Joan Baez |
---|
Baez dalam sebuah penampilan tahun 2016 |
|
Nama lahir | Joan Chandos Baez |
---|
Lahir | 9 Januari 1941 (umur 83) |
---|
Asal | Staten Island, New York United States |
---|
Genre | folk, folk rock |
---|
Pekerjaan | singer, songwriter |
---|
Instrumen | vocals, guitar, piano, ukulele |
---|
Tahun aktif | 1958—present |
---|
Label | Vanguard (1960–1971) A&M (1972–1977) Portrait/CBS (1977–1981) Gold Castle (1987–1991) Virgin (1991–1993) Guardian (1995–2002) Koch (2003–present) |
---|
Artis terkait | Jackson Browne, Mary Chapin Carpenter, Judy Collins, Donovan, Bob Dylan, Mimi Fariña, the Grateful Dead, Janis Ian, the Indigo Girls, Odetta, Pete Seeger, Paul Simon, Dar Williams, Rocker T |
---|
Situs web | joanbaez.com |
---|
Joan Baez (lahir 9 Januari 1941) adalah seorang penyanyi lagu folk, penulis lagu dan aktivis atau pejuang hak sipil.[1] Dia dilahirkan di Pulau Staten, New York dari seorang ibu Skotlandia dan ayah Meksiko.[2] Ketika Joan dan kedua saudara perempuannya masih kecil, orang tuanya telah menjadi Quakers atau tokoh aktivis sosial.[2]
Karier musiknya dimulai pada tahun 1960, ketika dia melakukan pertunjukan solo di Newport Folk Festival. Pada tahun yang sama, dia melakukan konser pertamanya di New York dan merilis album pertamanya.[1] Pada 26 Maret 1968, dia menikah dengan David Harris, seorang aktivis, dan bercerai pada tahun 1971.[1] Beberapa isu dunia yang pernah diperjuangkan oleh Joan Baez adalah protes anti-perang, protes terhadap pemukulan anak-anak berkulit hitam di sekolah, dan menentang kebijakan pemerintah Amerika Serikat yang ikut campur dalam pemerintahan Vietnam dengan menahan 60% pajak penghasilan untuk kebutuhan militer.[1] Joan Baez merupakan artis dunia pertama yang tampil di Sarajevo sejak terjadinya perang sipil di daerah tersebut.[1]
Referensi
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Basis data ilmiah | |
---|
Lain-lain | |
---|