Tragedi Jambo Keupok

Tragedi Jambo Keupok pada 17 Mei 2003 adalah sebuah peristiwa pelanggaran HAM berat yang terjadi di Jambo Keupok, Bakongan, Aceh Selatan.[1] Sebanyak 16 orang penduduk sipil tak berdosa mengalami penyiksaan, penembakan, pembunuhan di luar proses hukum (extrajudicial killing) dan pembakaran serta 5 orang lainnya turut mengalami kekerasan oleh anggota TNI, Para Komando (PARAKO) dan Satuan Gabungan Intelijen (SGI).[2]

Peristiwa

Peristiwa ini diawali setelah sebelumnya ada informasi dari seorang informan (cuak) kepada anggota TNI bahwa pada tahun 20012002, Desa Jambo Keupok termasuk salah satu daerah basis Gerakan Aceh Merdeka (GAM). Informasi tersebut kemudian ditindaklanjuti oleh aparat keamanan dengan melakukan razia dan menyisir kampung-kampung yang berada di Kecamatan Bakongan.[3]

Dalam operasinya, aparat keamanan sering melakukan tindak kekerasan terhadap penduduk sipil; seperti penangkapan, penghilangan orang secara paksa, penyiksaan dan perampasan harta benda. Puncaknya adalah ketika pada 17 Mei 2003, sekitar pukul 7 pagi, sebanyak 3 (tiga) truk reo berisikan ratusan pasukan berseragam militer dengan memakai topi baja, sepatu lars, membawa senjata laras panjang dan beberapa pucuk senapan mesin mendatangi desa Jambo Keupok dan memaksa seluruh pemilik rumah untuk keluar. Lelaki, perempuan, tua, muda, dan anak-anak semua disuruh keluar dan dikumpukan didepan rumah seorang warga.[4]

Para pelaku yang diduga merupakan anggota TNI Para Komando (PARAKO) dan Satuan Gabungan Intelijen (SGI) menginterogasi warga satu persatu untuk menanyakan keberadaan orang-orang GAM yang mereka cari. Ketika warga menjawab tidak tahu, pelaku langsung memukul dan menendang warga. Peristiwa tersebut mengakibatkan 4 warga sipil mati dengan cara disiksa dan ditembak, 12 warga sipil mati dengan cara disiksa, ditembak, dan dibakar hidup-hidup, 3 rumah warga dibakar, 1 orang perempuan terluka dan pingsan terkena serpihan senjata, 4 orang perempuan ditendang dan dipopor dengan senjata. Peristiwa ini juga membuat warga harus mengungsi selama 44 hari ke sebuah Masjid karena takut anggota TNI akan kembali datang ke desa Jambo Keupok.[5]

Setelah 10 tahun sesudah peristiwa tersebut, warga Jambo Keupok tidak memperoleh keadilan dari negara. Bahkan mereka hingga saat ini masih mengalami trauma. Banyak anak-anak korban yang tidak mampu melanjutkan pendidikan karena tidak memiliki biaya (berhenti pada SD, SLTP dan SLTA). Sementara, proses hukum terhadap para pelaku belum juga dilakukan.[6][7][8]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ "20 Tahun Tragedi Jambo Keupok di Aceh Selatan, TNI Membantai Warga - Acehkini.ID". 2023-05-18. Diakses tanggal 2023-10-04. 
  2. ^ SUARAKARYA.ID. "Penuntasan Kasus HAM Berat Terkendala Belum Terbentuk Peradilan HAM Adhoc". SUARAKARYA.ID (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-05-03. [pranala nonaktif permanen]
  3. ^ developer, mediaindonesia com (2016-09-07). "Komnas HAM: Pembunuhan Massal Terjadi di Jambo Keupok". mediaindonesia.com. Diakses tanggal 2020-05-03. 
  4. ^ "Napak Tilas Lokasi Pembantaian Jambo Keupok". ACEHKITA.COM (dalam bahasa Inggris). 2016-05-17. Diakses tanggal 2020-05-03. 
  5. ^ "Natalius Pigai: Ada Bukti Permulaan Yang Jadi Dasar Penetapan Tragedi Jambo Keupok Sebagai Pelanggaran HAM Berat". Rmol.id. Diakses tanggal 2020-05-03. [pranala nonaktif permanen]
  6. ^ Taufik, Mohamad. Taufik, Mohamad, ed. "Mengenang tragedi Jambo Keupok: 10 Tahun tanpa keadilan". Merdeka.com. Diakses tanggal 2020-05-03. 
  7. ^ Armenia, Resty. "Berkas Kasus Jambo Keupok Aceh Diserahkan ke Kejaksaan Agung". CNN Indonesia. Diakses tanggal 2020-05-03. 
  8. ^ Negara, Putera (2016-09-07). "Komnas HAM: Tragedi Jambo Keupok Harus Dibawa ke Pengadilan HAM". Okezone.com. Diakses tanggal 2020-05-03. 

