Nuun Ujol Chaak[N 1] juga dikenal sebagai Tengkorak Tameng dan Nun Bak Chak (sebelum 657-c.679) adalah seorang ajaw kota MayaTikal. Ia bertakhta sebelum tahun 657 dan mungkin berkuasa sampai kematiannya.[1]
Catatan
^The ruler's name, when transcribed is ?-(u)-JOL CHA:K, translated "?-headed CHAAK", Martin & Grube 2008, p.42.