27 Cephei, Alrediph, Al Radif, Cepheidus Prototypus, HR 8571, BD +57°2548, HD 213306, SAO 34508, FK5 847, AAVSO 2225+57, IRAS 22273+5809, HIP 110991.
Delta Cephei (δ Cep / δ Cephei) adalah bintang ganda yang berada pada jarak 982 tahun cahaya dari Bumi pada rasi Cepheus]]. Delta Cephei adalah prototipe dari variabel Cepheid dan merupakan tipe yang hampir sama dengan Matahari. Bintang ini memiliki magnitudo 4.07.
Etimologi
Nama tradisional dari bintang ini adalah Alrediph atau Al Radif berasal dari bahasa Arab "الرادف" (al-rādif), yang berarti "pengikut". Nama lain yang diberikan oleh para astronom adalah
"Delta Cephei". American Association of Variable Star Observers. 2000-09. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2003-07-05. Diakses tanggal 2008-06-21.Periksa nilai tanggal di: |date= (bantuan)
"Delta Cephei". The Internet Encyclopedia of Science. Diakses tanggal 2008-06-21.