Pranala luar

Read other articles:

Armando Vajushi Informasi pribadiTanggal lahir 3 Desember 1991 (umur 32)Tempat lahir Shkodër, AlbaniaTinggi 1,80 m (5 ft 11 in)Posisi bermain GelandangInformasi klubKlub saat ini Chievo VeronaNomor 11Karier junior2006–2009 Vllaznia ShkodërKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2009–2011 Vllaznia Shkodër 52 (8)2012–2014 Litex Lovech 86 (22)2015– Chievo Verona 0 (0)Tim nasional‡2009 Albania U-19 3 (1)2010–2012 Albania U-21 10 (1)2011– Albania 6 (1) * Penampila...

 

W

Halaman ini memuat artikel tentang huruf W dalam alfabet Latin. Untuk penggunaan lainnya, lihat W (disambiguasi). Lihat W, w di Wiktionary, kamus gratis. Alfabet Latindasar ISO AaBbCcDdEeFfGgHhIiJjKkLlMmNnOoPpQqRrSsTtUuVvWwXxYyZz lbs W adalah huruf Latin modern yang ke-23. Dalam bahasa Indonesia, huruf ini bernama we. Dalam Alfabet Fonetik Internasional, huruf W mewakili bunyi konsonan hampiran langit-langit belakang terbibirkan bersuara. Sejarah Buku cetakan tahun 1693 yang menggunakan u gan...

 

Kim BasingerBasinger di Perancis, September 1989LahirKimila Ann Basinger8 Desember 1953 (umur 70)Athens, Georgia, Amerika SerikatKebangsaan Amerika SerikatPekerjaanAktris, produserTahun aktif1969–1975 (model)1976–sekarang (aktris)Tinggi171 m (561 ft 1⁄2 in)Suami/istriRon Snyder ​(m. 1980⁠–⁠1989)​ Alec Baldwin ​(m. 1993⁠–⁠2002)​AnakIreland Eliesse Baldwin K...

Balu SankaranDr.P.S. Abdul Kalam Membawakan Padma Vibhushan kepada Prof. Sand Hybrids, 05 April 2007Lahir(1926-09-04)4 September 1926Tamil NaduMeninggal20 Juni 2012(2012-06-20) (umur 85)PekerjaanProfesor Emeritus Rumsah Sakit Santo Stefanus, DelhiSuami/istriSukanya Balu Sankaran adalah seorang profesor, ilmuwan dan penerima penghargaan Padma Shri dan Padma Vibushan. Ia membantu mendirikan perusahaan pembuat kaki palsu dan lembaga rehabilitasi. Biografi Sankaran lahir di Tamil Nadu pada ...

