Han Awal

Han Awal
Lahir(1930-09-16)16 September 1930
Malang, Jawa Timur
Meninggal14 Mei 2016(2016-05-14) (umur 85)
Jakarta
KebangsaanIndonesia
AlmamaterUniversitas Teknologi Delft
Technische Universität München
Dikenal atasArsitek

Han Awal (Han Hoo Tjwan) (16 September 1930 – 14 Mei 2016) adalah seorang arsitek Indonesia.[1] Prestasinya dalam merancang bangunan membuahkan penghargaan Internasional Award of Excellence UNESCO Asia Pasific Heritage untuk bangunan Gedung Museum Arsip Nasional.[1] Karya-karya lainnya yang menonjol di Indonesia adalah Kampus Universitas Katolik Atma Jaya di Semanggi dan gedung sekolah Pangudi Luhur di Kebayoran Baru, Jakarta. Han Awal juga terlibat dalam pembangunan Gedung Conefo (Conference of New Emerging Forces) 1964-1972. Gedung yang terletak di Senayan ini kemudian dikenal sebagai Gedung DPR/MPR.

Riwayat Hidup

Pendidikan

Han Awal menyelesaikan pendidikan dasarnya di Malang. Setelah lulus SMA tahun 1950, Han sebetulnya ingin belajar arsitektur di Institut Teknologi Bandung. Namun, waktu itu ITB belum memiliki jurusan arsitektur. Terpengaruh brosur program pendidikan ahli bangunan di Technische Hoogeschool di Delft, Belanda, ia melanjutkan studi di sekolah itu dengan beasiswa dari Keuskupan Malang. Di tempat ini, ia berkenalan dengan mahasiswa asal Indonesia, seperti Liem Bian Poen, Soewondo, Pamoentjak dan Soejoedi.[2]

Namun, akibat ketegangan Indonesia-Belanda akibat sengketa Papua pada tahun 1956, Han terpaksa pindah ke Jerman dan melanjutkan kuliah arsitektur di Technische Universitat, Berlin Barat, dan lulus tahun 1960. "Di Belanda, saya banyak belajar arsitektur dari segi teknis. Mungkin karena negerinya kecil, para arsitek Belanda sangat mementingkan presisi. Perbedaan ukuran sesentimeter saja bisa dipersoalkan. Baru di Jerman saya mendapat pengetahuan tentang konsep-konsep besar arsitektur," ceritanya.[2]

Karier

Han Awal pulang ke tanah air dan mendirikan biro konsultan sendiri yang bernama PT Han Awal & Partners Architect.[3] Di samping berkarya dalam bidang arsitektur, Han Awal juga sangat perhatian terhadap dunia pendiikan perancangan di Indonesia.[3] Tercatat, ia mengabdikan ilmu yang dimilikinya sebagai Pembantu Rektor/Dosen Akademi Pertamanan DKI Jakarta, 1969-1971, Dosen Tak Tetap Fakultas Teknik Universitas Indonesia Jurusan Arsitektur, 1965-2000 - Dosen Pembina FT Universitas Soegijapranata, Semarang, 1990-2003, Dosen Pembina FT Universitas Merdeka Malang, 1997-2004, dan Dosen Tidak Tetap Program Pascasarjana FT Universitas Indonesia, 2003.[3] Selain itu, ia juga aktif mendorong berdirinya Ikatan Arsitek Indonesia, ikut mendirikan Pusat Dokumentasi Arsitektur dan memfasilitasi berdirinya ajang diskusi Arsitek Muda Indonesia.[3]

Mendalami Konservasi

Han belakangan lebih dikenal sebagai arsitek konservatoris yang menggeluti pemugaran bangunan-bangunan tua. Pada tahun 1988 ia terlibat proyek pemugaran Katedral Jakarta yang sudah mengalami kerusakan berat di berbagai bagian. Ia mengusulkan mengganti atap sirap gereja Katolik yang hampir berusia seabad itu dengan pelat tembaga yang tahan lama. Karya Han yang monumental di bidang pemugaran adalah Gedung Arsip Nasional, Jalan Gajah Mada 111, Jakarta. Bersama arsitek Belanda, Cor Passchier dan Budi Lim, arsitek lulusan Inggris, ia terlibat pemugaran besar-besaran atas gedung yang dibangun pejabat VOC, Renier de Klerk, akhir abad ke-18 itu. Pemugaran dibiayai oleh berbagai pihak swasta di Belanda, sebagai hadiah ulang tahun emas Proklamasi Kemerdekaan RI, tahun 1995. "Bangunan tua harus diberi aura baru, sesuai dengan tuntutan zaman. Lampu harus dibuat lebih terang dari dulu, juga pengatur udara," kata Han yang sangat memperhatikan detail.[4]

