Pengeras suara

Pengeras suara, penyuara, atau sepiker (bahasa Inggris: loud speaker, speaker) adalah transduser yang mengubah sinyal elektrik ke frekuensi suara melalui penggetaran komponen yang berbentuk membran untuk menggetarkan udara sehingga terjadilah gelombang suara yang terdengar sampai di gendang telinga dan dapat didengar sebagai suara.

Pengeras suara televisi

Pada setiap sistem penghasil suara, pengeras suara juga menentukan kualitas suara di samping peralatan pengolah suara sebelumnya yang masih berbentuk listrik dalam rangkaian penguat.

Sistem pada pengeras suara adalah suatu komponen yang mengubah kode sinyal elektronik terakhir menjadi gerakan mekanik. Dalam penyimpan suara pada kepingan CD, pita magnetik (tape), dan kepingan DVD, suara dapat direproduksi oleh pengeras suara yang dapat mengeluarkan suara. Pengeras suara adalah sebuah teknologi yang juga memberikan dampak sangat besar terhadap banyak budaya di berbagai negara.

Sistem crossover pada penyuara elektronik

Sistem pemisah frekuensi sinyal suara pada audio ada dua macam, yaitu:

  • Pertama, crossover pasif dengan cara pemisah (filter) suara tanpa memerlukan sumber arus listrik, umumnya ditempatkan dalam kotak penyuara terbuat dari rangkaian L dan C yaitu lilitan kawat tembaga dan Elco.
  • Kedua, crossover aktif berupa rangkaian elektronik memerlukan tegangan dan arus bentuk rangkaian pemisah R (resistor) dengan C (kondensator) dan semikonduktor bisa dengan IC atau Transistor. Dalam hal ini, terdapat beberapa sistem cross over, yaitu sistem dua jalur, tiga jalur, dan empat jalur.

Sistem dua jalur

Penggunaan penyuara elektronik yang paling sederhana adalah sistem 2 jalur atau sistem bi-amp, yang bisa memberi hasil yang baik. Keuntungannya adalah pengecilan erotan TIM (transient intermodulation) dan bisa menyetel bass dan treble secara mandiri. Bila menggunakan sub woofer untuk saluran bawah ini, harus mengubah dengan sakelar diubah di bawah 100 Hz.

Penyuara woofer, penguat daya (power amplifier) sebagai penggetar penyuara woofer dipilih sesuai kebutuhan. Daya penyuara woofer perlu dilebihkan dari daya power amplifier. Untuk ruang biasa, penguat daya yang cocok yaitu 20-30 Watt. Hendaknya dipilih power amplifier yang cocok untuk penggunaan nada rendah dan mempunyai faktor damping besar.

Penyuara tweeter bisa menggunakan tweeter atau dengan super tweeter, daya power amplifier dari tweeter ini lebih kecil dari woofer.

Pada crossover aktif ini ada yang dilengkapi dengan sakelar untuk mengubah jalur frekuensi 100 Hz, jika digunakan subwoofer pada keluaran suara tengah dan treble dikombinasikan dengan crossover pasif. untuk saluran bawah frekuensi 100 Hz digunakan kotak yang terpisah.

Sistem tiga jalur

Sistem ini mirip dengan sistem 2 jalur, namun di sini nada tengah dipisahkan dengan band pass filter. Ada beberapa kemungkinan yang dapat diambil mengenai pemasangan penyuara:

  • Pilihan pertama, SP1 woofer, SP2 mid range, SP3 tweeter (tiga power amplifier).
  • Pilihan kedua, SP1 sub woofer, SP2 mid range, SP3 super tweeter, titik frekuensi peralihan 100 Hz ke bawah, 100 Hz sampai 5 Hz dan di atas 5 KHz (tiga power amplifier).
  • Pilihan ketiga, SP1 sub woofer, SP2 speaker lengkap (woofer, mid range, tweeter dengan crossover pasif), SP3 super tweeter (dua power amplifier + satu crossover pasif tiga jalur).

