Eleve11 (album)

Eleve11
Album studio karya Sander van Doorn
Dirilis19 September 2011
Direkam2010 - 2011
GenreProgressive House, Trance, Dansa
LabelUltra, Spinnin', DOORN Records
ProduserSander van Doorn
Kronologi Sander van Doorn
Dusk Till Doorn
(2010)Dusk Till Doorn2010
Eleve11
(2011)
Singel dalam album Eleve11
  1. "Love Is Darkness"
  2. "Koko"
  3. "Timezone"
  4. "Who's Is Wearing the Cap"
    Dirilis: 20 November 2011
  5. "Drink to Get Drunk"

Eleve11 adalah album studio ketiga karya Sander van Doorn. Album tersebut dirilis pada September 2011.

Daftar rekaman

  1. "Love Is Darkness (feat. Carol Lee)" – 6:22
  2. "Koko" – 3:56
  3. "Believe (feat. Tom Helsen)" – 3:41
  4. "Nano" – 4:29
  5. "Rolling The Dice (dengan Sidney Samson & Nadia Ali)" – 3:50
  6. "Beyond Sound (The Godskitchen Urban Wave Mix)" – 4:19
  7. "Timezone (feat. Frederick)" – 6:20
  8. "Drink To Get Drunk" – 4:16
  9. "Who's Wearing the Cap (feat. Laidback Luke)" – 3:00
  10. "Slap My Pitch Up (dengan Sexy Penguins)" – 5:02
  11. "Eagles (dengan Adrian Lux) / Intro (The xx Booty Mix)" – 19:05

Rekaman tersembunyi: saat rekaman 11 berakhir, terdapat keheningan panjang sebelum rekaman bonus tersembunyi "Intro (The xx Booty Mix)" (13:35) dimulai.

Tangga lagu

Tangga lagu Posisi puncak
Belanda[1] 62

Referensi

  1. ^ Hung, Steffen. "Sander van Doorn - Eleve11". hitparade.ch. Diakses tanggal 2017-05-29.