Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Anak Jalanan (seri televisi)

Anak Jalanan
Genre
SkenarioHilman Hariwijaya
CeritaHilman Hariwijaya
SutradaraAkbar Bhakti
Pemeran
Penggubah lagu temaAhmad Dhani, Firman Purnama
Lagu pembuka"Cinta Gila" oleh T.R.I.A.D
Lagu penutup
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode810
Produksi
ProduserElly Yanti Noor
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi60—150 menit
Rumah produksiSinemArt
DistributorMedia Nusantara Citra
Rilis asli
JaringanRCTI
Rilis12 Oktober 2015 (2015-10-12) –
1 Februari 2017 (2017-2-1)

Anak Jalanan adalah serial televisi Indonesia produksi SinemArt yang ditayangkan perdana 12 Oktober 2015 pukul 18.30 WIB di RCTI. Serial ini disutradarai oleh Akbar Bhakti dan dibintangi oleh Natasha Wilona, Ammar Zoni, dan Cut Meyriska.

Sinopsis

Poster Anak Jalanan versi Stefan William, Natasha Wilona, Cut Meyriska

Boy, seorang remaja pintar, berpenampilan keren dan gagah membuat ia diidolai banyak wanita. Ia juga merupakan ketua geng motor "Warrior". Tentu saja, Boy tidak terlalu menanggapi perasaan gadis-gadis yang memujanya. Di hatinya, hanya ada satu wanita, Adriana, mantan pacarnya yang sangat ia sayangi yang kemudian meninggalkannya karena memilih bersama pria yang jauh lebih tua dan kaya. Sikap Adriana yang seperti itu menyisakan luka yang dalam di hati Boy.

Sampai akhirnya Boy bertemu dengan Reva, gadis yang ditolongnya karena sempat terlibat kejar-kejaran dengan geng motor. Awalnya Boy terkejut saat tahu pengendara motor yang ditolongnya adalah seorang gadis cantik. Boy pun kagum dengan kelihaian Reva mengendalikan motornya. Sayangnya, Reva kesal sekali dengan Boy dan geng motornya karena telah menyebabkannya terlibat perselisihan antar geng motor. Geng Motor pimpinan Mondy menyangka Reva adalah anggota Warrior.

Boy tertohok dengan perkataan Reva. Ia jadi merasa bersalah karena bisa saja korban kesalahpahaman ini telah terjadi pada banyak orang, bukan hanya Reva. Boy pun berencana membubarkan geng motornya. Tentu saja hal ini ditentang oleh teman-temannya. Beberapa teman Boy berusaha memanfaatkan kesempatan itu untuk mengambil alih kepemimpinan Boy. Geng Warrior pun mulai terpecah.

Pemeran

Pemeran Peran
Natasha Wilona Revalina Putri
Ammar Zoni Rocky
Cut Meyriska Adriana
Immanuel Caesar Hito Mondy
Raya Kitty Raya
Ranty Maria Cinta
Marcella Daryanani Bella
Gerald Yo Haykal
Angga Putra Iyan
Cemal Faruk Alex
Mischa Chandrawinata Chandra
Hana Saraswati Cindy Natasya Putri
Adipura Bey
Umar Lubis Wirawan
Fathir Muchtar Rama
Yoelitta Palar Marissa
Devi Permatasari Rengganis
Meriam Bellina Cathy
Stefan William Boy Wirawan
Henny Timbul Irah
Mario Maulana Amir
Kathy Indera Melly
Jho Rizki Willy
Megan Domani Megan
Dylan Carr Rio
Omar Daniel Fahri
Donny Michael Tristan
Aryani Fitriana Kinar
Bryan Domani Adam
Farhan Petterson Raffi
Cindy Gulla Ami
Rizky Billar Dendi
Bella Nurmala Delisa
Anggie Miraclle Alice
Evan Marvino Oki
Robert Chaniago Ivan
Mezty Mez Devi
Sissy Firman Sri
Dinda Kanya Dewi Dinda
Fendy Pradana Wardana
Sigit Hardadi Ferdi
Rasyid Karim Babeh Karim
Nadien Natasha Nadin
Gledys Veronica Meti
Merry Mustaf Oma Alex
Bobby Saleh Malik Dadang
Aldo Bamar Diding
Malik Firmansyah Dudung
Ramita Nasution Nadia
Philip DeMay Dado
Nasar Anuz Dio
Windy Wulandari Ana
Adjie Pangestu Kobar
Yessy Kenyang Prapti
Irwan Chandra Marco
Giorgino Abraham Gino
Leon Dozan Dhani Dakar
Willy Dozan Billy Chong/Wasit MMA
Sheila Marcia Lady
Roger Danuarta Roger
Jonathan Frizzy Rey Moraga
Beby Tsabina Santi
Glenca Chysara Stella
Alodya Desi Clara
Salshabilla Adriani Angel
Billiand Wekan Baon
Amara Sophie Siti
Regina Kandou Epo
Riri Febrian Mita
Kevin Torsten Ariel
Setiawan Min Wawan
Harris Illano Vriza Donni
Clerence Chyntia Audry Sarah
Wina Marrino Miranda
Yanah Surti
Zoul Panjoul Otang
Mike Cello Bocin
Prayoga Alba Agis
Naufal Alnauf Naufal
Raihan Fadilla Zaki
Erick Wilson Bocel
Raffel Jordy Jordy
Alex Rio Joey
Ikbal Fauzi Edo
Martin Immanuel Rizal
Rizal Pamungkas Bayu
Menco Hidayat Wildan
Asyafriena Ukantas Danny
Diaz Iskandar Erik
Abdon Yonata Anton
Ronaldo De Febro Toni
El Yusuf Shahram Icang
Adryan Jacko Fauzi
Idris Abdul Syakur Bagong

