Naveen Patnaik (kelahiran 16 Oktober 1946) adalah Ketua MenteriOdisha ke-14 dan saat ini. Selain menjadi petinggi Biju Janata Dal, ia juga merupakan seorang penulis dan telah menerbitkan empat buku.[2]
Naveen Patnaik menjalani kebanyakan hari-hari awalnya di luar Odisha sehingga ia tak memahami bahasa Oriya. Ia adalah satu-satunya ketua menteri India yang tidak bisa berbicara bahasa wilayah dari negara bagiannya. Namun, ia dapat berbicara dalam bahasa Hindi dan bahasa Inggris. Ia memberikan pidato-pidato Oriya yang ditulis dalam bahasa Inggris.[13]
Daftar pustaka
A Second Paradise: Indian Country Life 1590–1947 – Diterbitkan di India, Inggris dan AS
A Desert Kingdom: The People of Bikaner – Diterbitkan di India, Inggris dan AS
The Garden of Life: An Introduction to the Healing Plants of India- Diterbitkan di India, Inggris dan AS