Chocolat (Hangul: 쇼콜라) adalah sebuah grup musik Korea Selatan yang dibentuk oleh Paramount Music pada tahun 2011. Nama grup diambil dari bahasa Prancis yang berarti cokelat. Nama ini dipilih untuk mengingatkan orang yang sangat menyukai berbagai jenis cokelat.
Chocolat terdiri dari lima anggota yaitu Juliane, Tia, Melanie (Kaukasia/campuran AS-Korea) dan Min Soa dan Yoon Jae.[1]
Referensi
Pranala luar