Siap pakai

Pakaian siap pakai

Siap pakai atau prêt-à-porter (bahasa Prancis: siap pakai) merupakan istilah untuk pakaian yang dijual dalam keadaan selesai dan ukuran standar. Beberapa rumah mode membuat jalur konveksi yang diproduksi massal, sementara garis eksklusif lainnya menawarkan pakaian dalam jumlah dan waktu yang terbatas. Untuk pakaian wanita, yang terakhir ini disebut haute couture.

Contoh rumah mode terkenal yang menciptakan garis haute-couture adalah Chanel, Dior, dan Lacroix.

Koleksi siap pakai biasa dihadirkan oleh rumah mode selama "minggu mode". Kata ini digunakan di sebuah kota tertentu 2 kali setahun.

Lihat pula