Bertha Krupp

Bertha Krupp von Bohlen und Halbach
Bertha Krupp
LahirBertha Krupp
29 Maret 1886
Essen, Provinsi Rhein, Kerajaan Prusia, Kekaisaran Jerman
Meninggal21 September 1957(1957-09-21) (umur 71)
Essen, North Rhine-Westphalia, Jerman Barat
Kekayaan bersih283 juta (1913) (setara 1.46 miliar pada tahun 2009)
Suami/istri
Gustav Krupp von Bohlen und Halbach
(m. 1907)
Anak8
Orang tuaFriedrich Alfred Krupp (1854–1902)
Baroness Margrethe von Enden
Bertha dengan Gustav Krupp von Bohlen und Halbach, 1927
Bertha dan keluarganya, 1928, oleh Nicola Perscheid

Bertha Krupp von Bohlen und Halbach (29 Maret 1886 – 21 September 1957) dulunya adalah anggota keluarga Krupp, dinasti industri terkemuka Jerman pada abad ke-19 dan ke-20.[1] Sebagai anak tertua dari Friedrich Alfred Krupp, ia merupakan pewaris tunggal dari kerajaan industri Krupp dari tahun 1902 hingga 1943, walaupun suaminya, Gustav Krupp von Bohlen und Halbach lah yang menjalankan bisnis tersebut atas nama istrinya. Pada tahun 1943, kepemilikan perusahaan dialihkan ke anaknya, Alfried.

Biografi

Bertha Krupp lahir di Essen, yang telah menjadi tempat tinggal keluarga Krupp sejak abad ke-16. Ibunya adalah Baroness Margrethe von Enden. Pada saat Bertha lahir, bisnis keluarga Krupp masih dimiliki dan dikelola oleh Alfred. Pasca Alfred meninggal, ayah Bertha, Friedrich mewarisi bisnis tersebut. Adik Bertha, Barbara lahir pada tahun 1887 (meninggal tahun 1972), dan dengan tidak adanya keturunan laki-laki membuat masa depan perusahaan ini diragukan.

Friedrich Krupp meninggal dunia pada tahun 1902, dan menjadikan Bertha sebagai pewaris bisnis Krupp. Walaupun begitu, Bertha masih diragukan kemampuannya dalam memimpin bisnis Krupp yang sangat besar. Sehingga pada tahun 1907, Kaiser Wilhelm II dari Jerman berupaya mencari suami yang cocok untuk Bertha. Kaiser kemudian memperkenalkan Bertha dengan salah satu kenalannya, Gustav von Bohlen und Halbach, seorang diplomat profesional dari keluarga baik-baik. Keduanya kemudian menikah pada tanggal 7 Mei. Bertha pun menjadi pemilik bisnis Krupp, sementara Gustav menambahkan Krupp ke nama belakangnya, dan menjadi pemimpin bisnis Krupp. Barbara kemudian menerima kompensasi berupa uang.

Gustav dan Bertha memiliki delapan anak, yakni Alfried (1907–67), Arnold (1908-1909), Claus (1910–1940), Irmgard (1912–1998), Berthold (1913–87), Harald (1916–85), Waldtraut (1920–2005), dan Eckbert (1922–1945). Dari semua anaknya, hanya Alfried sebagai anak tertua yang menyandang nama belakang Krupp von Bohlen und Halbach, sementara anak-anak lain menyandang nama belakang von Bohlen und Halbach. Claus dan Eckbert gugur saat sedang bertugas di Perang Dunia II, sementara Harald menghabiskan sepuluh tahun di sebuah penjara di Uni Soviet.

Selama Perang Dunia I, Krupp memproduksi mortar besar yang digunakan oleh Angkatan Darat Jerman untuk membombardir benteng di Belgia dan Prancis. Pasukan Jerman menamai mortar tersebut Dicke Bertha ("Bertha Besar") sesuai nama Bertha Krupp von Bohlen und Halbach, sementara pasukan Sekutu menggunakan nama "Big Bertha," untuk menyebut semua artileri jarak jauh Jerman.[2] Walaupun begitu, "Big Bertha" masuk kamus karena Paris Gun, sebuah artileri Jerman yang berupa gabungan tiga barel artileri. Artileri ini dapat menjangkau jarak 75 mil, dan artileri ini pun mengejutkan masyarakat Paris pada 1917, karena sebelumnya hanya dapat diserang dari pesawat, sebab sebelumnya artileri hanya dapat menjangkau jarak 30 mil.

