Dino Merlin

Dino Merlin
Informasi latar belakang
Nama lahirEdin Dervišhalidović
Nama lainDino Merlin
Lahir12 September 1962 (umur 62)
AsalSarajevo, Bosnia dan Herzegovina, RFS Yugoslavia
GenrePop rock
Tahun aktif1983-sekarang
Artis terkaitMerlin
Situs webhttp://www.dinomerlin.com

Edin Dervišhalidović, atau yang sering dikenal dengan nama panggungnya Dino Merlin (lahir 12 September 1962), adalah penyanyi merangkap komposer asal Bosnia dan Herzegovina. Ia juga populer di beberapa negara pecahan Yugoslavia, seperti Serbia, Kroasia, Makedonia, dan Slovenia. Ia lahir di Sarajevo, Bosnia dan Herzegovina, RFS Yugoslavia.

Karier musik

Band Merlin

Edin Dervišhalidović membentuk grup band Merlin pada tahun 1983 dan sejak itulah, Dino menjadi penyanyi merangkap komposer. Dengan band tersebut, ia beserta rekan-rekannya merekam 5 album studio: Kokuzna vremena pada tahun 1985, Teško meni sa tobom (a još teže bez tebe) pada tahun 1986, Merlin pada tahun 1987, Nešto lijepo treba da se desi pada tahun 1989, dan Peta strana svijeta pada tahun 1990.

Karier solo

Dervišhalidović memulai karier solonya pada tahun 1991 tetap dengan nama panggungnya, 'Dino Merlin', dan merekam 5 album studio: Moja bogda sna pada tahun 1993, Fotografija pada tahun 1995, Sredinom pada tahun 2000, Burek pada tahun 2004, dan Ispočetka pada tahun 2008, dan 2 album yang dirilis secara langsung di sebuah konser: Vječna vatra pada tahun 1999 dan Live Koševo 2004 pada tahun 2005.

Popularitas Dino Merlin mulai menanjak saat ia menulis lagu kebangsaan pertama Bosnia dan Herzegovina yang berjudul Jedna si, jedina. Tidak hanya itu saja, Merlin sering berkompetisi di Kontes Lagu Eurovision, baik sebagai komposer, ataupun tampil sendiri. Contohnya saja saat ia mengikuti Kontes Lagu Eurovision 1993 yang diselenggarakan di Milstreet, kota yang terletak di dekat Dublin, Irlandia. Dia menulis lagu yang berjudul "Sva bol svijeta" pada waktu itu. Ia juga mengikuti kontes serupa pada tahun 1999, di mana pada waktu itu kontes diselenggarakan di Jerusalem. Saat itu, Dino menyanyikan lagu berjudul "Putnici" (bersama dengan penyanyi asal Prancis, Beatrice). Kompetisi yang diikutinya tidak hanya itu saja. Masih ada festival lain yang pernah diikutinya. Salah satunya adalah Festival Lagu Kopenhagen pada tahun 1996 dan Turkovision pada tahun 1997. Ia juga sering "berkelana" untuk mempromosikan albumnya, contohnya mempromosikan albumnya, Sredinom, pada tahun 2000, di mana acara tersebut disaksikan oleh kira-kira 80.000 orang, itupun diselenggarakan di Stadion Olimpiade Koševo di pusat kota Sarajevo. Album tersebut ternyata terjual di seluruh negara pecahan Yugoslavia.

Album selanjutnya yang berjudul Burek, dirilis pada tahun 2004. 3 lagu diantaranya adalah: "Burek", "Supermen", dan "Ako Nastaviš Ovako". Album ini berisi 15 lagu, banyak diantaranya adalah lagu yang baru dirilis. Lagu "Supermen" juga melibatkan artis terkenal asal Serbia, Željko Joksimović, yang juga merupakan komposer lagu tersebut. Pada kenyataannya, banyak lagu yang masuk dalam album tersebut dirilis ulang saat peluncuran album Live Koševo 2004, yang diluncurkan pada tahun 2005. Banyak artis/aktor yang hadir dalam peluncuran album tersebut, salah satunya adalah Nina Badrić di lagu "Ti si mene", Željko Joksimović dalam lagu "Supermen", Edo Zanki dalam lagu "Verletzt", dan masih banyak lagi.

