}}
...uthe! adalah album solo studio Ruth Sahanaya keempat yang dirilis pada tahun 1996. Album ini berisi 10 buah lagu, antara lain hits singel Bawa Daku Pergi dan Sayang dan Kumiliki yang diiringi oleh saksofon Dave Koz.
Daftar lagu
- Bawa Daku Pergi
- Jangan Semudah Ini
- O Betapa
- Terlalu Indah
- Selalu Bersama
- Sayang dan Kumiliki (feat Dave Koz)
- Peluklah
- Bawa Daku Pergi (extended version)
- Selangkah Cinta
- Biarkan Cintaku
Pranala luar