Persyaratan power amplifier sama dengan sistem 2 jalur. Penyetelan suara dilakukan melalui pendengaran pada sistem yang sudah terpasang. Tiap jalur frekuensi pada crossover aktif disetel mula-mula dari sisi ground (suara volume terkecil) diputar perlahan sampai detail suara terdengar paling baik. Penyetelan optimal didapat dengan memutarnya mundur sedikit dari posisi semula.

Sistem empat jalur

Pada sistem empat jalur crossover aktif dibagi menjadi titik frekuensi peralihan masing-masing adalah di bawah 100 Hz (super bass), 100 Hz sampai 500 Hz (suara bass tengah), 500 Hz sampai 5KHz (suara tengah) dan di atas 5KH suara tinggi (tweeter). Keluaran crossover aktif empat jalur masing-masing diperlukan power amplifier yang dayanya berbeda dari daya terkecil tweeter sampai daya terbesar super woofer, juga diperlukan penyuara yang diameternya berlainan pada masing-masing jalur frekuensi, diameter penyuara terkecil pada tweeter dan diameter terbesar pada super woofer.

Crossover aktif tiga jalur bisa juga dikombinasi untuk keperluan empat jalur jika spesifikasinya menunjang sistem empat jalur. Untuk menyetel supaya perincian suara mendekati suara natural setelah semua peralatan dan tataan kabel yang benar-benar ditata rapi, jika tataan kabel tidak rapi bisa timbul osilasi dan erotan yang bisa menurunkan kualitas suara.

Lihat pula

Pranala luar

Read other articles:

  لمعانٍ أخرى، طالع زنامينسكويي (توضيح). زنامينسكويي الإحداثيات 57°07′40″N 73°49′28″E / 57.127777777778°N 73.824444444444°E / 57.127777777778; 73.824444444444  تاريخ التأسيس 1666  تقسيم إداري  البلد روسيا الإمبراطورية الروسية الاتحاد السوفيتي روسيا القيصرية[1]  خصائص جغرافية ار...

 

Gulat pada Pekan Olahraga Nasional 2016LokasiGOR Saparua, Kota BandungTanggal23–28 September 2016← 20122021 → Gulat pada Pekan Olahraga Nasional XIX akan dipertandingkan pada 23 sampai 28 september 2016[1] di GOR Saparua, Kompleks Olahraga Saparua, Kota Bandung, Jawa Barat. Gulat akan terbagi menjadi dua disiplin, gaya bebas dan Gaya Grego-Romawi, kemudian dibagi lagi kedalam kelas pertandingan berdasarkan berat badan. Untuk putra akan dipertandingkan masing-ma...

 

Chronologies 2 août : mobilisation générale.Données clés 1911 1912 1913  1914  1915 1916 1917Décennies :1880 1890 1900  1910  1920 1930 1940Siècles :XVIIIe XIXe  XXe  XXIe XXIIeMillénaires :-Ier Ier  IIe  IIIe Chronologies géographiques Afrique Afrique du Sud, Algérie, Angola, Bénin, Botswana, Burkina Faso, Burundi, Cameroun, Cap-Vert, République centrafricaine, Comores, République du Congo, République démocratique du...

Bell tower and carillon at Princeton University Cleveland Tower Cleveland Tower is a bell tower containing a carillon on the campus of Princeton University. Inspired by Boston College's Gasson Hall, the design by Ralph Adams Cram is one of the defining Collegiate Gothic architectural features of the university's Graduate College. The tower was built in 1913 as a memorial to former university trustee and U.S. President Grover Cleveland. A bust of the former president is the centerpiece of the ...

 

Puteri Indonesia 2024Harashta Haifa Zahra, Puteri Indonesia 2024Tanggal8 Maret 2024[1]TempatPlenary Hall, Jakarta Convention Center, Jakarta, IndonesiaTemaNusantara: The Authentic Beauty of IndonesiaPembawa acaraChoky SitohangPatricia GouwPengisi acaraTiara AndiniLestiBaimAdinda CresheillaOni n Friends OrchestraTamuAndrea RubioAndrea AguileraLuma RussoBùi Thị Xuân HạnhTrần Việt Bảo HoàngPenyiaranSCTVVidioYouTubePeserta41Finalis/Semifinalis16Tidak tampilSuma...