Lagu tema

Judul Lagu Penyanyi Pencipta Produksi
"Cinta Gila" T.R.I.A.D Ahmad Dhani Republik Cinta Records
"Lagu Galau" Al Ghazali Ayu Rizki Yani Pelangi Records
"Amnesia" Firman Purnama
Keterangan
  Lagu tema Utama

Kontroversi

KPI memberi peringatan

KPI memberi peringan terhadap tayangan Anak Jalanan pada tanggal 24 November 2015, tayangan pada tanggal 11 November 2015 menayangkan adegan kekerasan secara intens dan eksplisit. Yaitu Seorang pria memukul dan menendang pria lain hingga terlempar. Selain itu juga kerap menampilkan adegan balap motor. KPI menilai tayangan dengan muatan tersebut sangat berbahaya untuk ditampilkan karena berpotensi ditiru khalayak yang menonton terutama oleh remaja.[1]

Dylan Carr ditangkap polisi

Dylan Carr ditangkap polisi pada 6 Januari 2016 karena kedapatan memiliki narkoba, Dylan Carr ditangkap oleh pihak Polres Jakarta Selatan. Ia ditangkap saat menuju lokasi syuting oleh jajaran petugas dari Polres Jakarta Selatan karena penyalahgunaan narkoba. Dylan kedapatan mengkonsumsi narkoba di lokasi syuting di kawasan Ceger, Jakarta Timur. Dari tes urine, ia positif menggunakan barang haram tersebut. Ditambahkan, saat Dylan ditangkap ada barang bukti berupa ganja bersamanya.[2][3]

KPI memberi teguran pertama

KPI memberi teguran tertulis terhadap tayangan Anak Jalanan pada tanggal 11 Januari 2016, tayangan pada tanggal 31 Desember 2015 menayangkan adegan seorang laki-laki berkelahi melawan sekelompok geng motor, pengeroyokan sampai pingsan. Selain itu, pada tanggal yang sama terdapat adegan seorang pria mengucapkan kata “tolol” dan “bego”. KPI Pusat menilai adegan tersebut berpotensi ditiru oleh remaja yang menonton dan berdampak negatif. Jenis pelanggaran ini dikategorikan sebagai pelanggaran atas perlindungan remaja dan penggolongan program siaran.[4]

KPI Pusat memutuskan bahwa program tersebut telah melanggar Pedoman Perilaku Penyiaran Komisi Penyiaran Indonesia Tahun 2012 Pasal 14 dan Pasal 21 Ayat (1) serta Standar Program Siaran Komisi Penyiaran Indonesia Tahun 2012 Pasal 15 Ayat (1) dan Pasal 37 Ayat (4) huruf a. Berdasarkan hal tersebut, KPI Pusat memutuskan menjatuhkan sanksi administratif Teguran Tertulis.[4]

Selain itu, pada tanggal 26 Desember 2015 pukul 19.16 WIB terdapat adegan seorang remaja wanita mencium pipi pasangannya. Selain itu pada tanggal 27, 28 dan 29 Desember 2015 serta 3 Januari 2016, KPI masih menemukan banyak adegan perkelahian antar geng motor.[4]