Setelah Gustav Krupp von Bohlen und Halbach menderita stroke pada tahun 1941, kesehatannya pun menurun drastis. Pada tahun 1943, Adolf Hitler mengeluarkan dekrit yang dikenal sebagai Lex Krupp, untuk mewariskan kepemilikan bisnis Krupp—yang penting terhadap upaya perang Jerman—dari Bertha ke anaknya, Alfried. Bertha kemudian membawa Gustav ke properti keluarga di Tirol, Austria, di mana mereka tinggal hingga perang berakhir.

Pada tahun 1945, Gustav dituntut sebagai kriminal perang, namun diputuskan tidak layak untuk menjalani persidangan. Ia kemudian meninggal pada tahun 1950. Alfried Krupp von Bohlen und Halbach kemudian dituntut atas kejahatan kemanusiaan, sehubungan dengan penggunaan industri Krupp dan perlakuan tidak layak terhadap tawanan kamp konsentrasi sebagai tenaga kerja paksa di pabrik Krupp—terutama di Berthawerk, sebuah pabrik di dekat kamp kerja paksa Markstadt. Ia pun divonis 12 tahun penjara dan semua hartanya disita. Ia hanya menjalani 5 tahun dalam penjara, sebelum dibebaskan pada tahun 1951 saat Komisioner Tinggi Amerika Serikat di Jerman, John J. McCloy, membatalkan vonisnya.

Pada tahun 1951, Bertha Krupp kembali ke Essen dengan Alfried, di mana Alfried melanjutkan kendali perusahaan dan dengan cepat mengembalikan posisi dominan Krupp di Jerman, walaupun tidak lagi memproduksi persenjataan. Bertha kemudian terkenal di kotanya, karena ia kerap memberi donasi dan mengadakan kunjungan ke pekerja Krupp dan keluarganya yang sakit atau terluka.

Bertha Krupp von Bohlen und Halbach meninggal di Essen pada tanggal 21 September 1957.[1] Ia kemudian dimakamkan di pemakaman keluarga.

Warisan

Pada saat meninggal, Bertha memiliki lima anak yang masih hidup dan beberapa cucu, namun hanya Alfried dan anaknya, Arndt yang berhak menyandang nama belakang Krupp. Pada tahun 1966, Arndt (1938–1986) menolak mewarisi perusahaan, sehingga ia kehilangan hak untuk memakai nama belakang Krupp. Karena itu lah, dengan meninggalnya anak Bertha, Alfried pada tahun 1967, nama belakang Krupp resmi punah. (Semua anggota keluarga dengan nama belakang Krupp adalah sepupu dari nenek moyang Alfried, yang berasal dari awal abad ke-19 atau lebih awal.)

Referensi

Bacaan lebih lanjut

Pranala luar

Read other articles:

Magnetic tape-based data storage technology An LTO-2 cartridge, from Fujifilm. The outer dimensions are 102.0 × 105.4 × 21.5 mm. An LTO-2 mechanism, from IBM. This drive fits in a 5.25 inch, Full-Height drive bay. Linear Tape-Open (LTO) is a magnetic tape data storage technology used for backup, data archiving, and data transfer. It was originally developed in the late 1990s as an open standards alternative to the proprietary magnetic tape formats that were available at the time. Upon intro...

Complexe nuragique de Palmavera Vue d'ensemble Localisation Pays Italie Région Sardaigne Province Sassari Coordonnées 40° 35′ 44″ nord, 8° 14′ 34″ est Géolocalisation sur la carte : Sardaigne Complexe nuragique de PalmaveraComplexe nuragique de Palmavera Géolocalisation sur la carte : Italie Complexe nuragique de PalmaveraComplexe nuragique de Palmavera Histoire Époque Âge du bronze modifier  Le complexe nuragique de Palmavera est u...

Chú bé đánh giàyThể loạiPhim hoạt hìnhKịch bảnDoãn ThànhĐạo diễnDoãn ThànhQuốc gia Việt NamNgôn ngữTiếng ViệtSản xuấtĐịa điểmHà NộiThời lượng10 phútĐơn vị sản xuấtS18AnimationTrình chiếuKênh trình chiếuVTV6Quốc gia chiếu đầu tiên Việt NamPhát sóng2009Thông tin khácChương trình sauGóc phố (2010)Liên kết ngoàiTrang mạng chính thức khác Chú bé đánh giày[1] là một phim hoạt hình ng

Historic building in Belgrade, Serbia National Bank BuildingЗграда Народне банкеView from outsideGeneral informationTown or cityBelgradeCountrySerbiaCoordinates44°49′07″N 20°27′14″E / 44.8185°N 20.4540°E / 44.8185; 20.4540Construction started1889Completed1890Opened15 March 1890; 133 years ago (1890-03-15) The National Bank building in Belgrade (Serbian: Зграда Народне банке у Београду, romanized...

