Benedetta adalah sebuah film drama biografi Prancis dan Belanda yang ditulis dan disutradarai oleh Paul Verhoeven. Film tersebut menampilkan Virginie Efira sebagai Benedetta Carlini, seorang biarawati pada abad ke-17 yang menjalin percintaan dengan wanita lainnya.[1]
Film tersebut berdasarkan pada buku non-fiksi tahun 1986 Immodest Acts - The life of a lesbian nun in Renaissance Italy karya Judith C. Brown.
Pemeran
.
Referensi
Pranala luar