RCTI diminta segera mengubah tema cerita dalam program tersebut, karena muatan perkelahian antar geng dan percintaan remaja dapat membawa pengaruh buruk bagi remaja yang menonton acara tersebut. Jika tidak dapat mengubah tema cerita tersebut, maka program siaran tersebut hanya dapat ditayangkan pada jam tayang dewasa, yakni pukul 22.00-03.00 waktu setempat.[4]

KPI memberi teguran kedua

Setelah pada 11 Januari 2016 KPI memberi teguran tertulis, pada tanggal 12 Februari 2016 KPI kembali memberikan teguran tertulis terhadap tayangan Anak Jalanan. Tayangan pada tanggal 22 Januari 2016 menayangkan adegan 2 orang pria yang melakukan gaya bebas menggunakan motor. Selain itu, terdapat adegan kejar-kejaran antara 3 orang pria yang menggunakan motor dengan kecepatan tinggi di jalan raya. KPI Pusat menilai muatan demikian dapat memberikan dampak negatif dan berpotensi ditiru oleh khalayak yang menonton khususnya remaja. Jenis pelanggaran ini dikategorikan sebagai pelanggaran atas perlindungan remaja dan penggolongan program siaran.[5][6]

Selain itu, pada tanggal 27 Januari 2016 KPI juga menemukan adegan perkelahian secara eksplisit yang dilakukan oleh sekelompok pria. KPI Pusat memutuskan bahwa program tersebut telah melanggar Pedoman Perilaku Penyiaran Komisi Penyiaran Indonesia Tahun 2012 Pasal 14 dan Pasal 21 Ayat (1) serta Standar Program Siaran Komisi Penyiaran Indonesia Tahun 2012 Pasal 15 Ayat (1) dan Pasal 37 Ayat (4) huruf a. Berdasarkan hal tersebut, KPI Pusat memutuskan menjatuhkan sanksi administratif Teguran Tertulis Kedua.[5][6]

Penghargaan dan nominasi

Tahun Penghargaan Kategori Penerima Hasil Ref.
2016 Indonesian Television Awards 2016 Sinetron Terpopuler Anak Jalanan Menang
Aktor Terpopuler Stefan William Nominasi
Aktris Terpopuler Natasha Wilona
Panasonic Gobel Awards 2016 Drama Seri Terfavorit Anak Jalanan Menang
Aktor Terfavorit Stefan William Nominasi
Aktris Terfavorit Natasha Wilona
Nickelodeon Indonesia Kids' Choice Awards 2016 Aktor Terfavorit Stefan William Menang
Aktris Terfavorit Natasha Wilona
Aktor Terfavorit Immanuel Caesar Hito Nominasi
Aktris Terfavorit Raya Kitty
Silet Awards 2016 Sinetron Tersilet Anak Jalanan Menang
Pasangan Sinetron Tersilet Mondy & Raya (Immanuel Caesar Hito & Raya Kitty) Nominasi
Iyan & Melly (Angga Putra & Kathy Indera)
Pemeran Pembantu Tersilet Henny Timbul (Bi Irah) Menang
Pemeran Orangtua Tersilet Adipura (Mas Bey) Nominasi
Fathir Muchtar (Abah Rama)
Yoelitta Palar (Marissa/Macan) Menang
Idola Baru Tersilet Immanuel Caesar Hito
Natasha Wilona Nominasi

Referensi

Pranala luar

Baca informasi lainnya:

Mappa delle regioni danesi per indice di sviluppo umano, 2017.      > 0,950      0,925 – 0,950      0,915 – 0,925      0,905 – 0,915      < 0,905 Questa è una lista delle regioni della Danimarca per Indice di sviluppo umano 2018.[1] Pos. Regione HDI (2018) Comparabile con[2] Very high human development 1 Hovedstaden 0.950  Norvegia,  …

1969 song by Peter Sarstedt This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Where Do You Go To (My Lovely)? – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (July 2009) (Learn how and when to remove this template message) Where Do You Go To (My Lovely)?Single by Peter Sarstedtfrom the album Peter Sarstedt B-sideMo…

Герб Томилівки ДеталіЗатверджений 27 липня 2004Корона золота сільськаЩит іспанськийІнші елементи червоний козацький хрест, три восьмипроменеві зірки, молодик, червона корона, червона шабля Герб Томи́лівки — один з офіційних символів села Томилівка Білоцерківського ра

