Kebijakan Arktika Tiongkok

Kebijakan Arktik Tiongkok menjelaskan kesepakatan Tiongkok terhadap hubungan luar negeri dengan negara-negara Arktik serta rencananya untuk mengembangkan infrastruktur, melakukan riset dan mengekskavasi sumber daya di Lingkar Arktik. Komponen besar dari rencana tersebut menghasilkan Jalur Sutra Kutub, sebuah jaringan rute dagang yang melewati Arktik untuk membantu pengiriman perkapalan global.[1]

Referensi

  1. ^ "Full text: China's Arctic Policy". english.gov.cn. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-02-01. Diakses tanggal 2018-01-31. 

Pranala luar