Seluruh wilayah negara Dominika termasuk ke dalam naungan Keuskupan Roseau.[1] Wilayah gerejawi Dominika sendiri terbagi ke dalam empat vikariat dan 15 paroki.