Este artículo o sección necesita referencias que aparezcan en una publicación acreditada.Este aviso fue puesto el 1 de marzo de 2021. Movimiento de Unidad RevolucionariaLíder Moisés HassanFundación 1988Ideología SocialismoSandinismoPosición Izquierda políticaPaís  NicaraguaColores      Rojo[editar datos en Wikidata] El Movimiento de Unidad Revolucionaria (MUR) es un partido político de izquierda en Nicaragua, fundado en 1988 por el doctor Moisés Has…

Опис диригент Буковинського ансамблю Кушніренко А.М. з дружиною - солісткою хору Джерело власний архів Час створення 1973 Автор зображення Кушніренко А.М. Ліцензія Це зображення було добровільно передане в суспільне надбання його автором — Кушніренко А.М.. Кушніренко А.М.…

جوناثان غروف (بالإنجليزية: Jonathan Groff)‏    معلومات شخصية اسم الولادة (بالإنجليزية: Jonathan Drew Groff)‏  الميلاد 26 مارس 1985 (38 سنة)  لانكستر  الإقامة نيويورك  مواطنة الولايات المتحدة  الحياة العملية المهنة مغني،  ومؤدي أصوات،  وكاتب سيناريو،  وممثل مسرحي،  ومم…

Railway line in England, closed 1965 Though Grange Court Station was closed with the rest of the line in 1964, the tracks leading onto the Gloucester to Newport Line still remain. TransBus Trident ALX400 on service 32 to Gloucester at Five Ways, Ross-on-Wye adjacent to the bridge abutment which carried the railway through the town. vteHereford, Ross and Gloucester Railway Legend Welsh Marches line (S&HR) Cotswold Line (OW&WR) Hereford, Hay & Brecon Rly Hereford Barrs Court Hereford B…

La regio X était une des regions administratives avec lesquelles Auguste divisa l'Italie autour de l’an 7, communément dénommée aujourd’hui regio X Venetia et Histria. Dénomination Les dénominations des régions augustéennes (œuvre d’Auguste) n’étaient que numériques, et seules les sources académiques actuelles attribuent au nom romain officiel un adjectif qui désigne le territoire. À la région fut ajouté l’adjectif venetia, pour les Vénètes, la population qui vivait d…

Japanese slang term for Akihabara style Akiba-chan redirects here. For the anime, see Akiba-chan (TV series). This article's tone or style may not reflect the encyclopedic tone used on Wikipedia. See Wikipedia's guide to writing better articles for suggestions. (October 2017) (Learn how and when to remove this template message) Akihabara in 2007 GiGO, a large Sega game center in Akihabara Tokyo, Japan Akiba-kei (Japanese: 秋葉系) or Akiba-chan (アキバちゃん) is a Japanese slang term for…

Scottish painter Alexander CarseSelf-portrait, 1811, oil on steelBornc. 1770Innerwick, East Lothian, ScotlandDiedFebruary 1843 (aged 72–73)ChildrenWilliam Carse, James Howe Carse Alexander Carse (c. 1770 – February 1843) was a Scottish painter known for his scenes of Scottish life. His works include a large canvas of George IV's visit to Leith and three early paintings of football matches. Life Carse was born in Innerwick in East Lothian to William and Catherine Carse, and was bapti…

Aged garlic For the plant, see Allium nigrum. This article is missing information about black garlic oil (māyu / マー油). Please expand the article to include this information. Further details may exist on the talk page. (July 2020) Black garlic Black garlic is a type of aged garlic that is colored deep brownish-black. The process is of East Asian origin. It is made by placing garlic (Allium sativum) in a warm, moist, controlled environment over the course of several weeks, a process that pr…

Standbeeld van Heinrich von Stephan op postzegel De posterijenhervormer Heinrich von Stephan met de keten en het grootlint van de Orde van de Rode Adelaar Heinrich von Stephan (Stolp, 7 januari 1831 – Berlijn, 8 april 1897) was algemeen postdirecteur van het Duitse Keizerrijk, die het Duitse postsysteem ingrijpend reorganiseerde. Hij was betrokken bij de oprichting van de Wereldpostunie. Keizer Wilhelm II nam hem op in de exclusieve Wilhelm-Orde. In 1872 richtte hij het nog altijd bestaande Mu…

قضاء عرجان  - قضاء -  تقسيم إداري البلد الأردن  [1] المحافظة محافظة عجلون لواء لواء قصبة عجلون إحداثيات 32°23′48″N 35°45′14″E / 32.39679°N 35.75389°E / 32.39679; 35.75389  السكان التعداد السكاني 21742 نسمة (إحصاء 2015)   • الذكور 11155   • الإناث 10587   • عدد الأسر 4216 الر…

