Grand Prix Italia 1978 adalah sebuah balapan Formula Satu yang gelar di Autodromo Monza pada tanggal 10 September 1978. Balapan ini dimenangi oleh Niki Lauda dari tim Brabham.[1] Di balapan ini pula pembalap Ronnie Peterson tewas akibat kecelakaan, James Hunt dari tim McLaren berusaha untuk mengeluarkan Peterson dari mobil yang terbakar.
Hasil lomba
Referensi
Pranala luar