Kejuaraan Dunia Remaja FIFA 1981

Kejuaraan Dunia Remaja FIFA 1981
Informasi turnamen
Tuan rumah Australia
Jadwal
penyelenggaraan
3โ€“18 Oktober 1981
Jumlah
tim peserta
16 (dari 6 konfederasi)
Tempat
penyelenggaraan
6 (di 6 kota)
Hasil turnamen
Juara Jerman Barat (gelar ke-1)
Tempat kedua Qatar
Tempat ketiga Rumania
Tempat keempat Inggris
Statistik turnamen
Jumlah
pertandingan
32
Jumlah gol87 (2,72 per pertandingan)
Jumlah
penonton
443.094 (13.847 per pertandingan)
Pemain terbaikRumania Romulus Gabor
Pencetak gol
terbanyak
Jerman Barat Ralf Loose
Jerman Barat Roland Wohlfarth
Mesir Taher Abouzaid
Australia Mark Koussas
(4 gol)
Penghargaan
fair play
 Australia
1979
1983

Kejuaraan Dunia Remaja FIFA 1981 adalah edisi ke-3 turnamen sepak bola Kejuaraan Dunia Remaja FIFA. Turnamen ini diselenggarakan di Australia sejak tanggal 3 hingga 18 Oktober 1981. 16 tim berpartisipasi pada putaran final.

Jerman Barat U-20 menjuarai turnamen ini setelah menang atas Qatar U-20 dengan skor 4โ€“0 pada pertandingan final di Sydney Criket Ground, Sydney. Rumania U-20 berada pada peringkat ketiga setelah mengalahkan Inggris U-20 dengan skor 1โ€“0 dalam pertandingan perebutan tempat ketiga di Stadion Hindmarsh, Adelaide. Pemain Rumania U-20 Romulus Gabor menjadi pemain terbaik sepanjang turnamen, sementara 4 orang pemain menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang putaran final dengan 4 gol.

Referensi