Album ke-10 yang dirilis Dino Merlin berjudul Ispočetka (Indonesia: Dari Awal), dirilis pada tahun 2008.

Pada tanggal 1 Desember 2010, diputuskan oleh penyiar nasional Bosnia dan Herzegovina, BHRT, untuk memilih Dino Merlin sebagai perwakilan Bosnia dan Herzegovina dalam penyelenggaraan Kontes Lagu Eurovision 2011 yang diselenggarakan di Düsseldorf, Jerman.[1][2]

Diskografi

dengan grup band Merlin

Karier solo

Kompilasi

  • Merlin (1990) - dengan grup band Merlin
  • Balade (1995) - dengan grup band Merlin
  • Rest of the Best (1995) - dengan grup band Merlin
  • Najljepše pjesme (1995) - dengan grup band Merlin
  • The Best of Dino Merlin (2001)
  • The Platinum Collection (2006)
  • The Ultimate Collection (2009)

DVD

Lagu yang diproduksi Dino Merlin

Song Performer Album
Beograd Ceca Fatalna ljubav
Zver Emina Jahović Vila
Sreća Hari Mata Hari Sreća
U znaku djevice Hari Mata Hari Sreća

Lagu yang dirilis ulang dan diterjemahkan

Tahun Lagu Tahun aslinya Artis aslinya Lagu aslinya
1989 Mjesečina 1988 UB40 Where Did I Go Wrong
1993 Ostat Će Istine Dvije 1984 Prince When Doves Cry
1995 Kad Sve Ovo Bude Juče 1995 Michael Jackson They Don't Care About Us
1995 Paša Moj Solidni 1987 Luca Carboni Farfallina
1995 Ne Daj Me Nikome 1994 Marius Müller-Westernhagen Es Geht Mir Gut
2000 Godinama 1989 Youssou N'Dour My Daughter
2000 Kad Si Rekla Da Me Voliš 1997 Tonic If You Could Only See
1993 Zaboravi 1986 Sezen Aksu Değer Mi?
2000 Sve Je Laž 1998 Ibrahim Tatlises Akdeniz Aksamlari
2004 Subota 1995 Sezen Aksu Zalim
1993 Vojnik Srece 1990 Londonbeat I've Been Thinking About You

Referensi

Pranala luar

Didahului oleh:
Alma Čardžić dan Béatrice Poulot
dengan "Goodbye"
Bosnia dan Herzegovina di Kontes Lagu Eurovision
1999
Diteruskan oleh:
Nino Pršeš
with "Hano"
Didahului oleh:
Vukašin Brajić
dengan "Thunder and Lightning"
Bosnia and Herzegovina di Kontes Lagu Eurovision
2011
Diteruskan oleh:

Read other articles:

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada Oktober 2016. Artikel ini sudah memiliki daftar referensi, bacaan terkait, atau pranala luar, tetapi sumbernya belum jelas karena belum menyertakan kutipan pada kalimat. Mohon tingkatkan kualitas artikel ini dengan memasukkan rujukan yang lebih mendetail bila perlu....

 

 

Upcoming subcompact electric crossover SUV Not to be confused with Mini Paceman. Motor vehicle Mini AcemanMini Aceman conceptOverviewManufacturerMini (BMW)Production2025 (to commence)AssemblyChina: Zhangjiagang (Spotlight Automotive)Body and chassisClassSubcompact crossover SUVBody style5-door SUVRelatedMini Cooper (J01)DimensionsLength4,050 mm (159.4 in)[1]Width1,990 mm (78.3 in) (with mirrors) [1]Height1,590 mm (62.6 in)[1]Chronolog...

 

 

Airport in Timi and Acheleia, CyprusPaphos International AirportΔιεθνής Αερολιμένας ΠάφουIATA: PFOICAO: LCPHSummaryAirport typePublic / militaryOwnerRepublic of CyprusOperatorHermes Airports LtdServesPaphos and Limassol districtsLocationTimi and Acheleia, CyprusOpened1982; 42 years ago (1982)Focus city forRyanairTime zoneEastern European Time (+2) • Summer (DST)Eastern European Summer Time (+3)Elevation AMSL12 m / 41 ftCoord...