Dalam menggarap pemugaran bangunan tua, ia sering terkesima dengan aspek estetis dan budaya yang melekat pada bangunan itu. Untuk merekam semua itulah, Han mendirikan Pusat Dokumentasi Arsitektur bersama sejumlah arsitek.[4]

"Bangunan-bangunan tua umumnya tak lagi mempunyai gambar, baik gambar desain arsitektur maupun konstruksi. Jadi, untuk memugar, saya harus mengukur ulang. Saya sering terpaksa melakukan penggalian data sampai ke Belanda, KITLV di Leiden, 'Koninklijk Instituut voor de Tropen' di Amsterdam, atau kepada teman-teman yang juga bekerja pada konservasi," ujarnya.[4]

Han pun menjalin pertemanan dengan para arsitek Belanda, termasuk Cor Passchier. Kerja sama intensif baru terjadi setelah ia bertemu para arsitek Negeri Kincir itu di sebuah seminar tentang bangunan warisan sejarah di Indonesia yang digelar IAI tahun 1980-an.[4]

"Sebagai pemugar bangunan tua, saya menemukan hal-hal tak terduga. Ternyata, tak semua bangunan tua bikinan Belanda itu baik. Banyak konstruksi yang diselewengkan dan kaidah arsitektur yang tak dilaksanakan dengan benar. Konstruksi jadi tambal sulam. Tapi, itu kan manusiawi dan bukan hal memalukan," papar Han.[4]

Penghargaan Profesor Teeuw

Han juga menangani pemugaran Gedung Bank Indonesia, Jakarta Kota. Bekas gedung Javasche Bank, bank sentral Hindia Belanda yang berdiri sejak 1828. Setelah itu, ia berkesempatan memugar bangunan Gereja Imanuel, Jalan Medan Merdeka Timur, Jakarta, dan sebuah rumah tua di Jalan Prapatan, Jakarta. Bangunan itu pada abad ke-19 adalah rumah seorang mayor China.[4]

Pertengahan Agustus 2007, dalam sebuah acara di Erasmus Huis, Jakarta, Han Awal menjadi salah satu dari tiga orang Indonesia yang dianugerahi penghargaan Profesor Teeuw. Penghargaan yang menggunakan nama Profesor AA Teeuw, guru besar kajian budaya Indonesia di Universitas Leiden, Belanda, itu diberikan dua tahun sekali sejak 1992 kepada warga Indonesia atau Belanda yang dinilai berjasa meningkatkan hubungan kebudayaan kedua negara.[4]

Han Awal, arsitek legenda Indonesia yang begitu mencintai bangunan bersejarah tersebut tutup usia pada Sabtu, 14 Mei 2016. Ia meninggal sekitar pukul 15.30 di kediamannya di Jalan Kemang IV Nomor 89, Jakarta Selatan.[5]

Referensi

  1. ^ a b Arsitek Dua Zaman, Majalah Indonesia Design, September 2005
  2. ^ a b "Archipeddy.com". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-10-02. Diakses tanggal 2009-04-22. 
  3. ^ a b c d Indonesia Architecture Magazine, Maret 2008, Upclose & Personal
  4. ^ a b c d e f g "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-02-20. Diakses tanggal 2009-04-22. 
  5. ^ Berita Nasional Tempo, Legenda Arsitek Indonesia Han Awal Meninggal. Diakses tanggal 2022-01-11.

Read other articles:

Ekonomi EtiopiaBank Komersial Etiopia di Addis AbabaMata uangBirr (ETB) (ብር)Tahun fiskal8 – 7 Juli (1 ሐምሌ – 30 ሰኔ)Organisasi perdaganganUni Afrika, Organisasi Perdagangan Dunia (pengamat)StatistikPDB$194,980 miliar (KKB)$78,434 miliar (nominal)(IMF, Perk. 2017[update])[1]Pertumbuhan PDB 10,2% (2014) 6,5% (perkiraan 2016)[2]PDB per kapita$2.104 (KKB)$846 (nominal)(IMF, Perk. 2017[update])[1]PDB per sektorAgrikultur (36,7%), jasa (47,1%)...

