Kompleks adalah suatu kesatuan yang terdiri dari sejumlah bagian, khususnya yang memiliki bagian yang saling berhubungan dan saling tergantung. Kompleks dapat merujuk pada:
kompleks (kimia), suatu struktur yang terdiri dari suatu atom pusat atau molekul yang berhubungan dengan ikatan koordinasi ke atom atau molekul di sekitarnya yang disebut ligan.
Halaman disambiguasi ini berisi artikel dengan judul yang sering dikaitkan dengan Kompleks. Jika Anda mencapai halaman ini dari sebuah pranala internal, Anda dapat membantu mengganti pranala tersebut ke judul yang tepat.