Being (perusahaan)

B ZONE, Inc.
B ZONE
Sebelumnya
Being, Inc. (1 November 1978-4 April 2023)
Swasta
IndustriMusik, Pengembangan artis, Produksi rekaman, marketing, Teknik audio[1]
Didirikan1 November 1978
PendiriDaiko Nagato (長戸大幸)
Kantor pusatRoppongi, Minato-ku, Tokyo, Jepang
Tokoh kunci
Toshinori Masuda (升田敏則, nama lain: Thomas Masuda (トーマス升田)) (Presiden dan CEO)
Pendapatan1.000.000 yen
PemilikDaiko Nagato (長戸大幸)
Chiaki Nagato (長戸千晶)
Anak usahalihat anak perusahaan
Situs web(Jepang)
(Inggris)
Youtube: UCMBRxuEpDDEpD2dhtyjkfkQ Modifica els identificadors a Wikidata

B ZONE, Inc. (Jepang: 株式会社ビーゾーン, Hepburn: Kabushiki Gaisha Bizone) atau dikenal dengan nama sebelumnya Being, Inc. (Jepang: 株式会社ビーイング, Hepburn: Kabushiki gaisha Biingu) adalah perusahaan hiburan swasta Jepang yang berkedudukan di Tokyo distrik Roppongi. Perusahaan ini didirikan pada tanggal 1 November 1978.

Sejarah

Perusahaan ini didirikan sebagai sebuah perusahaan kecil pada tahun 1978.

Pada 1990-an, terjadi perkembangan yang pesat ketika hasil penjualan album Being naik menjadi 450.000.000.000 ¥, dan beberapa artis seperti B'z mulai bersinar.

Perusahaan berkoalisi dengan beberapa lembaga bakat seperti Box Corporation.

Sampai sekarang, Being masih merupakan satu di antara perusahaan hiburan terbaik di Jepang.

Anak perusahaan

(Sampai dengan tahun 2009)[2]

  • Ading
  • Amemura O-town Record
  • B-Gram Records
  • B-Vision
  • Being Classics
  • Berg Records
  • Big MF[3]
  • Bouncy Records
  • Fountain
  • Giza Creators School
  • Giza Studio
  • Hills Bakery
  • House of String[4]
  • J-Disc Being
  • Loop Inc.
  • Music Freak Magazine
  • Northern Music
  • Pure Infinity[5]
  • Vermillion Records
  • White Dream
  • Zain Records
  • Zazzy[6]

(Sampai dengan tahun 2009)

Lihat pula

Referensi

Pranala luar