 

Anak EmasSutradaraLilik SudjioProduserMT Arsyad /PT Adhi Yasa FilmPemeranAdi Bing SlametYatni ArdiMarlia HardiMuni CaderAlam SurawidjajaEddy SudFitria Elvie SukaesihBagus SantosoMansjur SjahSoeripPenyuntingCassim AbbasTanggal rilis1976NegaraIndonesia Anak Emas adalah film drama anak-anak Indonesia yang dirilis pada tahun 1976 dengan disutradarai oleh Lilik Sudjio. Film ini dibintangi antara lain oleh Adi Bing Slamet, Fitria Elvy Sukaesih dan Eddy Sud. Di film ini Adi Bing Slamet menyanyikan l...

 

Bendera Tirol Selatan. Gerakan pemisahan diri Tirol Selatan (bahasa Jerman: Südtiroler Unabhängigkeitsbewegung) (bahasa Italia: Movimento d'Indipendenza dell'Alto Adige) adalah gerakan politik di provinsi otonom Tirol Selatan di Italia yang menginginkan agar wilayah tersebut memisahkan diri dari Italia dan bersatu kembali dengan Austria. Beberapa kelompok mendukung pendirian Negara Bebas Tirol Selatan sebelum negara tersebut menjadi bagian dari Austria.[1][2] Latar belakang ...

Kabupaten SiakKabupatenTranskripsi bahasa daerah • Abjad JawiسياكDari atas ke bawah, kiri ke kanan: Istana Siak, Cagar Biosfer Giam Siak Kecil-Bukit Batu, Jembatan Tengku Agung Sultanah Latifah LambangJulukan: IstanaPetaKabupaten SiakPetaTampilkan peta SumatraKabupaten SiakKabupaten Siak (Indonesia)Tampilkan peta IndonesiaKoordinat: 0°58′28″N 102°00′48″E / 0.9744°N 102.0133°E / 0.9744; 102.0133Negara IndonesiaProvinsiRiauTangg...

 

العلاقات الإماراتية النيجيرية الإمارات العربية المتحدة نيجيريا   الإمارات العربية المتحدة   نيجيريا تعديل مصدري - تعديل   العلاقات الإماراتية النيجيرية هي العلاقات الثنائية التي تجمع بين الإمارات العربية المتحدة ونيجيريا.[1][2][3][4][5] مقار...

 

Land warfare branch of the Spanish Tercios of the Spanish Empire For the bullfighting term, see Spanish-style bullfighting. For a more general article on early combined arms practices, see Pike and shot. For the Tercio de Extranjeros, see Spanish Legion. This article may require copy editing for grammar, style, cohesion, tone, or spelling. You can assist by editing it. (September 2023) (Learn how and when to remove this template message) See also: Tercio, Colorado Spanish TerciosFounded1 ...

American producer William George cover painting for Zane Grey's King of the Royal Mounted 13 (1953). George, who studied with Norman Rockwell, also did covers for Zane Grey novels. Stephen Slesinger (December 25, 1901[1] – December 17, 1953) was an American radio, television and film producer, and creator of comic strip characters. From 1923 to 1953, he created, produced, published, developed, licensed or represented several popular literary characters of the 1920s, 1930s and 1940s...

 

追晉陸軍二級上將趙家驤將軍个人资料出生1910年 大清河南省衛輝府汲縣逝世1958年8月23日(1958歲—08—23)(47—48歲) † 中華民國福建省金門縣国籍 中華民國政党 中國國民黨获奖 青天白日勳章(追贈)军事背景效忠 中華民國服役 國民革命軍 中華民國陸軍服役时间1924年-1958年军衔 二級上將 (追晉)部队四十七師指挥東北剿匪總司令部參謀長陸軍�...

 

Dwarf planet in the asteroid belt 1 CeresCeres as imaged by Dawn, May 2015. Two bright spots dot its surface; the bright crater at right is Hualani, while the bright spot at left is the floor of the crater OxoDiscovery[1]Discovered byGiuseppe PiazziDiscovery date1 January 1801DesignationsMPC designation1 CeresPronunciation/ˈsɪəriːz/, SEER-eezNamed afterCerēsMinor planet categorydwarf planetasteroidAdjectivesCererian, -ean (/sɪˈrɪəriən/)Symbol (historicall...

У этого термина существуют и другие значения, см. Нижнеангарск (значения). Посёлок городского типаНижнеангарскДоодо Ангар 55°47′09″ с. ш. 109°34′20″ в. д.HGЯO Страна  Россия Субъект Федерации Бурятия Муниципальный район Северо-Байкальский Городское поселение «По�...