American politician George ConnellGeorge Connell with unknown woman during oath taking ceremony87th Mayor of PhiladelphiaIn officeAugust 11, 1939 – January 1, 1940Preceded bySamuel Davis WilsonSucceeded byRobert Eneas LambertonPresident of the Philadelphia City CouncilIn officeJanuary 1936 – August 11, 1939Member of the Philadelphia City CouncilIn office1913 – August 12, 1939 Personal detailsBorn(1871-11-02)November 2, 1871Philadelphia, Pennsylvania, U.S.DiedO...

 

 

Passenger aircraft crash in 1972 due to pilot error British European Airways Flight 548G-ARPI, photographed in June 1969AccidentDate18 June 1972SummaryEarly retraction of leading-edge droop caused by pilot error leading to deep stall and loss of control.SiteStaines, England 51°26′21″N 0°30′32″W / 51.43917°N 0.50889°W / 51.43917; -0.50889 (BEA 538)AircraftAircraft typeHawker Siddeley Trident 1COperatorBritish European Airways (BEA)IATA flight No...

 

 

American TV series or program The Flintstones' 25th Anniversary CelebrationGenreAnimationLive actionComedyVariety showWritten byTom RueggerJohn K. LudinCharles M. Howell IVDirected byRobert GuenettePresented byTim ConwayHarvey KormanVanna WhiteVoices ofHenry CordenJean Vander PylDaws ButlerComposerHoyt CurtinCountry of originUnited StatesOriginal languageEnglishProductionExecutive producersWilliam HannaJoseph BarberaProducersRobert GuenettePeter WoodRunning time60 minutesProduction companies...

American football player (born 1946) American football player Rocky BleierBleier in 2017No. 20, 26Position:Running backPersonal informationBorn: (1946-03-05) March 5, 1946 (age 78)Appleton, Wisconsin, U.S.Height:5 ft 11 in (1.80 m)Weight:210 lb (95 kg)Career informationHigh school:Xavier (WI)College:Notre Dame (1965–1967)NFL draft:1968 / Round: 16 / Pick: 417Career history Pittsburgh Steelers (1968; 1970–1980) Career highlights and awards ...

 

 

Active US Air Force unit This article is about the 20 Fighter Wing organized in August 1947. For the 20th Fighter Wing of 1946-1947, see VII Fighter Command. 20th Fighter Wing78th Fighter Squadron F-16C Block 50P 92-3920Active1947–1948; 1948–presentCountry United StatesBranch United States Air ForceRoleFighterPart ofAir Combat CommandGarrison/HQShaw Air Force Base, South CarolinaMotto(s)Victory by Valor[1]Engagements1991 Gulf War[1]DecorationsAir Force Outst...

 

 

74th season in franchise history; seventh Super Bowl appearance 2019 San Francisco 49ers seasonOwnerJed YorkGeneral managerJohn LynchHead coachKyle ShanahanHome fieldLevi's StadiumResultsRecord13–3Division place1st NFC WestPlayoff finishWon Divisional Playoffs(vs. Vikings) 27–10Won NFC Championship(vs. Packers) 37–20Lost Super Bowl LIV(vs. Chiefs) 20–31Pro Bowlers 4 Selected but did not participate due to participation in Super Bowl LIV:DE Nick BosaFB Kyle JuszczykTE George Kittl...

Michael GiacchinoInformasi latar belakangLahir10 Oktober 1967 (umur 56)Riverside Township, New Jersey, ASGenreMusik film, soundtrackPekerjaanKomponis musik film, televisi, dan permainan videoTahun aktif1994–sekarang Michael Giacchino (/dʒəˈkiːnoʊ/;[1] lahir 10 Oktober 1967) adalah seorang komponis musik untuk film, televisi dan permainan video asal Amerika. Ia mengkomposisikan musik untuk serial televisi Lost, Alias dan Fringe, serial permainan video Medal of Honor dan Cal...

 

 

اضغط هنا للاطلاع على كيفية قراءة التصنيف ضفدع كوري بني حالة الحفظ   أنواع غير مهددة أو خطر انقراض ضعيف جدا [1] المرتبة التصنيفية نوع  التصنيف العلمي النطاق: حقيقيات النوى المملكة: حيوانات الشعبة: الحبليات الشعيبة: الفقاريات العمارة: الرباعية الأطراف الطائفة: البرم�...