See also Anna (daughter of Boris I). AnnaАннаParentKhan Presian IRelativesBoris I of Bulgaria (brother) The depiction of Anna's brother Boris. Monastery of Saint Naum. Anna (in Bulgarian: Анна) was a Bulgarian noble lady and the daughter of the Khan of Bulgaria. She lived in the 9th century. Life Anna was a daughter of the Khan Presian I of Bulgaria (Персиян), who was a pagan. Her mother’s name is unknown, whilst her grandfather was called Zvinitsa.[1][2] The ori…

Untuk kegunaan lain, lihat Sampoerna. PT Hanjaya Mandala Sampoerna TbkJenisPublikKode emitenIDX: HMSPIndustriRokokTembakauNikotinTarPemanas TembakauDidirikan13 Maret 1913 di SurabayaPendiriLiem Seeng TeeKantorpusatJl. Rungkut Industri Raya No. 18Surabaya, Jawa TimurTokohkunciVassilis Gkatzelis (Presiden Direktur)John Gledhill (Presiden Komisaris)ProdukMarlboroA MildDji Sam SoeSampoerna KretekMagnum FilterMagnum MildPanamas KretekIQOSPendapatan Rp 106.741 Triliun (FY 2018)Laba bersih Rp 13.538 Tr…

Wakil Bupati LabuhanbatuPetahanaHj. Ellya Rosa Siregar, S.Pd., M.M.sejak 13 September 2021Masa jabatan5 tahunDibentuk2000Pejabat pertamaDrs. H. JaaliluddinSitus webwww.labuhanbatukab.go.id Berikut ini adalah daftar Wakil Bupati Labuhanbatu dari masa ke masa. No Wakil Bupati Mulai Jabatan Akhir Jabatan Prd. Ket. Bupati 1 Drs. H.Jaaliluddin 2000 2005 1   Kolonel Inf. (Purn.) H.Tengku Milwan 2 H.SudarwantoS.P. 2005 2010 2   3 Suhari PaneS.IP. 19 Agustus 2010 19 Agustus 2015 3   …

Fiji international rugby league footballer & national coach Joe DakuitogaDakuitoga at the 2008 World CupPersonal informationFull nameJosaia Rabele DakuitogaBorn (1965-09-25) 25 September 1965 (age 58)FijiPlaying informationPositionWing, Second-row Club Years Team Pld T G FG P 1994–95 Penrith Panthers 7 1 0 0 4 1995–96 Sheffield Eagles Total 7 1 0 0 4 Representative Years Team Pld T G FG P 1995–96 Fiji 4 1 0 0 4 Coaching information Representative Years Team Gms W D L W% 2…

Species of fish Purple labeo Conservation status Least Concern (IUCN 3.1)[1] Scientific classification Domain: Eukaryota Kingdom: Animalia Phylum: Chordata Class: Actinopterygii Order: Cypriniformes Family: Cyprinidae Subfamily: Labeoninae Genus: Labeo Species: L. congoro Binomial name Labeo congoroW. K. H. Peters, 1852 Synonyms Labeo rubropunctatus Gilchrist & Thompson, 1913 Labeo ulangensis Steindachner, 1914 The purple labeo or purple mudsucker (Labeo congoro) is a relat…

Austrian handballer Johanna Schindler Personal informationBorn (1994-07-08) 8 July 1994 (age 29)Vienna, AustriaNationality AustrianHeight 1.71 m (5 ft 7 in)Playing position Left backClub informationCurrent club Hypo NiederösterreichNumber 9Senior clubsYears Team2001-2016 Union Korneuburg2016-2020 Frisch Auf Göppingen2020- Hypo NiederösterreichNational teamYears Team Apps (Gls)2013– Austria 52 (26) Johanna Schindler (born 8 July 1994) is an Austrian handballer for Hypo Ni…

Artist's book by Edward Ruscha Twentysix Gasoline Stations AuthorEd RuschaCountryUSLanguageEnglishGenreArtists' booksPublisherNational Excelsior PressPublication date1963Media typeBookPages48OCLC20409845 Twentysix Gasoline Stations is the first artist's book by the American pop artist Ed Ruscha. Published in April 1963[1] on his own imprint National Excelsior Press,[2] it is often considered to be the first modern artist's book,[3] and has become famous as a precurso…

Kembali kehalaman sebelumnya

Lokasi Pengunjung: 52.14.126.74