12 Oktober (2024-10-12) – 17 November 2024 (2024-11-17)
Jeong Nyeon (Hangul: 정년이) adalah seri televisi Korea Selatan yang ditulis oleh Choi Hyo-bi, dibintangi oleh Kim Tae-ri, Shin Ye-eun, Ra Mi-ran, Jung Eun-chae dan Kim Yoon-hye. Seri ini didasarkan pada webtunNaver yang bernama sama karya Seo Yi-reh dan Na-mon, dramanya sendiri ditulis oleh Choi Hyo-bi dan disutradarai oleh Jung Ji-in. Drama ini menggambarkan masuknya dan pertumbuhan seorang gadis yang lahir dengan bakat menyanyi di tahun 1950-an. Seri televisi ini dijadwalkan rilis di tvN pada tanggal 12 Oktober 2024, dan tayang setiap hari Sabtu dan Minggu pukul 21:20 (WSK).[2]
Sinopsis
Sebuah drama yang menggambarkan persaingan, solidaritas, dan masa pertumbuhan cemerlang seputar Jeongnyeon, seorang 'jenius vokal alami' yang menantang untuk menjadi aktor opera Korea terbaik di tahun 1950an setelah Perang Korea.
^ abcdChoi Jeong-ah (January 10, 2024). "큰 거 온다" 김수현·고윤정·신민아...tvN, 드라마 라인업 공개 ["Something big is coming" Kim Soo-hyun, Go Yoon-jung, Shin Min-ah... tvN reveals drama lineup]. Sports World (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal January 10, 2024 – via Naver.
^Jang Woo-young (October 10, 2024). "'정년이' 편성 갈등 있고 퀴어 서사 없다…'소리천재' 김태리 차력쇼 (Oh!쎈 현장][종합]" ['Voice genius' Kim Tae-ri's power show (Oh! Strong scene] [Comprehensive]] (dalam bahasa Korea). OSEN. Diakses tanggal November 18, 2024.