 

Railway station in Sydney, New South Wales, Australia St MarysWestbound view from Platform 3 in November 2011General informationLocationStation Street, St MarysCoordinates33°45′43″S 150°46′30″E / 33.762075911173234°S 150.77513594668935°E / -33.762075911173234; 150.77513594668935Elevation39 metres (128 ft)Owned byTransport Asset Holding EntityOperated bySydney TrainsLine(s)Main WesternRopes CreekDistance47.42 kilometres (29.47 mi) from CentralPlatf...

United States Article I court This article includes a list of references, related reading, or external links, but its sources remain unclear because it lacks inline citations. Please help improve this article by introducing more precise citations. (January 2013) (Learn how and when to remove this template message) United States Air Force Court of Criminal Appeals(A.F.C.C.A.)LocationJoint Base Andrews(Prince George's County, Maryland)Appeals toCourt of Appeals for the Armed ForcesEstablis...

 

Bagian dari seri PolitikPemilihan Jenis Pemilihan sela Korporat Langsung / Tidak langsung Terbuka / Tertutup Jangka tetap Umum Lokal Paruh waktu Kemajemukan Pendahuluan Berimbang Pelengseran Awal Undi Sistem dua putaran Istilah Pemilih anonim Alokasi kursi Audit Persaingan Penetapan daerah pemilihan Pemungutan suara silang Kolese elektoral Undang-undang pemilihan umum Masa tenang kampanye Pembatasan daerah pemilihan Inisiatif rakyat Psefologi Pemungutan suara rahasia Hak suara Bagian penting ...

 

Samsung Galaxy S7 and Samsung Galaxy S7 EdgeSamsung Galaxy S7 (kiri) dan S7 Edge (kanan)MerekSamsung GalaxyPembuatSamsung ElectronicsSeriSamsung Galaxy S seriesJaringan2G GSM/GPRS/EDGE – 850, 900, 1800, 1900 MHz 2G CDMA 1xRTT – 800, 850, 1900 MHz 3G TD-SCDMA – 1900, 2000 MHz 3G UMTS/HSDPA/HSUPA/HSPA+ – 850, 900, AWS (1700), 1900, 2000, 2100 MHz 4G LTE – Bands 1–5, 7–8, 12–13, 17–20, 25–26, 28–30, 38–41Rilis pertama11 Maret 2016; 8 tahun lalu (2...

Jean Marie FarinaJean Marie FarinaBiographieNaissance 8 décembre 1685Santa Maria MaggioreDécès 25 novembre 1766 (à 80 ans)CologneSépulture Cimetière de MelatenNom dans la langue maternelle Giovanni Maria FarinaActivités Parfumeur, homme d'affaires, inventeur, chimistemodifier - modifier le code - modifier Wikidata carte de visite 1747 lettre 1716 Facture de Jean Marie Farina 1760 La tour de l'hôtel de ville sur laquelle se trouve une statue du parfumeur, côté gauche, 2d étage ...

 

Neighbourhood in Toronto, Ontario, CanadaCorso ItaliaNeighbourhoodLooking east on St. Clair Avenue West in Corso Italia in 2009 with the nearly completed streetcar right-of-way in the centreLocation within TorontoCoordinates: 43°40′37″N 79°26′42″W / 43.677°N 79.445°W / 43.677; -79.445Country CanadaProvince OntarioCityToronto Corso Italia is a neighbourhood in Toronto, Ontario, Canada, situated on St. Clair Avenue West, between Westmount Avenue (j...

 

Supercoppa portoghese 2000Supertaça Cândido de Oliveira 2000 Competizione Supertaça Cândido de Oliveira Sport Calcio Edizione 22ª Organizzatore FPF Date 13 agosto 2000 31 gennaio 2001 16 maggio 2001 Luogo  PortogalloLisbona, Oporto, Coimbra Partecipanti 2 Formula Gare di andata e ritorno Impianto/i Stadio das AntasStadio José AlvaladeStadio Città di Coimbra Risultati Vincitore Sporting Lisbona(4º titolo) Secondo Porto Statistiche Miglior marcatore Alberto Acosta (2) Incontr...

