Ida Bagus Made Oka Sugawa (lahir 9 September 1977) merupakan seorang pemeran dan model berkebangsaan Indonesia.
Karier
Oka mengawali kariernya sebagai finalis dari pemilihan cover boy untuk majalah Mode di tahun 1993.[2]
Ia mulai dikenal ketika berperan sebagai Lupus dalam debut aktingnya pada musim pertama dari serial Lupus di tahun 1995.
Filmografi
Film
Kunci
|
Menandakan film yang belum dirilis untuk saat ini
|
Serial televisi
Serial web
FTV
Referensi
Pranala luar