 

 

English painter and writer (1882–1957) This article is about the Vorticist painter and author. For others of that name, see Wyndham Lewis (disambiguation). Wyndham LewisLewis in 1913BornPercy Wyndham Lewis(1882-11-18)18 November 1882Amherst, Nova Scotia, CanadaDied7 March 1957(1957-03-07) (aged 74)London, England, United KingdomNationalityBritishEducationSlade School of Fine Art, University College LondonKnown forPainting, poetry, literature, criticismMovementVorticismSpouse Glady...

Tooth FairyPoster promosionalSutradaraMichael LembeckProduserJim PiddockJason BlumMark CiardiGordon GraySkenarioLowell GanzBabaloo MandelRandi Mayem SingerJoshua SterninJeffrey VentimiliaCeritaJim PiddockPemeranDwayne JohnsonStephen MerchantAshley JuddJulie AndrewsPenata musikGeorge S. ClintonSinematograferDavid TattersallPenyuntingDavid FinferPerusahaanproduksiWalden MediaMayhem PicturesBlumhouse ProductionsDune EntertainmentDistributor20th Century FoxTanggal rilis 15 Januari 2010 ...

 

 

Inter-county club hurling tournament All-Ireland Senior Club Hurling Championship 2023–24Championship DetailsDates5 November 2023 – 21 January 2024Teams17All Ireland ChampionsWinnersSt. Thomas' (2nd win)CaptainConor CooneyManagerKenneth BurkeAll Ireland Runners-upRunners-upO'Loughlin GaelsCaptainMark BerginManagerBrian HoganProvincial ChampionsMunsterBallygunnerLeinsterO'Loughlin GaelsUlsterRuairí ÓgConnachtNot PlayedChampionship StatisticsMatches Played16Total Goals31 (1.93 per game)To...

 

 

Statistical method of dividing data into equal-sized intervals for analysis Probability density of a normal distribution, with quantiles shown. The area below the red curve is the same in the intervals (−∞,Q1), (Q1,Q2), (Q2,Q3), and (Q3,+∞). In statistics and probability, quantiles are cut points dividing the range of a probability distribution into continuous intervals with equal probabilities, or dividing the observations in a sample in the same way. There is one fewer quantile than t...

Phone (speech sound) This article has multiple issues. Please help improve it or discuss these issues on the talk page. (Learn how and when to remove these messages) This article relies largely or entirely on a single source. Relevant discussion may be found on the talk page. Please help improve this article by introducing citations to additional sources.Find sources: Laminal consonant – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (October 2019) This a...

 

 

Swedish actor and singer Johannes Bah KuhnkeJohannes Bah Kuhnke (2009)BornKjell Dietrich Johannes Kuhnke (1972-04-17) 17 April 1972 (age 52)Strömsund, SwedenOccupation(s)Actor, singerYears active2001–presentSpouse Alice Bah ​ ​(m. 2003; div. 2023)​Children3 Kjell Dietrich Johannes Bah Kuhnke, (né Kuhnke; born 17 April 1972) is a Swedish actor and singer.[1][2] He has acted in several films and received international...

 

 

Manuel Joël (or Joel; October 19, 1826 – November 3, 1890) was a German Jewish philosopher and preacher. He was born in Birnbaum (Międzychód), Grand Duchy of Posen. After teaching for several years at the Breslau rabbinical seminary, founded by Zecharias Frankel, in 1863 he became the successor of Abraham Geiger in the rabbinate of Breslau. He made important contributions to the history of the school of Aqiba as well as to the history of Jewish philosophy, his essays on Ibn Gabirol and ...

Portrait in a larger work showing the person who commissioned and paid for the image This 15th-century Nativity by Rogier van der Weyden shows the fashionably dressed donor integrated into the main scene, the central panel of a triptych. A donor portrait or votive portrait is a portrait in a larger painting or other work showing the person who commissioned and paid for the image, or a member of his, or (much more rarely) her, family. Donor portrait usually refers to the portrait or portraits ...

 

 

高浪の池 高浪の池と明星山所在地 新潟県糸魚川市大字小滝 プロジェクト 地形テンプレートを表示 夏の展望台から見た高浪の池 正面から見た高浪の池 高浪の池(たかなみのいけ)は、新潟県糸魚川市大字小滝にある池。 標高540メートルの白馬山麓国民休養地内にあり、深さ13 m[1]。 池畔には、高原交流センター(食堂、大広間)、売店、キャンプ場、グラウン�...