坐标:43°11′38″N 71°34′21″W / 43.1938516°N 71.5723953°W / 43.1938516; -71.5723953 此條目需要补充更多来源。 (2017年5月21日)请协助補充多方面可靠来源以改善这篇条目,无法查证的内容可能會因為异议提出而被移除。致使用者:请搜索一下条目的标题(来源搜索:新罕布什尔州 — 网页、新闻、书籍、学术、图像),以检查网络上是否存在该主题的更多可靠来源...

 

Stéphane Sessègnon Sessègnon con il West Bromwich Albion nel 2013 Nazionalità  Benin Altezza 172 cm Peso 72 kg Calcio Ruolo Centrocampista Squadra svincolato CarrieraGiovanili 2000-2003 Requins de l'AtlantiqueSquadre di club1 2004 Requins de l'Atlantique2 (0)2004-2006 Créteil-Lusitanos68 (10)2006-2008 Le Mans61 (6)2008-2011 Paris Saint-Germain77 (9)2011-2013 Sunderland87 (17)2013-2016 West Bromwich79 (8)2016-2018 Montpellier43 (3)2018-2020...

 

U.S. state This article is about the U.S. state. For other uses, see New Jersey (disambiguation). NJ redirects here. For other uses, see NJ (disambiguation). State in the United StatesNew JerseyStateState of New Jersey FlagSealNickname: The Garden State[1]Motto(s): Liberty and prosperityMap of the United States with New Jersey highlightedCountryUnited StatesBefore statehoodProvince of New JerseyAdmitted to the UnionDecember 18, 1787 (3rd)CapitalTrentonLargest cityNewarkLarge...

German-British sociologist and politician (1929–2009) The Right HonourableThe Lord DahrendorfKBE FBADahrendorf in 1980Member of the House of LordsLord TemporalIn office15 July 1993 – 17 June 2009Life PeerageEuropean Commissioner for Research, Science and EducationIn office6 January 1973 – 5 January 1977PresidentFrançois-Xavier OrtoliPreceded byFritz HellwigSucceeded byGuido BrunnerEuropean Commissioner for TradeIn office1 July 1970 – 5 January 1973Presi...

 

Disambiguazione – Dulbecco rimanda qui. Se stai cercando altri significati, vedi Dulbecco (disambigua). «per le sue scoperte concernenti le interazioni fra virus tumorali e il materiale genetico della cellula» (Motivazione per il Premio Nobel per la medicina 1975) Renato Dulbecco Premio Nobel per la medicina 1975 Renato Dulbecco (Catanzaro, 22 febbraio 1914 – La Jolla, 19 febbraio 2012) è stato un biologo e medico italiano. È stato insignito del Premio Nobel per la medici...

 

هذه المقالة يتيمة إذ تصل إليها مقالات أخرى قليلة جدًا. فضلًا، ساعد بإضافة وصلة إليها في مقالات متعلقة بها. (مارس 2019) قصف تل أبيب الصاروخي 2019 جزء من القضية الفلسطينية معلومات عامة التاريخ 14 مارس 2019 (2019-03-14) البلد إسرائيل  الموقع تل أبيب، إسرائيل الخسائر القتلى 0   ت...

Statistical factor used to compare competing hypotheses Part of a series onBayesian statistics Posterior = Likelihood × Prior ÷ Evidence Background Bayesian inference Bayesian probability Bayes' theorem Bernstein–von Mises theorem Coherence Cox's theorem Cromwell's rule Principle of indifference Principle of maximum entropy Model building Weak prior ... Strong prior Conjugate prior Linear regression Empirical Bayes Hierarchical model Posterior approximation Markov chain Monte Carlo Laplac...

 

English footballer (born 2002) Cole Palmer Palmer playing for Manchester City in 2023Personal informationFull name Cole Jermaine PalmerDate of birth (2002-05-06) 6 May 2002 (age 22)Place of birth Manchester, EnglandHeight 6 ft 2 in (1.89 m)[1]Position(s) Attacking midfielder, winger[1]Team informationCurrent team ChelseaNumber 20Youth career2010–2020 Manchester CitySenior career*Years Team Apps (Gls)2020–2023 Manchester City 19 (0)2023– Chelsea 33 (22...