Festival Film Internasional Venesia ke-80

Film Festival Venesia ke-80
Berkas:80th Venice Film Festival poster.jpg
Poster resmi tahun 2023 oleh Lorenzo Mattotti
Film pembukaComandante
Film penutupSociety of the Snow
LokasiVenesia, Italia
Didirikan1932
PenghargaanGolden Lion: Poor Things
Pembawa acaraCaterina Murino
Tanggal festival30 Agustus – 9 September 2023
[www.labiennale.org/en/cinema/2023 Situs web resmi]
Venice Film Festival kronologi
79th 81st

Festival Film Internasional Venesia tahunan ke-80 dilaksanakan dari tanggal 30 Agustus hingga 9 September 2023, di Venice Lido di Italia.

Comandante, disutradarai oleh Edoardo De Angelis, menjadi film pembuka festival pada tangal 30 Agustus.[1]

Penghargaan Utama

Penghargaan ini diberikan pada Edisi ke-80:[2]

Kompetisi Utama (Venezia 80)

Singa Emas untuk Penghargaan Seumur Hidup

Referensi

  1. ^ "Biennale Cinema 2023 | Edoardo De Angelis' Comandante is the new opening film of the Biennale Cinema 2023". La Biennale di Venezia (dalam bahasa Inggris). 2023-07-21. Diakses tanggal 2023-07-21. 
  2. ^ Tartaglione, Nancy; Ntim, Zac (9 September 2023). "Venice Winners: Golden Lion Goes To Yorgos Lanthimos For 'Poor Things'; Hamaguchi, Sarsgaard, Spaeny Also Score — Full List". Deadline. Diakses tanggal 9 September 2023. 

Pranala luar