Lashkargah

Lashkargah
لښکرګاه
Kota
Matahari terbenam di atas Sungai HelmandMasjid Lashkar Gah
Jalan Lashkar GahTaman Mirwais Nikka
Dari atas, kiri ke kanan: Matahari terbenam di atas Sungai Helmand; Masjid Lashkargah; Jalanan di Lashkargah; Taman Mirwais Nika.
Lashkargah di Afganistan
Lashkargah
Lashkargah
Letak di Afganistan
Koordinat: 31°34′59″N 64°22′9″E / 31.58306°N 64.36917°E / 31.58306; 64.36917
Negara Afganistan
ProvinsiProvinsi Helmand
Pemerintahan
 • Wali KotaMatiullah Baheer
Ketinggian
773 m (2,536 ft)
Populasi
 (2006)
 • Kota201.546
 • Perkotaan
276.831[1]
 [2]
Zona waktuUTC+4:30
Wilayah kekuasaan Taliban
Situs webwww.lashkargahmun.gov.af

Lashkargāh (bahasa Pashtun: لښکرګاه; bahasa Persia: لشکرگاه), dahulunya bernama Bost atau Boost (بست، بوست), adalah sebuah kota di wilayah barat daya Afganistan dan merupakan ibu kota dari Provinsi Helmand. Kota tersebut terletak di Distrik Laskargah, yang merupakan letak tempuran Sungai Arghandab dengan Sungai Helmand. Per tahun 2006, kota tersebut memiliki jumlah penduduk 201.546 jiwa.[2] Lashkargah dihubungkan oleh jalan utama antara kota Kandahar di sebelah timur, kota Zaranj yang berbatasan dengan Iran di sebelah barat, dan Farah di sebelah barat laut. Kota tersebut sebagian besar gersang dan terpencil. Namun, terdapat juga pertanian di sekitar sungai-sungai Helmand dan Arghandab. Bandar Udara Bost terletak di tepi barat Sungai Helmand, sekitar 5 mil (8,0 km) dari tempuran sungai Helmand dan Arghandab.

Referensi dan catatan kaki

  1. ^ "The State of Afghan Cities report2015". Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 October 2015. 
  2. ^ a b "B. Demography and Population" (PDF). United Nations Assistance Mission in Afghanistan and Afghanistan Statistical Yearbook 2006, Central Statistics Office. Afghanistan's Ministry of Rural Rehabilitation and Development. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2019-05-28. Diakses tanggal 2011-01-12. 

Pranala luar