Altran

Altran
Société anonyme (EuronextALT)
IndustriKonsultasi dalam teknik canggih, teknologi dan R&D
Didirikan1982
Kantor pusatNeuilly-sur-Seine
Tokoh kunci
Dominique Cerutti, CEO
Karyawan
56,693
Situs webwww.altran.com

Altran adalah sebuah perusahaan konsultan teknik. Perusahaan ini didirikan di Prancis pada tahun 1982 oleh Alexis Kniazeff dan Hubert Martigny.

Pada 2018, Altran menghasilkan penjualan sebesar 2,916 miliar euro. Per 31 Desember 2018, Altran mempekerjakan 56.693 orang di seluruh dunia. Sejak 18 Juni 2015, perusahaan ini dikelola oleh Dominique Cerutti.[1]

Catatan kaki

Pranala luar