Robin David Sachs (5 Februari 1951 – 1 Februari 2013)[3][4] adalah seorang aktor Inggris.[2]
Sachs lahir di London[2] dari aktor Leonard Sachs, yang lahir di Afrika Selatan, dan Eleanor Summerfield. Ia telah dua kali menikah: pertama dengan aktris Welsh Siân Phillips (1979–1991)} dan, kedua, dengan Casey Defranco. Sachs dikenal karena perannya sebagai tukang sihir Ethan Rayne dalam Buffy the Vampire Slayer.
Ia wafat karena serangan jantung pada 1 Februari 2013.[4]
Filmografi
Referensi
Pranala luar
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Lain-lain | |
---|