John Birmingham

John Birmingham
Birmingham di Javits Exhibition Center pada Februari 2009, menghadiri New York Comic Con.
Birmingham di Javits Exhibition Center pada Februari 2009, menghadiri New York Comic Con.
Lahir7 Agustus 1964 (umur 60)
Liverpool, Britania Raya
PekerjaanPenulis, pengarang
KebangsaanAustralia
Situs web
www.cheeseburgergothic.com

John Birmingham (lahir 7 Agustus 1964) adalah seorang pengarang Australia kelahiran Inggris, yang dikenal atas memoir tahun 1994 He Died with a Felafel in His Hand, dan trilogi Axis of Time buatannya.

Masa kecil dan pendidikan

Birmingham lahir di Liverpool, Britania Raya, tetapi dibesarkan di Ipswich, Queensland, Australia, saat berpindah ke negara tersebut dengan orangtuanya pada 1970. Birmingham meraih pendidikan tingginya di Saint Edmund's College di Ipswich dan di Universitas Queensland di Brisbane. Satu-satunya pekerjaan waktu penuh Birmingham adalah sebagai peneliti di Departemen Pertahanan Australia selain ia berkarya untuk program televisi A Current Affair.

Karya

Non-fiksi

  • He Died with a Felafel in His Hand (1994)
  • The Tasmanian Babes Fiasco (1998)
  • Leviathan: The Un-authorised Biography of Sydney (1999)
  • How to be a Man (dikarang bersama dengan Dirk Flinthart) (2000)
  • Appeasing Jakarta: Australia's complicity in the East Timor Tragedy (2001)
  • Off One's Tits (kumpulan artikel & esay) (2002)
  • Dopeland: Taking the High Road through Australia's Marijuana Culture (2003)
  • A Time for War: Australia as a Military Power (2005)

Fiksi

Serial Axis of Time

Serial The Disappearance

Trilogi David Hooper (juga dikenal sebagai Dave Vs. The Monsters)

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Hardy, Karen (14 February 2015). "John Birmingham talks Ascendance since He Died with a Felafel in His Hand". Sydney Morning Herald. Diakses tanggal 24 June 2015. 

Pranala luar