 

Aloys Grillmeier, S.J.Kardinal Diaken San Nicola in CarcereAwal masa jabatan26 November 1994Masa jabatan berakhir13 September 1998PendahuluPatrick Aloysius O'BoylePenerusZenon GrocholewskiImamatTahbisan imam24 Juni 1934Pelantikan kardinal26 November 1994PeringkatKardinal DiakenInformasi pribadiLahir(1910-01-01)1 Januari 1910Pechbrunn, Kerajaan Bayern, Kekaisaran JermanWafat13 September 1998(1998-09-13) (umur 88)Unterhaching, Bayern, JermanMakamPullach im Isartal, Bayern, JermanKewarganeg...

 

American businessman (1819–1887) Ben HolladayBornBenjamin Holladay(1819-10-14)October 14, 1819Nicholas County, Kentucky, U.S.DiedJuly 8, 1887(1887-07-08) (aged 67)Portland, Oregon, U.S.OccupationEntrepreneurSpouses Notley Ann Calvert ​ ​(m. 1839; died 1873)​ Lydia Esther Campbell ​ ​(m. 1849)​ Benjamin Holladay (October 14, 1819 – July 8, 1887)[1] was an American transportation businessman ...

Historic district in Iowa, United States United States historic placeCollege Square Historic DistrictU.S. National Register of Historic PlacesU.S. Historic district Kemper HallShow map of IowaShow map of the United StatesLocationRoughly bounded by Brady, Main, Harrison, 11th, and 15th Sts., Davenport, IowaCoordinates41°31′56″N 90°34′33″W / 41.53222°N 90.57583°W / 41.53222; -90.57583Area31 acres (13 ha)ArchitectMultipleArchitectural styleLate Victo...

 

Синелобый амазон Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:ЗавропсидыКласс:Пт�...

 

Natalie GlebovaLahirNatalia Vladimirovna Glebova11 November 1981 (umur 42)Tuapse, Republik Sosialis Federasi Soviet Rusia, Uni SovietKota asalToronto, Ontario, KanadaTinggi1,80 m (5 ft 11 in)[1]Anak1Pemenang kontes kecantikanGelarMiss Universe Canada 2005Miss Universe 2005Warna rambutCokelatWarna mataBiruKompetisiutamaMiss Universe Canada 2005 (pemenang)Miss Universe 2005 (pemenang) Natalie Glebova, terlahir sebagai Natalia Vladimirovna Glebova (bahasa Rusia&...

MRT station in Petaling Jaya, Selangor, Malaysia  KG08  Mutiara Damansara | MRT stationExterior view of the station above Persiaran Surian.General informationOther namesChinese: 珍珠白沙罗 Tamil: முத்தியாரா டாமன்சாராLocationPersiaran Surian Mutiara Damansara, Petaling Jaya, Kuala Lumpur, MalaysiaCoordinates3°9′18.62″N 101°36′31.66″E / 3.1551722°N 101.6087944°E / 3.1551722; 101.6087944Owned byMRT CorpL...

 

Pour les articles homonymes, voir Mangum (homonymie). Jeff MangumBiographieNaissance 24 octobre 1970 (53 ans)RustonNationalité américaineFormation Ruston High School (en)Activités Musicien, auteur-compositeur-interprète, chanteur, guitaristePériode d'activité depuis 1987Autres informationsMembre de Neutral Milk HotelCirculatory System (en)Instrument GuitareLabels Merge Records, Orange Twin (en)Genres artistiques Rock indépendant, rock alternatifSite web www.walkingwallofwords.com...

 

Сибирский горный козёл Научная классификация Домен:ЭукариотыЦарство:ЖивотныеПодцарство:ЭуметазоиБез ранга:Двусторонне-симметричныеБез ранга:ВторичноротыеТип:ХордовыеПодтип:ПозвоночныеИнфратип:ЧелюстноротыеНадкласс:ЧетвероногиеКлада:АмниотыКлада:СинапсидыКла�...

