Festivalbar adalah sebuah kompetisi menyanyi Italia yang dilangsungkan di pusat-pusat keramaian kota-kota di Italia selama musim panas, seperti Piazza del Duomo, Milan; pertama kali diadakan pada tahun 1964.
Sejarah
Semula, Festivalbar adalah kompetisi yang dibuat dengan data dari jukebox di bar-bar Italia.
Sejak tahun 1983 Mediaset memulai menyiarkan program ini dan Festivalbar akan berganti-ganti lokasi setiap minggunya.
Promotor Festivalbar ini adalah Vittorio Salvetti. Setelah kematiannya pada tahun 1988 anaknya, Andrea Salvetti mengambil alih.
Lagu-lagu Kemenangan
Pranala luar