Mazmur 10 (disingkat Maz 10, Mzm 10 atau Mz 10) adalah sebuah mazmur dalam bagian pertama Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen.[1][2]
Teks
Ayat 16
- TUHAN adalah Raja untuk seterusnya dan selama-lamanya. Bangsa-bangsa lenyap dari tanah-Nya.[3]
Ayat 17
- Keinginan orang-orang yang tertindas telah Kaudengarkan, ya TUHAN; Engkau menguatkan hati mereka, Engkau memasang telinga-Mu[4]
Lihat pula
Referensi
- ^ (Indonesia) Marie C. Barth, BA Pareira, Kitab Mazmur 1-72, pembimbing dan tafsiran. Jakarta: BPK Gunung Mulia. 1998. 20, 21.
- ^ (Indonesia) WS Lasor, Pengantar Perjanjian Lama 2, sastra dan nubuatan. Jakarta: BPK Gunung Mulia. 1994.
- ^ Mazmur 10:16
- ^ Mazmur 10:17
- ^ The Artscroll Tehillim page 329
- ^ The Complete Artscroll Siddur page 67
- ^ The Complete Artscroll Siddur page 267
- ^ The Complete Artscroll Siddur page 293
- ^ The Complete Artscroll Machzor for Rosh Hashanah page 345
Pranala luar
|
---|
Alkitab | Bagian ke-1 | |
---|
Bagian ke-2 | |
---|
Bagian ke-3 | |
---|
Bagian ke-4 | |
---|
Bagian ke-5 | |
---|
| |
---|
Apokrif | |
---|
Istilah | |
---|
Sumber | |
---|
|