 

Building in Bertesina nr Vicenza, ItalyVilla Gazzotti GrimaniShow map of VenetoShow map of ItalyGeneral informationArchitectural stylePalladianTown or cityBertesina nr VicenzaCountryItalyCoordinates45°33′34″N 11°36′03″E / 45.55931°N 11.60094°E / 45.55931; 11.60094Construction started1542Completedc. 1550ClientTaddeo GazzottiDesign and constructionArchitect(s)Andrea PalladioUNESCO World Heritage Site UNESCO World Heritage SitePart ofCity of Vicenza and the Pa...

 

« Stallman » redirige ici. Pour les autres significations, voir Stallman (homonymie). Richard StallmanRichard Stallman en 2019.FonctionsPrésidentFree Software Foundation1985-2019Chief GNUisance (d)Projet GNUdepuis 1984Mainteneur Emacs (d)BiographieNaissance 16 mars 1953 (71 ans)New York (État de New York)Nom de naissance Richard Matthew StallmanSurnom rmsPseudonymes Rms, Saint IGNUciusNom court RMSNationalité AméricainDomicile BostonFormation Université Harvard (baccala...

October 1974 United Kingdom general election ← Feb 1974 10 October 1974 1979 → ← outgoing memberselected members →All 635 seats in the House of Commons318 seats needed for a majorityOpinion pollsTurnout72.8%, 6.0%   First party Second party Third party   Liberal Leader Harold Wilson Edward Heath Jeremy Thorpe Party Labour Conservative Liberal Leader since 14 February 1963 28 July 1965 18 January 1967 Leader's seat Huyton Si...

 

Sculpture by Claes Oldenburg ClothespinArtistClaes OldenburgYear1976Mediumsteel sculptureDimensions14 m × 3.73 m × 1.37 m (45 ft × 12 ft 3 in × 4 ft 6 in)LocationPhiladelphiaCoordinates39°57′09″N 75°09′56″W / 39.9524°N 75.1656°W / 39.9524; -75.1656[1]Ownerprivate[2] Clothespin is a weathering steel sculpture by Claes Oldenburg, located at Centre Square, 1500 ...

 

هذه المقالة تحتاج للمزيد من الوصلات للمقالات الأخرى للمساعدة في ترابط مقالات الموسوعة. فضلًا ساعد في تحسين هذه المقالة بإضافة وصلات إلى المقالات المتعلقة بها الموجودة في النص الحالي. (يناير 2018) الدوري البحريني الممتاز 1988–89معلومات عامةالرياضة كرة القدم البطولة الدوري الب...

Nobility title in European countries This article is about the title of nobility. For the Roman title, see Comes. For other uses, see Count (disambiguation). Countess redirects here. For other uses, see Countess (disambiguation). This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Count – news · newspapers · books · s...

 

List of events ← 1882 1881 1880 1883 in the United States → 1884 1885 1886 Decades: 1860s 1870s 1880s 1890s 1900s See also: History of the United States (1865–1918) Timeline of United States history (1860–1899) List of years in the United States 1883 in the United States1883 in U.S. states States Alabama Arkansas California Colorado Connecticut Delaware Florida Georgia Illinois Indiana Iowa Kansas Kentucky Louisiana Maine Maryland Massachusetts Michigan Minnesota Mississippi M...

 

Conférence centrale des rabbins américainsHistoireFondation 1889CadreForme juridique Association 501(c)(3)Siège New York (355, Lexington Avenue, NY 10017)Pays  États-Unis CanadaOrganisationFondateur Isaac Mayer WiseSite web (en) www.ccarnet.orgIdentifiantsIRS 13-1769747modifier - modifier le code - modifier Wikidata La Conférence centrale des rabbins américains, en anglais Central Conference of American Rabbis (CCAR), est la principale organisation de rabbins libéraux et...

American record label group formed in 1998 This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these template messages) This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: The Island Def Jam Music Group – news · newspapers · books · scholar&#...

 

Prix Robert Papin Groupe 2Données clés Localisation Hippodrome de Chantilly Inaugurée 1892 Type de course plat, pur-sang Site web france-galop.com Informations sur la course Longueur 1 200 mètres Piste ligne droite Qualification Poulains et pouliches de 2 ans Poids 58 kg (poulains)56,5 kg (pouliches) Gains 130 000 €1st: 74 100 € Record Maisons-Laffitte : 1'0316 (Tis Marvellous, 2016) Chantilly : 1'0831 (Blackbeard, 2022) modifier - modifier le code ...