الدوري الأوروبي لكرة السلة شعار الدوري الأوروبي (دوري الخطوط الجوية التركية) الجهة المنظمة اتحاد الدوريات الأوروبية لكرة السلة  [لغات أخرى]‏  تاريخ الإنشاء 1958 الرياضة كرة سلة القارة أوروبا عدد الفرق 31 أحدث بطل ريال مدريد (اللقب الحادي عشر) الأكثر فوزا ريال مدريد ...

 

Honors in the Socialist Republic of Vietnam Not to be confused with Labor Order. For other uses, see Hero of Labour. This article uses bare URLs, which are uninformative and vulnerable to link rot. Please consider converting them to full citations to ensure the article remains verifiable and maintains a consistent citation style. Several templates and tools are available to assist in formatting, such as reFill (documentation) and Citation bot (documentation). (September 2022) (Learn how and w...

 

Jacques Aubuchon nel film Tempeste sotto i mari (1953) Jacques Aubuchon (Fitchburg, 30 ottobre 1924 – Woodland Hills, 28 dicembre 1991) è stato un attore statunitense. Ha recitato in 17 film dal 1953 al 1989 ed è apparso in oltre cento produzioni televisive dal 1953 al 1984. Fu accreditato anche con i nomi Jac Aubuchon e Jaques Aubuchon.[1] Indice 1 Biografia 2 Filmografia 2.1 Cinema 2.2 Televisione 3 Doppiatori italiani 4 Note 5 Altri progetti 6 Collegamenti esterni Biografia Jac...

Ostoja Otrokov, Castle of Scibor-Marchocki family Ignacy Ścibor Marchocki (1755–1827) of the Clan of Ostoja[1] was a Polish noble, famous in the first quarter of the nineteenth century. Ścibor Marchocki proclaimed his estates in Podolia as an independent state and installed pillars on its borders with name plates that identified that this was “The border of Minkowce state”. He was a benefactor for his peasants; he liberated them from serfdom and was concerned about their house...

 

Scientology term Part of a series onScientology General Scientology Dianetics Timeline History L. Ron Hubbard Publications Glossary Beliefs and practices Thetan Auditing Bridge to Total Freedom OT Xenu Ethics and justice Church of Scientology Officials and staff Sea Org David Miscavige Controversies Litigation Status by country Suppressive person Disconnection Fair game RPF The Hole Office of Special Affairs Guardian's Office War on psychiatry More MEST is an acronym for matter, energy, space...

 

English actress (born 1985) Keira KnightleyOBEKnightley in 2011BornKeira Christina Knightley (1985-03-26) 26 March 1985 (age 39)London, EnglandOther namesKeira Christina Righton[1]EducationTeddington SchoolEsher CollegeOccupation(s)Actress, activist, model, singer, philanthropistYears active1991–presentWorksFull listSpouse James Righton ​(m. 2013)​Children2ParentsWill Knightley (father)Sharman Macdonald (mother)AwardsFull list Keira Chris...

Marcello Mastroianni alla Mostra del Cinema di Venezia del 1990 Marcello Mastroianni, all'anagrafe Marcello Vincenzo Domenico Mastroianni (Fontana Liri, 26 settembre 1924[1] – Parigi, 19 dicembre 1996), è stato un attore italiano. È stato fra i maggiori interpreti italiani, nonché uno dei più conosciuti e apprezzati all'estero[2] dagli anni sessanta in poi, soprattutto per i ruoli da protagonista nei film di Federico Fellini e per le pellicole recitate in coppia con Soph...

 

WodongaVictoriaJalan utama WodongaWodongaLocation in VictoriaKoordinat36°07′17″S 146°53′17″E / 36.12139°S 146.88806°E / -36.12139; 146.88806Jumlah penduduk38.949 (sensus 2021)[1] • Kepadatan104,98/km2 (271,9/sq mi)Didirikan1852Kode pos3690Ketinggian152 m (499 ft)Luas37,1 km2 (14,3 sq mi)Zona waktuAEST (UTC+10) • Musim Panas (DST)AEDT (UTC+11)Letak 559 km (347 mi) sebelah SW Sydney 324 k...