Pulau Margarita (Isla de Margarita, pengucapan bahasa Spanyol: [marɣaˈɾita]) merupakan pulau terbesar di Negara Bagian Nueva Esparta, Venezuela. Pulau ini berada wilayah perairan Laut Karibia. Ibu kota Nueva Esparta, La Asunción, berada di pulau ini.
Pariwisata
Tidak ada penerbangan langsung dari Eropa atau Amerika Utara ke pulau ini. Terdapat penerbangan dari daratan utama Venezuela, dari Caracas ke Bandar Udara Internasional Santiago Mariño, berada 25 kilometer (16 mi)* dari Porlamar.[1]
Referensi
Pranala luar
10°59′13″N 63°56′08″W / 10.98694°N 63.93556°W / 10.98694; -63.93556