Station弓削駅Yuge Station, June 2009General informationLocationShimoyuge, Kumenan-cho, Kume-gun, Okayama-ken 709-3614JapanCoordinates34°55′31.83″N 133°57′28.22″E / 34.9255083°N 133.9578389°E / 34.9255083; 133.9578389Owned by West Japan Railway CompanyOperated by West Japan Railway CompanyLine(s)T Tsuyama LineDistance40.5 km (25.2 mi) from OkayamaPlatforms2 side platformsConnections Bus sto…

United States historic placeMarket CenterU.S. National Register of Historic PlacesU.S. Historic district Mayfair Theater on Howard Street, August 2011Show map of BaltimoreShow map of MarylandShow map of the United StatesLocation24 blocks surrounding the jct. of Howard and Lexington Sts., Baltimore, MarylandCoordinates39°17′33″N 76°37′15″W / 39.29250°N 76.62083°W / 39.29250; -76.62083Area114 acres (46 ha)Architectural styleEarly Republic, Mid 19th Cen…

2024 Japanese anime series Season of television series Classroom of the EliteSeason 3The logo of the third anime season.Country of originJapanReleaseOriginal networkAT-XOriginal releaseJanuary 3, 2024 (2024-01-03) –scheduled (scheduled)Season chronology← PreviousSeason 2List of episodes Classroom of the Elite is an anime television series adapted from the light novels of the same title written by Shōgo Kinugasa and illustrated by Shunsaku Tomose. The third season of the …

Micah 1← Jonah 4chapter 2 →In this Bible from about 1270, an initial V introduces the Old Testament book of Micah. The scene inside the letter illustrates the following text: The word of the Lord that came to Micah the Morasthite . . . The illuminator added details not mentioned in the text to his representation of the scene, showing the prophet Micah in bed while an angel, its hand raised in a gesture of speech, delivers the word of the Lord represented by a scroll. Although he ap…

For the novel, see Popcorn (novel). PopcornOriginal Nottingham Playhouse production window card, 1996Written byBen EltonDate premiered1996Place premieredNottingham PlayhouseNottingham, EnglandOriginal languageEnglishSubjectKillers determined to use movie director's art as justification for murderGenreComedySettingLos Angeles, California Popcorn is a 1998 play by English author Ben Elton adapted from his novel of the same title. References Neil Hopkins. Review: Popcorn, a play by Ben Elton. Retri…

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (ديسمبر 2018) خوان دينيس معلومات شخصية الميلاد 4 أبريل 1996 (27 سنة)  جينرال بيكو  الطول 1.70 م (5 قدم 7 بوصة) مركز اللعب مهاجم الجنسية الأرجنتين  معلومات النادي الن…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 18.118.120.206