Angkat besi pada Pesta Olahraga Asia Tenggara 2017LokasiKuala Lumpur Convention Centre Hall 3Lokasi Kuala Lumpur, MalaysiaTanggal28–30 Agustus 2017← 20132019 → Kompetisi angkat besi pada Pesta Olahraga Asia Tenggara 2017 di Kubanggan Lumpur akan berlangsung di Kuala Lumpur Convention Center.[1] Pertandingan 5 set medali diberikan dalam pertandingan berikut: 56 kg Putra 62 kg Putra 69 kg Putra 77 kg Putra 85 kg Putra Peraih medali Putra ...

Family of chess variants specially designed for three players Three-player chess (also known as three-handed, three-man, or three-way chess) is a family of chess variants specially designed for three players.[1] Many variations of three-player chess have been devised. They usually use a non-standard board, for example, a hexagonal or three-sided board that connects the center cells in a special way. The three armies are differentiated usually by color. Three-player chess variants (as ...

Letak San Antonio di Texas Untuk munisipalitas di Filipina, lihat San Antonio, Quezon. San Antonio merupakan nama kota di Amerika Serikat. Letaknya di bagian selatan. Tepatnya di negara bagian Texas. Pada tahun 2005, kota ini memiliki jumlah penduduk sebanyak 1.256.509 jiwa. Di daerah metropolitan, berjumlah 1.889.797 jiwa. Kota ini memiliki luas wilayah 1.067 km². Kota kembar Guadalajara, Meksiko Kaohsiung, Republik Tiongkok Kumamoto, Jepang Gwangju, Korea Selatan Las Palmas de Gran Ca...

Highway in the United States U.S. Route 13US 13 highlighted in redRoute informationLength517.81 mi[1] (833.33 km)Existed1926–presentMajor junctionsSouth end I-95 / I-295 near Fayetteville, NCMajor intersections US 70 in Goldsboro, NC US 64 near Bethel, NC US 17 near Williamston, NC I-64 in Norfolk, VA US 113 in Pocomoke City, MD US 50 near Salisbury, MD US 9 in Laurel, DE I-295 / US 40 near Wilmington, DE I-76...

Ghana Army infantry unit Ghana Regiment of InfantryActive1879–PresentCountry GhanaBranch Ghana ArmyTypeLine InfantryRoleLight InfantrySizeSix BattalionsGarrison/HQRHQ – Accra1st Battalion – Tema2nd Battalion – Takoradi3rd Battalion – Sunyani4th Battalion – Kumasi5th Battalion – Accra6th Battalion – TamaleEngagementsWorld War I East African Campaign Togoland Campaign Kamerun campaign World War II East African Campaign Burma Campaign United Nations Mission in LiberiaCo...

2004 single by Fabolous BreatheSingle by Fabolousfrom the album Real Talk B-sideIt's GangstaReleasedAugust 30, 2004 (2004-08-30)StudioRight Track Studios, New York CityLength 4:28 (album version) 3:32 (radio edit) Label Atlantic Desert Storm Songwriter(s) John Jackson Justin Smith Roger Hodgson Richard Davies Producer(s)Just BlazeFabolous singles chronology Badaboom (2004) Breathe (2004) Baby (2005) AudioBreathe on YouTube Breathe is a song by American rapper Fabolous, released...

Not to be confused with transit centers in Portland, Oregon. Portland Transportation CenterPortland, MaineDowneaster at Portland Transportation Center in 2010General informationLocation100 Thompson's Point RoadPortland, MaineUnited StatesCoordinates43°39′13″N 70°17′28″W / 43.65361°N 70.29111°W / 43.65361; -70.29111Owned byConcord Coach LinesLine(s)PAR Mountain BranchPlatforms1 side platformTracks2 (excluding storage tracks)Connections Concord Coach Lines Gr...

Academic unit of Umeå University This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Umeå Institute of Technology – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (April 2023) (Learn how and when to remove this template message) Umeå Institute of TechnologyTekniska högskolan i UmeåTypePublic UniversityEstablis...

