Christophe Lucio Nduwarugira (born 22 Juni 1994) adalah seorang pemain sepak bola profesional yang bermain sebagai gelandang bertahan atau bek tengah untuk klub Liga 1, Borneo Samarinda.[1]
Karier internasional
Nduwarugira diundang oleh Lofty Naseem untuk mewakili Burundi di Kejuaraan Negara Afrika 2014 yang berlangsung di Afrika Selatan.[2][3]
Referensi
Pranala luar