Francis Michael FordePC (18 Juli 1890 – 18 Januari 1983) adalah seorang politikus asal Australia yang menjabat sebagai Perdana Menteri Australia dari 6 sampai 13 Juli 1945. Ia menjabat sebagai pelaksana jabatan setelah kematian John Curtin, dan merupakan perdana menteri dengan masa jabatan tersingkat dalam sejarah Australia.[1]
Carroll, Brian, Australia's Prime Ministers: From Barton to Howard, Rosenberg Publishing, 2004, ISBN1-877058-22-X
Hughes, Colin A (1976), Mr Prime Minister. Australian Prime Ministers 1901–1972, Oxford University Press, Melbourne, Victoria, Ch.16. ISBN0-19-550471-2
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Frank Forde.