Terminal 3 Bandar Udara Internasional Soekarno-HattaSuasana Terminal 3 Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta.Nama sebelumnyaTerminal 3 UltimateNama lainTerminal 3 UltimateInformasi umumJenisTerminal bandar udaraLokasiTangerangBantenIndonesiaKoordinat6°07′13″S 106°39′36″E / 6.120379°S 106.660107°E / -6.120379; 106.660107Koordinat: 6°07′13″S 106°39′36″E / 6.120379°S 106.660107°E / -6.120379; 106.660107RampungJuni 2016Di...

Questa voce o sezione sull'argomento Competizioni calcistiche non è ancora formattata secondo gli standard. Commento: Si invita a seguire il modello di voce Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Segui i suggerimenti del progetto di riferimento. Fußball-Bundesliga 1987-1988 Competizione Fußball-Bundesliga Sport Calcio Edizione 78ª Organizzatore DFB Date dal 31 luglio 1987al 21 maggio 1988 Luogo  Germania Ovest Partecipanti 18 Formula Girone unico...

محاولة انقلاب 1972 في جمهورية الكونغو   التاريخ 22 فبراير 1972  البلد جمهورية الكونغو  الموقع جمهورية الكونغو  تعديل مصدري - تعديل   في 22 فبراير 1972، قام فصيل موال لأنجي دياوارا بمحاولة انقلاب ضد الرئيس ماريان نغوابي.[1] وقد أدّى جاك يواكيم يومبي أوبانغو دورًا أسا�...

Wali Kota Palangka RayaPetahanaHera Nugrahayusejak 24 September 2023KediamanKantor Wali Kota Palangkaraya Jl Cilik Riwut Km 5,5 Palangkaraya Kalimantan TengahMasa jabatan5 tahunDibentuk18 September 1965Pejabat pertamaYanti SaconkSitus webpalangkaraya.go.id Berikut ini adalah Daftar Wali Kota Palangka Raya, yaitu: No Wali Kota[1] Mulai menjabat Akhir menjabat Prd. Wakil Wali Kota Ket. 1 Yanti Saconk 18 September 1965 18 Oktober 1965 1 2 Agoes Ibrahim 19 Oktober 1965 31 Agustus 196...

First-level administrative division of Russia Oblast in Central, RussiaKursk OblastOblastКурская область FlagCoat of armsCoordinates: 51°45′N 36°01′E / 51.750°N 36.017°E / 51.750; 36.017CountryRussiaFederal districtCentral[1]Economic regionCentral Black Earth[2]Administrative centerKurskGovernment • BodyOblast Duma[3] • Governor[3]Alexei Smirnov (acting)Area[4] • Total29,9...

Terdapat sebelas hari libur di Singapura: Tahun Baru Imlek (dua hari), hari libur Buddhis Waisak (satu hari), dua hari libur Islam Hari Raya Idul Fitri (1 Syawal) dan Hari Raya Idul Adha (10 Zulhijah), hari libur Hindu Deepavali (satu hari), dua hari libur Kristen Jumat Agung dan Hari Natal (25 Desember), dan hari libur sekuler Hari Tahun Baru, Hari Buruh dan Hari Nasional. Hari libur terebut disahkan sejak Undang-Undang Pekerjaan 1968 di Singapura. Hari-hari yang disahkan sebagai hari libur ...

Paghimo ni bot Lsjbot. Rubus chaerophylloides Siyentipikinhong Pagklasipikar Kaginharian: Plantae Kabahig: Tracheophyta Kahutong: Magnoliopsida Kahanay: Rosales Kabanay: Rosaceae Kahenera: 'Rubus' Espesye: ''Rubus chaerophylloides'' Siyentipikinhong Ngalan Rubus chaerophylloidesSprib. Kaliwatan sa rosa ang Rubus chaerophylloides.[1] Una ning gihulagway ni Franz Joseph Spribille.[2] Ang Rubus chaerophylloides sakop sa kahenera nga Rubus, ug kabanay nga Rosaceae.[1][...

Benteng Portugis Pintu masuk dari reruntuhan Benteng Portugis Lokasi di Jawa Tengah Informasi Lokasi Jepara. Negara  indonesia Koordinat 6°24′14″S 110°54′57″E / 6.4039499°S 110.9158676°E / -6.4039499; 110.9158676 Pemilik Pengelola Pemerintah Kabupaten Jepara Dibuat oleh Portugis Jenis objek wisata Wisata sejarah Gaya Benteng Benteng Portugis[1] adalah salah satu objek wisata andalan di Jepara. Benteng Portugis yang terletak di Desa Banyumanis ...